Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Konser Taylor Swift di Singapura, 8 Restoran ini Menawarkan Diskon Khusus

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Lau Pa Sat di Singapura. Unsplash.com/Bjrn Strausmann
Lau Pa Sat di Singapura. Unsplash.com/Bjrn Strausmann
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Konser Taylor Swift di National Stadium, Singapura pada 2,34, dan 7,8,9 Maret 2024 menyita perhatian publik. Sebagai satu-satunya negara di Asia Tenggara yang menjadi tempat perhentian konser The Eras Tour, Singapura menawarkan pengalaman unik untuk Swfities, penggemar Taylor Swift. 

Misalnya, beberapa restoran yang dikutip dari laman Lifesyle Asia berikut ini menawarkan diskon makanan eksklusif. Jadi sebelum atau sesudah konser jangan lewatkan menjelajahi kuliner di Singapura dan tentu saja diskon menariknya.

1. A Cube Bistro

A Cube Bistro terletak 526 Macpherson Road ,Singapura 368216. Restoran Italia yang terinspirasi makanan Asia ini menawarkan diskon 10 persen dari total tagihan mulai 2 hingga 9 Maret 2024. Jangan lupa syarat utamanya denganmenunjukkan tiket konser Taylor Swift.

2. Usagi Cafe

Kalau menunjukkan tiket konser Taylor Swfit di Usagi Cafe bisa menikmati satu scoop gratis Vanilla Ice Cream ,dengan setiap pesanan Mochi Waffle rasa yang baru mereka luncurkan. Tapi jangan lupa tunjukkan tiket konser Taylor Swfit, mula 2-9 Maret 2024.

Usagu Cafei terletak di Suntec City, Star Vista, dan 111 Somerset. Kafe khusus eskrim Jepang buatan tangan ini menggunakan bahan alami dengans sentuhan modern.

3. Heavenly Wang

Heavenly Wang mengubah nama kata Teh menjadi Tay pada menu outlet tertentu. Outlet minuman ini akan memberikan 89 cangkir Hot Tay gratis untuk setiap pesanan utama, setiap hari mulai tanggal 2 – 9 Maret di seluruh Singapura.  Selain itu, juga terdapat kontes media sosial “Spot-The-Tay” mulai tanggal 2 Maret dan seterusnya dengan hadiah voucher Heavenly Wang senilai SG$50. 

4. Lau Pa Sat

Lau Pa Sat terletak di 18 Raffles Quay, Singapura 048582. Kawasan kuliner ikonik mengajak pengunjungnya untuk karaoke massal pada 8 Maret 2024. Band lokal di kawasan itu, On The Rox, akan mengcover lagu-lagu hits Taylor Swift termasuk Love Story, You Belong with Me, dan Blank Space.

Tentu ada beberapa outlet yang menawarkan kreasi makanan bertema Taylor Swfit. Termasuk es krim Yogurt Lavender dari Creme dan Cone yang disebut Lavender Haze dan pancake Keju Apel ‘Enchanted’ yang baru diluncurkan dari Munchi Pancakes.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain itu ada tempat penjualan Gelang Persahabatan edisi terbatas yang dirangkai oleh Food Folks. Serta dikson 50 persenuntuk topi fedora eksklusif Lau Pa Sat setelah menunjukkan tiket konser Taylor Swift mereka.

5. Ajoomma Korean Charcoal BBQ

Kalau nonton konser bersama teman tak lengkap tanpa makan bersama. Sebelum atau sesudah konser nikmati potongan daging premium di Ajoomma Korean Charcoal BBQ, 2 & 4 Gemmill Lane Singapura 069247.

Mulai tanggal 1 hingga 10 Maret, tersedia paket I’m a Swiftie untuk menikmati diskon 50 persen untuk semua pancake Korea. Dari Chives, Seafood, atau Kimchi Korean pancake dengan minimal pembelanjaan sebesar SGD100 untuk makanan per meja

6. Ohayo Mama San

Lagu-lagu dari Taylor Swift juga akan menemani pengunjung Ohayo Mama San, yang terletak di 313 Orchard Road, 313@Somerset #01-29, Singapura 238895. Tunjukkan tiker konser Taylor Swfit, mulai tanggal 3 hingga 7 Maret dan dapatkan diskon 10 persen. 

7. OMMA Korean Charcoal BBQ

OMMA Telok Ayer memberikan penawaran esklusif diskon 50 persen untuk semua pancake Korea, mulai 1 hingga 10 Maret 2024. Ucapkan kalimat I’m a Swiftie kepada salah satu staf dan pilih antara Chives, Seafood, Kimchi, atau Bulgogi Korean pancakes. Restoran yang terletak di 126 Telok Ayer Street, Singapura 068595 itu menggunakan bahan bakar kayu pertama di Singapura

8. Takeshi-San

Mulai tanggal 3 Maret hingga 7 Maret, jika menunjukkan tiket konser Taylor Swift di restoran Takeshi-San penggemar dapat menikmati diskon 10% untuk pesanannya. Restoran yang terletak di Takeshi-San terletak di 38 Lor Mambong, Singapura  277694 menghibur penggemar denganplaylist lagu terhebat Taylor Swift spesial saat bersantap di tempat.

