Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Rekomendasi Penginapan di Sekitar Jakarta untuk Long Weekend, Rasa di Bali hingga Jepang

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Foto udara tiga unit resor cluster premium Paus Cottage di Putri Duyung Ancol, Jakarta Utara, Jumat 23 Februari 2024. PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk meresmikan 3 unit Paus Cottage dari total 130 cluster di Putri Duyung bagi pengunjung yang ingin merasakan pengalaman menginap eksklusif di resor yang memiliki pemandangan laut Jakarta. ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah
Foto udara tiga unit resor cluster premium Paus Cottage di Putri Duyung Ancol, Jakarta Utara, Jumat 23 Februari 2024. PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk meresmikan 3 unit Paus Cottage dari total 130 cluster di Putri Duyung bagi pengunjung yang ingin merasakan pengalaman menginap eksklusif di resor yang memiliki pemandangan laut Jakarta. ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah
Iklan

5. Paus Cottage, Putri Duyung Ancol

Terletak di Ibu Kota, Anda bisa merasakan pengalaman menginap di cottage dengan suasana pinggir pantai Jakarta. Dengan total 122 cottage, area Putri Duyung Cottage Ancol menyediakan beragam suasana sehingga Anda tidak perlu khawatir merasa bosan.

Selain akses transportasinya yang mudah, Paus Cottage juga sangat mewah. Bangunan megah memiliki bentuk atap melengkung yang elegan dan mewah, dengan jendela-jendela besar yang menyambut cahaya matahari menyinari setiap sudut ruangan. Kamar tidur utama dengan view laut lepas menjadikan tempat beristirahat yang nyaman dan tempat menghabiskan waktu bersantai bersama keluarga. Fasilitas kamar sudah dilengkapi smart tv, desk and chair, dan kamar mandi dengan bath tub. 

Cottage ini juga menyediakan infinity pool dengan suasana seperti sedang berada di Bali dan Lombok. Tidak hanya untuk orang dewasa, untuk anak-anak juga disediakan kolam renang khusus dan area taman bermain yang luas. 

Kalau Anda bosan berada di dalam kamar, Anda juga bisa mencoba fasilitas jogging track dan fun bike atau berkeliling area cottage menggunakan sepeda. Selain itu, ada pula Sport Valley yang menyediakan lapangan basket dan futsa untuk seru-seruan bersama keluarga dan orang tersayang.

Alamat lengkap: Jl. Lodan timur no.7 Taman impian jaya area Putri duyung resort, RT.6/RW.10, Ancol, Kec. Pademangan, Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14410  

6. Mogjae Hanok BSD

Kalau memutuskan untuk menginap di Mogjae Hanok, Anda akan merasakan staycation ala Korea di kawasan elit BSD. Didesain dengan dekorasi dan interior ala Korea, kamar yang disediakan cukup hingga lima orang dengan estimasi harga 250 ribu per orang.

Di dalam satu kamar terdapat dua kamar mandi dengan amenities yang lengkap. Dapur yang menyediakan kompor, rice cooker, microwave, serta dispenser yang ada di dalam kamar juga bisa aktif digunakan. Selain itu, smart tv dan speaker Harman Kardon juga melengkapi fasilitas kamar.

Uniknya, pengunjung bisa merasakan pengalaman piknik karena mendapat gratis akses untuk masuk ke Botanic Park yang ada di dekat hotel. Di luar kamar juga disediakan gym, kolam renang, dan area bermain yang cocok untuk anak-anak. 

Alamat lengkap: BSD City, Sampora, Kec. Cisauk, Kabupaten Tangerang, Banten 15339

7. Machiya Ryokan BSD

Bukan lagi Bali maupun Korea, kali ini Anda juga bisa merasakan pengalaman seperti menginap di Jepang di kawasan BSD. Interior yang didesain sedemikian rupa dilengkapi dengan tatami atau tikar alas duduk di bagian ruang tengahnya sangat mendukung suasana jejepangan di hotel ini.

