Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Uniknya Restoran Koma, Tempat Taylor Swift Makan Malam di Singapura

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Interior bernuansa Jepang Restoran Koma Singapura (marinabaysands.com)
Interior bernuansa Jepang Restoran Koma Singapura (marinabaysands.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Taylor Swift berada di Singapura sejak akhir Februari 2024 sebelum menggelar enam pertunjukan pada 2-9 Maret 2024. Selama di Singapura, Swift dikabarkan makan di beberapa restoran papan atas, salah satunya adalah Koma di Marina Bay Sands. 

Sho Takei, 31, salah satu pendiri perusahaan rekrutmen teknologi internasional yang berbasis di Jepang HYRE, merekam Swift saat makan malam di Koma pada 28 Februari. Rekaman video itu diunggah di TikTok pada 5 Maret 2024 dan menjadi viral. Dalam video, Swift terlihat bangkit dari tempat duduknya saat dia bersiap untuk meninggalkan restoran bersama rombongan. Dia mengenakan gaun strapless berwarna gelap dan rambutnya yang pirang ditata ke atas.

Restoran menyajikan makanan Jepang 

Koma merupakan salah satu restoran dari Tao Group, perusahaaan hospitality yang memilliki lebih dari 80 brand di seluruh dunia. Adapun Koma Singapura menyajikan hidangan Jepang dengan bar sushi dalam interpretasi yang lebih modern.

Makanan di restoran ini berkonsep sharing-style menu, menawarkan sushi, sashimi, robotayaki, tempura, dan lainnya. Bahan-bahannya diklaim diimpor langsung dari Jepang.  

Menurut laman resmi Marina Bay Sands, hidangan yang direkomendasikan di restoran Jepang ini antara lain Salmon Pillow dan D.I.Y. Spicy Tuna, sementara pencinta daging dapat menjajal A5 Wagyu Beef Tenderloin atau Hobayaki Snow Aged Niigata Wagyu Ribeye.

Interior unik

Bukan hanya makanan, hal menarik dari restoran ini adalah interiornya. Tamu masuk restoran melalui jalan sepanjang 20 meter dengan deretan pilar berwarna oranye yang menyerupai Fushimi Inari Shrine, sebuah kuil kuno di Kyoto. Setelah keluar dari lorong, tamu akan berada di lounge semarak, tempat mencicipi koktail dan sake.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain nuansa kuil, sentuhan Jepang lain dalam interiornya adalah sebuah bel unik nan dramatis setinggi 2,5 meter yang terpasang kokoh di atas jembatan tradisional Jepang. Ini menjadi pemandangan utama ruang makan dengan atap yang menjulang tinggi, bar sushi nan luas, serta ruang makan pribadi di mezanin. Ruang makan pribadi inilah tempat Swift bersantap malam.

Taylor Swift berada di Singapura sejak 27 Februari untuk menikmati istirahat beberapa hari sebelum The Eras Tour. Setelah Singapura, ia akan mengambil jeda selama tiga bulan dari tur dunia sebelum menuju ke Paris, Prancis, pada Mei. 

MUST SHARE NEWS | MARINA BAY SANDS

Pilihan Editor: 10 Restoran Unik di Singapura yang Harus Dicoba, Ada Makanan Terinspirasi Harry Potter

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Startup Asal Bandung Produksi Material Fashion Berbahan Jamur, Tembus Pasar Singapura dan Jepang

1 jam lalu

Produk fesyen Mylea dari Mycotech Lab (MYCL) yang terbuat dari jamur miselium (mycelium). Dok: MYCL
Startup Asal Bandung Produksi Material Fashion Berbahan Jamur, Tembus Pasar Singapura dan Jepang

Startup MYCL memproduksi biomaterial berbahan jamur ramah lingkungan yang sudah menembus pasar Singapura dan Jepang.


Kemendag dan KBRI Gelar Pameran Fesyen di Singapura, Total Transaksi Capai Rp 4,2 Miliar

1 hari lalu

A model presents a creation by designer of Masterindo Jaya Abadi garment industry Ltd. during Indonesia Fashion Week in Jakarta, March 29, 2024. REUTERS/Willy Kurniawan
Kemendag dan KBRI Gelar Pameran Fesyen di Singapura, Total Transaksi Capai Rp 4,2 Miliar

Kementerian Perdagangan dan Duta Besar RI untuk Singapura menggelar pameran fesyen di Singapura. Total transaksinya capai Rp 4,2 miliar.


