Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Taman Hiburan Dragon Ball Pertama di Dunia Dibangun di Arab Saudi Seluas 500 Meter Persegi

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Dragon Ball Theme Park satu-satunya di dunia akan dibangun di Arab Saudi. (Tangkapan layar Youtube.com/Qiddiya)
Dragon Ball Theme Park satu-satunya di dunia akan dibangun di Arab Saudi. (Tangkapan layar Youtube.com/Qiddiya)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Taman hiburan pertama di dunia bertema Dragon Ball akan dibangun di Qiddiya, Arab Saudi. Pengumuman yang disampaikan perusahaan investasi Qiddiya dan Toei Animation ini hanya berselang beberapa minggu usai kematian pencipta komik Dragon Ball, Akira Toriyama. 

Dragon Ball pertama kali diterbitkan pada tahun 1984. Manga ini salah satu yang terlaris sepanjang masa, dan telah melahirkan banyak serial anime, film dan video permainan. 

Pencipta komik Dragon Ball, Akira Toiryama meninggal pada 1 Maret 2024 dalam usia 68 tahun akibat pembekuan darah di otak. Dia mencapai kesuksesan lewat Dragon Ball yang digemari pecinta komik di seluruh dunia. Jutaan penggemarnya di seluruh dunia pun ikut berduka, termasuk Presiden Prancis Emmanuel Macron dan Wakil Presiden Brasil, Gerlado Alckmin. 

Tentang taman hiburan Dragon Ball

Salah satu alasan taman hiburan ini dibangun kemungkinan karena manga dan anime semakin populer di Arab Saudi Menurut Manga Production, perusahaan produksi dan distribusi anime Saudi, penggemar manga di seluruh Arab mencapai 87 juta dan 13 jutanya penggemar genre Jepang. 

Taman hiburan Dragon Ball yang akan dbangun terinsprasi dunia Son Goku. Seperti diceritakan dalam komik itu, Son Goku adalah anak laki-laki yang memiliki kekuatan bela diri supernatural. Dia berusaha mengumpulkan tujuh bola ajaib untuk menghadirkan naga pengabul permintaan. 

Nantinya taman itu akan dibangun besar-besaran seluas 500 ribu persegi di Qiddiya, kawasan proyek hiburan dan pariwisata di luar ibu kota Arab Saudi, Riyadh. Kawasan yang luasnya berukuran dua kali lipat Disney Wold di Florida. 

7 area ikonik dan 30 wahana

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menurut keterangan pers di situs resmi Dragon Ball, ada tujuh area ikonik seperti tujuh bola yang dikumpulkan Son Goku. Dengan begitu pengunjung seolah mengikuti perjalan Son Goku dari seri Dragon Ball pertama hingga Dragon Ball Super terbaru. Seperti Kame House, Capsule Corporation dan Beeru's Planet. 

Selain itu ada 30 wahana dengan lima wahana canggih termasuk seekor naga sepanjang 70 meter di tenga-tengah taman. Proyek yang sedang dibangun ini akan menampilkan taman hiburan kelas atas, fasilitas olahraga motor dan area safari.

Namun sayangnya, Qiddiya masih menutup rapat informasi tentang tanggal pembukaan taman tersebut. Termasuk biaya pembangunannya.

TRAVEL LEISURE ASIA | VARIETY

Pilihan editor: PokePark Kanto, Taman Hiburan Bertema Pokemon Bakal Dibangun di Jepang

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


7 Desintasi Wisata di Gwacheon Korea, Kampung Halaman Jin BTS

12 jam lalu

Seoul Land, Gwacheon, Korea Selatan. Instagram.com/@today_seoulland
7 Desintasi Wisata di Gwacheon Korea, Kampung Halaman Jin BTS

Kalau traveling ke Korea dan ingin jauh dari suasana metropilitan seperti di Seoul, bisa mengunjungi Gwacheon


Kevin De Bruyne Putuskan Bertahan di Manchester City, Tolak Tawaran Menggiurkan Klub Arab Saudi Al-Ittihad

2 hari lalu

Pemain Manchester City, Kevin De Bruyne. Images via Reuters/Lee Smith
Kevin De Bruyne Putuskan Bertahan di Manchester City, Tolak Tawaran Menggiurkan Klub Arab Saudi Al-Ittihad

Kevin De Bruyne memutuskan tetap bertahan di Manchester City setelah berkonsultasi dengan keluarganya.