Pilihan editor: Taylor Swift Pilih Resor yang Tenang dan Jauh dari Keramaian di Pulau Sentosa Singapura

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kemendag dan KBRI Gelar Pameran Fesyen di Singapura, Total Transaksi Capai Rp 4,2 Miliar

1 hari lalu

A model presents a creation by designer of Masterindo Jaya Abadi garment industry Ltd. during Indonesia Fashion Week in Jakarta, March 29, 2024. REUTERS/Willy Kurniawan
Kemendag dan KBRI Gelar Pameran Fesyen di Singapura, Total Transaksi Capai Rp 4,2 Miliar

Kementerian Perdagangan dan Duta Besar RI untuk Singapura menggelar pameran fesyen di Singapura. Total transaksinya capai Rp 4,2 miliar.


Mengenal Jooyoung, Penyanyi Korea yang Akan Konser di Jakarta

1 hari lalu

Jooyoung. FOTO/Instagram/jooyoung
Mengenal Jooyoung, Penyanyi Korea yang Akan Konser di Jakarta

Penyanyi Korea Selatan Jooyoung merilis jadwal tur konser Asia perdananya yang akan berlangsung pada Mei-Juni 2024


Jokowi Terima Kunjungan Menlu Singapura di Istana

2 hari lalu

Menteri Luar Negeri Singapura Vivian Balakrishnan tiba di Istana Kepresidenan Jakarta untuk bertemu dengan Presiden Joko Widodo atau Jokowi pada Jumat, 26 April 2024. TEMPO/Daniel A. Fajri
Jokowi Terima Kunjungan Menlu Singapura di Istana

Presiden Jokowi terima kunjungan Menlu Singapura.


Ada Aurora Borealis di Gardens by the Bay Singapura, Mirip di Kutub Utara

2 hari lalu

Selain Marina Bay Sands dan Gardens By The Bay, ada lagi 5 destinasi wisata Singapura murah yang bisa Anda kunjungi. Berikut ini daftarnya. Foto: Canva
Ada Aurora Borealis di Gardens by the Bay Singapura, Mirip di Kutub Utara

Tapi pada 5 Mei, lampu-lampu indah auroa borealis akan tampil perdana di Gardens by the Bay.


Jokowi Keluhkan Banyak Masyarakat Berobat ke Luar Negeri, Ini 3 Negara Populer Tujuan Wisata Medis WNI

2 hari lalu

Suharso Monoarfa bertemu Luhut Binsar Panjaitan di Singapura. Instagram/@Suharsomonoarfa
Jokowi Keluhkan Banyak Masyarakat Berobat ke Luar Negeri, Ini 3 Negara Populer Tujuan Wisata Medis WNI

Presiden Jokowi mengeluhkan hilangnya Rp 180 triliun devisa karena masih banyak masyarakat berobat ke luar negeri.


Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

2 hari lalu

Presiden Joko Widodo melakukan peninjauan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Toto Kabila, Kabupaten Bone Bolango, Provinsi Gorontalo, pada Senin, 22 April 2024. Dalam kunjungannya, Presiden Jokowi meninjau langsung fasilitas dan alat-alat kesehatan yang ada di RSUD tersebut. Foto: Rusman - Biro Pers Sekretariat Presiden
Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.


Taylor Swift Memecahkan Rekor Spotify hingga Penjualan Vinyl The Tortured Poets Department

2 hari lalu

Taylor Swift. Instagram.com/@taylorswift
Taylor Swift Memecahkan Rekor Spotify hingga Penjualan Vinyl The Tortured Poets Department

Seperti karya-karya Taylor Swift yang lain, album The Tortured Poets Department juga memecahkan beberapa rekor


Jokowi Keluhkan Banyak WNI Berobat ke Luar Negeri, Ini Kilas Balik Menteri Luhut Berobat di Singapura

2 hari lalu

Presiden Joko Widodo menjenguk Luhut Binsar Pandjaitan di Singapura. FOTO/Instagram
Jokowi Keluhkan Banyak WNI Berobat ke Luar Negeri, Ini Kilas Balik Menteri Luhut Berobat di Singapura

Salah satu menteri Jokowi, Luhut Binsar Pandjaitan, diketahui pernah berobat hampir sebulan di Singapura pada November tahun lalu.


Konser Incubus di Jakarta Dibuka dengan Lagu Quicksand dan Nice to Know You

3 hari lalu

Vokalis grup musik Incubus Brandon Boyd saat konser bertajuk Asia Tour 2024 di Tennis Indoor, Senayan, Jakarta, Selasa, 23 April 2024. Incubus membuka aksi panggungnya dengan membawakan lagu the beatles yang berjudul Come Together, lalu dilanjutkan dengan Quicksand hingga Nice to Know You. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Konser Incubus di Jakarta Dibuka dengan Lagu Quicksand dan Nice to Know You

Penampilan spektakuler Incubus disambut tepuk tangan meriah oleh para penggemar yang memenuhi Tennis Indoor Senayan.


Ini Penyebab WNI Berobat ke Luar Negeri, yang Dikeluhkan Jokowi Sedot Devisa Rp180 T

3 hari lalu

Presiden Joko Widodo melakukan peninjauan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Toto Kabila, Kabupaten Bone Bolango, Provinsi Gorontalo, pada Senin, 22 April 2024. Dalam kunjungannya, Presiden Jokowi meninjau langsung fasilitas dan alat-alat kesehatan yang ada di RSUD tersebut. Foto: Rusman - Biro Pers Sekretariat Presiden
Ini Penyebab WNI Berobat ke Luar Negeri, yang Dikeluhkan Jokowi Sedot Devisa Rp180 T

Presiden Jokowi menyoroti kebiasaan sejumlah WNI yang berobat ke luar negeri sehingga berpotensi menyedot devisa Rp 180 triliun, apa sebabnya?