Tidak sampai di situ, kasur yang disediakan juga jenisnya kasur futon atau kasur yang diletakkan langsung di atas tikar, tanpa ranjang. Meski langsung di atas tikar, Anda tidak perlu mengkhawatirkan kenyamanannya. Untuk pengunjung yang tidak terbiasa dengan hal itu juga tidak perlu khawatir karena hotel ini juga menyediakan jenis kasur lainnya yang lebih familiar. Di dalam kamar juga sudah dilengkapi televisi kabel dan speaker berkualitas baik. 

Di luar kamar terdapat infinity pool untuk umum yang sangat luas dan juga fitness center. 

Alamat lengkap: BSD City, Sampora, Kec. Cisauk, Kabupaten Tangerang, Banten 15339

Ituah rekomendasi sejumlah penginapan untuk liburan dengan keluarga long weekend kali ini. Meski di seputaran Jakarta dan Bogor, suasana luar kota bahkan luar negeri masih bisa dinikmati. 

Pilihan Editor: Libur Long Weekend Waisak, 3 Destinasi Wisata Buatan di Yogyakarta yang Seru Disambangi

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Promo Liburan Sekolah, Ancol Taman Impian Hadirkan Ragam Mainan dan Hadiah

1 jam lalu

Pengunjung bermain wahana Baling-Baling saat mengunjungi Dufan Night di Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta. ANTARA/Dhemas Reviyanto
Promo Liburan Sekolah, Ancol Taman Impian Hadirkan Ragam Mainan dan Hadiah

Ancol Taman Impian turut memeriahkan rangkaian acara spesial liburan sekolah yang akan berlangsung pada periode 22 Juni - 7 Juli 2024.


Jakarta Fair Kemayoran Tetap Buka di Akhir Libur Lebaran Idul Adha Hari Ini

6 hari lalu

Pagelaran pasar rakyat Jakarta Fair Kemayoran buka di akhir libur Lebaran Idul Adha, Selasa, 18 Juni 2024. Sejak dibuka pada pukul 10.00, kawasan Jakarta Fair di Jiexpo Kemayoran, Jakarta Pusat, masih tampak lengang. Tempo/Adil Al Hasan
Jakarta Fair Kemayoran Tetap Buka di Akhir Libur Lebaran Idul Adha Hari Ini

Pagelaran pasar rakyat Jakarta Fair buka di akhir libur Lebaran Idul Adha, Selasa, 18 Juni 2024. Sejak dibuka pada pukul 10.00, kawasan Jakarta Fair di Jiexpo Kemayoran, Jakarta Pusat, masih tampak lengang.


Promo Ancol dan TMII Sambut HUT Jakarta ke-497, Ada Tiket Gratis

17 hari lalu

Wisatawan memadati pantai ancol saat libur akhir pekan, Ancol, Jakarta Utara, Minggu, 2 Juni 2024. Dalam rang menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-497 Kota Jakarta, Destines wisata Ancol Taman Impian menggratiskan ticket masuk pada periode 1-21 Juni 2024 dengan cara melakukan registrasi melalui www.ancol.com. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Promo Ancol dan TMII Sambut HUT Jakarta ke-497, Ada Tiket Gratis

Ancol dan TMII tebar promo sambut HUT Jakarta ke-497


10 Tahun Lalu Taylor Swift Gelar Konser di MEIS Ancol Jakarta

19 hari lalu

Taylor Swift tampil dalam Festival Musik iHeartRadio 2014 di Las Vegas, Nevada, Amerika Serikat, Jumat 19 September 2014. Kevin Winter/Getty Images for Clear Channel
10 Tahun Lalu Taylor Swift Gelar Konser di MEIS Ancol Jakarta

Kenangan menonton konser Taylor Swift di MEIS Ancol Jakarta 10 tahun lalu berhasil menciptakan kenangan yang tak terlupakan bagi para penggemarnya.


