Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Maskapai Penerbangan Khusus Anjing Terbang Perdana, Tiketnya Mulai dari Rp96 Juta

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Maskapai penerbangan yang khusus melayani anjing, Bark Air, resmi beroperasi Kamis, 23 Mei 2024. Penerbangan ini melayani beberapa rute ke beberapa kota besar di dunia, seperti dari Bandara White Plains di wilayah metro New York dan Bandara Van Nuys dekat Los Angeles, Amerika Serikat, serta Bandara Biggin Hill London, Inggris. 

Jangan bayangkan pesawat yang melayani penerbangan ini seperti kandang hewan. Kabin pesawat anjing ini bahkan lebih mewah beberapa first class pesawat konvensional. Bark Air melayani anjing dengan ruang tunggu yang diterangi matahari penuh dengan camilan dan mainan, check-in cepat, dan spa di dalam pesawat untuk anak anjing.

Pesawat mewah tersebut mampu menampung hingga 14 orang, namun Bark Air tidak mau menjual lebih dari 10 tiket untuk memberi ruang bagi sepuluh anjing.

Rute Baru 

Meski baru beroperasi beberapa hari, maskapai ini tengah mempertimbangkan untuk menambah penerbangan ke kota-kota besar lain di dunia, termasuk Paris, Milan, Chicago, Seattle, dan tujuan musiman di Florida dan Arizona.

Maskapai baru ini akan mengangkut anjing dengan segala ukuran dan penumpangnya dengan nyaman dan penuh gaya, menurut CEO-nya Matt Meeker.
Harganya adalah $8,000 atau sekitar Rp129 juta untuk penerbangan internasional satu arah dan $6,000 atau sekitar Rp96 juta untuk perjalanan domestik. Harga ini untuk tiket satu anjing dan satu pendamping manusia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Maskapai penerbangan ini dimiliki oleh Bark, sebuah perusahaan hewan peliharaan yang didirikan pada 2011. Perusahaan ini menjual makanan anjing dan produk lainnya. Maskapai ini merupakan layanan perjalanan udara kedua yang melayani hewan peliharaan sebelum penumpang manusia karena menyadari betapa stres dan tidak nyamannya perjalanan udara komersial bagi hewan. 

“Kami sangat antusias untuk memanfaatkan pengetahuan yang telah kami pelajari selama bertahun-tahun untuk menciptakan pengalaman yang benar-benar mengutamakan anjing, yang sangat berbeda dari sekadar menerima anjing, dari darat hingga ke angkasa,” kata salah satu pendiri dan CEO Bark, Matt Kata Meeker pada April. 

Penerbangan pertama dari New York ke Los Angeles pada Kamis terjual habis, menurut situs pemesanan Bark.

Pilihan Editor: 3 Hal Penting yang Harus Diingat Penumpang Saat Turbulensi

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bandara Hong Kong Bakal Terapkan Pemindai Canggih Mulai Juli 2024

6 jam lalu

HKIA atau Hong Kong International Airport. Unsplash.com/Sherman Kwan
Bandara Hong Kong Bakal Terapkan Pemindai Canggih Mulai Juli 2024

Sistem pemeriksaan keamanan penumpang baru di Bandara Hong Kong menggunakan teknologi berbasis CT 3D


Posisi Kursi Pesawat Terbaik Buat yang Sering ke Toilet

14 jam lalu

Ilustrasi kursi pesawat. Unsplash.com/Markus Winkler
Posisi Kursi Pesawat Terbaik Buat yang Sering ke Toilet

Ada beberapa hal yang harus dipertimbangkan jika dapat memilih kursi pesawat saat memesan penerbangan


PBB Kutuk Israel karena Lepaskan Anjing ke Tahanan Palestina

1 hari lalu

Seorang polisi Israel membawa anjing pelacak untuk memeriksa di sekitar lokasi penembakan dan penyerangan oleh tiga orang Palestina di Yerusalem, Israel, 3 Februari 2016. REUTERS/Ronen Zvulun
PBB Kutuk Israel karena Lepaskan Anjing ke Tahanan Palestina

PBB mengutuk tentara Israel karena melepaskan anjing ke arah warga Palestina yang ditahan


Tim Mahasiswa ITB dan Purdue University Rancang Pesawat Listrik, Bisa Tempuh Rute Jakarta-Singapura

2 hari lalu

Gambar desain pesawat udara komersial bertenaga listrik yang merupakan kolaborasi dari tim mahasiswa ITB dan Purdue University. (Dok. ITB)
Tim Mahasiswa ITB dan Purdue University Rancang Pesawat Listrik, Bisa Tempuh Rute Jakarta-Singapura

Tim mahasiswa ITB dan Purdue University merancang pesawat udara komersial bertenaga listrik yang mampu mengangkut hingga 40 penumpang.


Maskapai Penerbangan dengan Pilihan Makanan Terbaik Menurut World Airline Awards 2024

2 hari lalu

Pesawat Turkish Airlines. REUTERS/Osman Orsal
Maskapai Penerbangan dengan Pilihan Makanan Terbaik Menurut World Airline Awards 2024

Turkish Airlines dinobatkan sebagai maskapai penerbangan dengan pilihan makanan terbaik menurut World Airline Awards


Indonesia AirAsia Resmi Luncurkan Rute Jakarta-Brunei Darussalam, Beroperasi 3 Kali Sepekan

3 hari lalu

Pesawat Maskapai AirAsia. airasia.com
Indonesia AirAsia Resmi Luncurkan Rute Jakarta-Brunei Darussalam, Beroperasi 3 Kali Sepekan

Penerbangan maskapai Airasia rute Jakarta-Bandar Seri Begawan dimulai pada 2 Agustus 2024.


Ini Profil Maskapai KLM Royal Dutch yang Pelayanannya Dikomplain Ridwan Kamil

3 hari lalu

Pesawat KLM terlihat diparkir di Bandara Schiphol di Amsterdam, Belanda, 2 April 2020. [REUTERS / Piroschka van de Wouw / File Photo]
Ini Profil Maskapai KLM Royal Dutch yang Pelayanannya Dikomplain Ridwan Kamil

Mantan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil membagikan pengalaman kurang menyenangkan dengan maskapai KLM. Seperti apa profil maskapai tersebut?


Saran Dokter Penerbangan buat Penderita Penyakit Jantung yang Akan Bepergian

3 hari lalu

Ilustrasi penumpang pesawat (pixabay.com)
Saran Dokter Penerbangan buat Penderita Penyakit Jantung yang Akan Bepergian

Pasien penyakit jantung koroner aman bepergian menumpang pesawat terbang namun perlu tindakan asesmen secara medis.


Qatar Airways jadi Maskapai Terbaik 2024 di World Airline Awards, Geser Singapore Airlines

4 hari lalu

Qatar Airways.
Qatar Airways jadi Maskapai Terbaik 2024 di World Airline Awards, Geser Singapore Airlines

Penghargaan sebagai maskapai terbaik dunia ini merupakan kali kedelapan untuk Qatar Airways dalam 25 tahun. Garuda Indonesia urutan berapa?


Insiden Koper Tertinggal, Ridwan Kamil Keluhkan Pelayanan Maskapai Penerbangan Ini

4 hari lalu

RIdwan Kamil. Foto: Instagram.
Insiden Koper Tertinggal, Ridwan Kamil Keluhkan Pelayanan Maskapai Penerbangan Ini

Ridwan Kamil mengungkapkan beberapa masalah koper tertinggal dengan maskapai penerbangan KLM