Jokowi Terima Kunjungan Menlu Singapura di Istana

2 hari lalu

Menteri Luar Negeri Singapura Vivian Balakrishnan tiba di Istana Kepresidenan Jakarta untuk bertemu dengan Presiden Joko Widodo atau Jokowi pada Jumat, 26 April 2024. TEMPO/Daniel A. Fajri
Jokowi Terima Kunjungan Menlu Singapura di Istana

Presiden Jokowi terima kunjungan Menlu Singapura.


Ada Aurora Borealis di Gardens by the Bay Singapura, Mirip di Kutub Utara

2 hari lalu

Selain Marina Bay Sands dan Gardens By The Bay, ada lagi 5 destinasi wisata Singapura murah yang bisa Anda kunjungi. Berikut ini daftarnya. Foto: Canva
Ada Aurora Borealis di Gardens by the Bay Singapura, Mirip di Kutub Utara

Tapi pada 5 Mei, lampu-lampu indah auroa borealis akan tampil perdana di Gardens by the Bay.


Jokowi Keluhkan Banyak Masyarakat Berobat ke Luar Negeri, Ini 3 Negara Populer Tujuan Wisata Medis WNI

2 hari lalu

Suharso Monoarfa bertemu Luhut Binsar Panjaitan di Singapura. Instagram/@Suharsomonoarfa
Jokowi Keluhkan Banyak Masyarakat Berobat ke Luar Negeri, Ini 3 Negara Populer Tujuan Wisata Medis WNI

Presiden Jokowi mengeluhkan hilangnya Rp 180 triliun devisa karena masih banyak masyarakat berobat ke luar negeri.


Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

3 hari lalu

Presiden Joko Widodo melakukan peninjauan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Toto Kabila, Kabupaten Bone Bolango, Provinsi Gorontalo, pada Senin, 22 April 2024. Dalam kunjungannya, Presiden Jokowi meninjau langsung fasilitas dan alat-alat kesehatan yang ada di RSUD tersebut. Foto: Rusman - Biro Pers Sekretariat Presiden
Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.


Taylor Swift Memecahkan Rekor Spotify hingga Penjualan Vinyl The Tortured Poets Department

3 hari lalu

Taylor Swift. Instagram.com/@taylorswift
Taylor Swift Memecahkan Rekor Spotify hingga Penjualan Vinyl The Tortured Poets Department

Seperti karya-karya Taylor Swift yang lain, album The Tortured Poets Department juga memecahkan beberapa rekor


Jokowi Keluhkan Banyak WNI Berobat ke Luar Negeri, Ini Kilas Balik Menteri Luhut Berobat di Singapura

3 hari lalu

Presiden Joko Widodo menjenguk Luhut Binsar Pandjaitan di Singapura. FOTO/Instagram
Jokowi Keluhkan Banyak WNI Berobat ke Luar Negeri, Ini Kilas Balik Menteri Luhut Berobat di Singapura

Salah satu menteri Jokowi, Luhut Binsar Pandjaitan, diketahui pernah berobat hampir sebulan di Singapura pada November tahun lalu.


Ini Penyebab WNI Berobat ke Luar Negeri, yang Dikeluhkan Jokowi Sedot Devisa Rp180 T

3 hari lalu

Presiden Joko Widodo melakukan peninjauan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Toto Kabila, Kabupaten Bone Bolango, Provinsi Gorontalo, pada Senin, 22 April 2024. Dalam kunjungannya, Presiden Jokowi meninjau langsung fasilitas dan alat-alat kesehatan yang ada di RSUD tersebut. Foto: Rusman - Biro Pers Sekretariat Presiden
Ini Penyebab WNI Berobat ke Luar Negeri, yang Dikeluhkan Jokowi Sedot Devisa Rp180 T

Presiden Jokowi menyoroti kebiasaan sejumlah WNI yang berobat ke luar negeri sehingga berpotensi menyedot devisa Rp 180 triliun, apa sebabnya?


Cerita di Balik Hotel Chelsea yang Disebut Taylor Swift dalam Lagu The Tortured Poets Department

3 hari lalu

Hotel Chelsea, New York, Amerika Serikat. Unsplash.com/Jon Tyson
Cerita di Balik Hotel Chelsea yang Disebut Taylor Swift dalam Lagu The Tortured Poets Department

Hotel Chelsea merupakan bangunan bersejarah yang dibangun antara tahun 1883 dan 1885