Fan Meeting Kim Soo Hyun di Sentul, Harga Tiket Mulai Dari Rp 1,5 Juta

20 hari lalu

Kim Soo Hyun dalam drama Queen of Tears. Dok. tvN
Fan Meeting Kim Soo Hyun di Sentul, Harga Tiket Mulai Dari Rp 1,5 Juta

Fan meeting Kim Soo Hyun akan digelar 7 September 2024, di Sentul Indonesia Convention Center atau SICC


KPK Sita 13 Bidang Tanah John Irfan Kenway sebagai Pengganti Kerugian Negara

25 hari lalu

KPK eksekusi Direktur PT Diratama Jaya Mandiri John Irfan Kenway dalam perkara korupsi Heli AW-101 ke Lembaga Pemasyarakatan Sukamiskin, Bandung, Jawa Barat. (Doc. KPK)
KPK Sita 13 Bidang Tanah John Irfan Kenway sebagai Pengganti Kerugian Negara

Juru bicara KPK mengatakan penyitaan dilakukan berdasarkan putusan Pengadilan Tipikor yang berkekuatan hukum tetap dalam perkara John Irfan Kenway.


Eric Chou Bakal Gelar Konser di Indonesia pada 27 Juli 2024, Ini Profilnya

27 hari lalu

Penyanyi asal Taiwan, Eric Chou. Foto: Instagram/@unusual_ent
Eric Chou Bakal Gelar Konser di Indonesia pada 27 Juli 2024, Ini Profilnya

Simak fakta lengkap konser Eric Chou yang akan berlangsung di Sentul International Convention Center, Bogor, pada 27 Juli 2024.


Long Weekend Waisak, Tiap Hari 45 Ribu Penumpang Serbu Stasiun Daop 6 Yogyakarta

27 hari lalu

Penumpang berdatangan di area Stasiun Yogyakarta jelang libur long weekend Waisak, Rabu, 26 Mei 2024. Dok.istimewa
Long Weekend Waisak, Tiap Hari 45 Ribu Penumpang Serbu Stasiun Daop 6 Yogyakarta

Tujuan favorit dari Daop 6 Yogyakarta pada long weekend Waisak ini kota-kota seperti Jakarta, Bandung, Madiun, Surabaya, juga Banyuwangi


Libur Panjang Waisak 2024, Sebanyak 156.347 Kendaraan Masuk Jabodetabek

29 hari lalu

Foto udara kepadatan kendaraan menuju jalur Puncak, Gadog, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Kamis, 9 Mei 2024. Polres Bogor melakukan rekayasa lalu lintas sistem satu arah, sistem lawan arus di pintu keluar Tol Ciawi serta sistem ganjil genap akibat kepadatan di jalur menuju Puncak, Bogor, karena banyaknya warga memanfaatkan libur panjang akhir pekan, cuti bersama yang bertepatan dengan hari Kenaikan Isa Almasih. ANTARA/Yulius Satria Wijaya.
Libur Panjang Waisak 2024, Sebanyak 156.347 Kendaraan Masuk Jabodetabek

Jasa Marga mencatat sebanyak 156.347 kendaraan kembali ke Jabotabek pada Sabtu, 25 Mei 2024 usai libur panjang perayaan Waisak yang lalu.


Libur Panjang Waisak, PT KAI: Jumlah Penumpang Kereta Api Melonjak 23 Persen

29 hari lalu

Penumpang Kereta Api Sawunggalih dari Kutoarjo saat tiba di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Sabtu, 13 April 2024. Arus Balik Lebaran 2024 sebanyak 46.474 penumpang tiba di Jakarta dengan rincian turun di Stasiun Pasar Senen 17.000 penumpang, Stasiun Gambir 15,500 penumpang, Bekasi 6.600 penumpang dan sisanya turun di beberapa stasiun Jakarta. Puncak arus balik lebaran 2024 sendiri diprediksi pada tanggal 13, 14, dan 15 April 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
Libur Panjang Waisak, PT KAI: Jumlah Penumpang Kereta Api Melonjak 23 Persen

PT KAI mencatat lonjakan penumpang kereta sebesar 23 persen pada periode long weekend atau libur panjang perayaan Waisak kali ini.