Ada 45 Jemaah Haji Indonesia Dirawat di Rumah Sakit Arab Saudi

2 hari lalu

Jamaah haji mengelilingi Ka'bah, 1 Juli 2022. REUTERS/Mohammed Salem
Ada 45 Jemaah Haji Indonesia Dirawat di Rumah Sakit Arab Saudi

PPIH Arab Saudi mencatat ada masih ada 45 jemaah haji Indonesia yang di sejumlah rumah sakit Arab Saudi, baik di Makkah, Madinah, maupun Jeddah.


Top 3 Dunia: Drone Hizbullah hingga Israel Gunakan Angkasa Saudi untuk Serang Houthi

3 hari lalu

Seorang pria mengibarkan bendera Palestina ketika orang-orang melakukan protes pada hari sidang publik yang diadakan oleh Mahkamah Internasional (ICJ) untuk memungkinkan para pihak memberikan pandangan mereka mengenai konsekuensi hukum pendudukan Israel di wilayah Palestina sebelum akhirnya mengeluarkan keputusan yang tidak mengikat. pendapat hukum, di Den Haag, Belanda, 21 Februari 2024. REUTERS/Piroschka van de Wouw
Top 3 Dunia: Drone Hizbullah hingga Israel Gunakan Angkasa Saudi untuk Serang Houthi

Berita Top 3 Dunia pada Selasa 23 Juli 2024 diawali oleh kabar Hizbullah menunjukkan kemampuan mempelajari titik buta Israel dengan drone


Meriahkan Festival Musik Spanyol, Tim Muhibah Angklung Bandung Mainkan Besame Mucho

3 hari lalu

Perjalanan Tim Muhibah Angklung Bandung di acara Festival Internacional de Folclore en el Mediterrneo pada 16-19 Juli 2024 di Kota Murcia, Spanyol. (Dok.Tim).
Meriahkan Festival Musik Spanyol, Tim Muhibah Angklung Bandung Mainkan Besame Mucho

Di panggung festival seni dan budaya rakyat yang tertua di Spanyol itu, tim Muhibah Angklung Bandung menjadi peserta perdana dari Indonesia.


Laporan Media: Israel Gunakan Wilayah Udara Arab Saudi untuk Bom Target Houthi

4 hari lalu

Asap dan api mengepul dari Pelabuhan Hodeidah usai serangan udara Israel di Yaman, 20 Juli 2024. Ledakan terjadi setelah pesawat tempur Israel menyerang pelabuhan tersebut. Houthi Media Centre/Handout via REUTERS
Laporan Media: Israel Gunakan Wilayah Udara Arab Saudi untuk Bom Target Houthi

Arab Saudi telah membantah keterlibatan mereka dalam serangan Israel atas target-target Houthi.


Pansus Haji Sebut Kemenag Tak Pernah Sampaikan MoU dengan Saudi soal Pembagian Kuota ke DPR

4 hari lalu

Anggota Komisi VIII DPR Wisnu Wijaya. ANTARA/HO-Humas DPR
Pansus Haji Sebut Kemenag Tak Pernah Sampaikan MoU dengan Saudi soal Pembagian Kuota ke DPR

Anggota Pansus Haji Wisnu mengatakan Kemenag tak pernah menyampaikan pemberitahuan kesepakatan dengan Arab Saudi soal alokasi kuota tambahan.


Arab Saudi Menyatakan Tidak Terlibat dalam Serangan atas Hodeidah

5 hari lalu

Asap mengepul dari lokasi serangan udara Israel di pelabuhan Hodeidah, di Hodeidah, Yaman 21 Juli 2024. REUTERS/Stringer
Arab Saudi Menyatakan Tidak Terlibat dalam Serangan atas Hodeidah

Arab Saudi merilis sebuah pernyataan bahwa mereka tidak terlibat dalam serangan yang menargetkan kota pelabuhan Hodeidah di Yaman.


Mengenal Dragon Ball Daima yang akan Tayang Oktober 2024

5 hari lalu

Dragon Ball Daima. Dragonball.fandom.com
Mengenal Dragon Ball Daima yang akan Tayang Oktober 2024

Cuplikan Dragon Ball Daima sudah dirilis di X maupun situs web anime tersebut, memperlihatkan versi kecil Goku, Piccolo, dan Bezita


Contoh Perkenalan Bahasa Arab Singkat dan Mudah

7 hari lalu

Contoh perkenalan bahasa Arab. Foto: Canva
Contoh Perkenalan Bahasa Arab Singkat dan Mudah

Berikut ini contoh perkenalan dengan bahasa Arab yang mudah. Anda bisa mempelajari dari bahasa yang dasar terlebih dahulu.