Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Maison Boloud Hadirkan Kuliner Prancis Ikonik di Marina Bay Sands

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Chef Daniel Boloud. (Dok. Istimewa)
Chef Daniel Boloud. (Dok. Istimewa)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Chef Daniel Boloud menghadirkan pengalaman bersantap yang unik di Marina Bay Sands, melalui Maison Boloud Singapore. Restoran ini menyajikan hidangan Prancis yang penuh makna yang terinspirasi oleh ritme musim serta perjalanannya. 

Chef Dani Boloud mengaku antusias mengahadirkan kehangatan Maison Boloud di kota yang semarak seperti Singapura. "Negara ini tempat berkumpulnya berbagai macam cita rasa," katanya dalam siaran pers. 

Ragam hidangan Prancis klasik

Di Maison Boloud, Chef Daniel Boloud menghadirkan menu hasil interpretasi kreatif atas hidangan Prancis klasik. Dipadukan dengan bahan-bahan musiman yang paling segar, dengan sentuhan inspirasi dari perjalanannya ke seluruh dunia.

Menu pembuka dengan aneka bahan segar dalam seafood salad. Hidangan ini terdiri dari hidangan laut yang lezat, daun haricot yang renyah, dan potongan buah tomat segar. Disajikan dengan kemangi yang kaya rasa dan gurih, pesto zaitun hitam dan saus bawang putih ikan teri yang menambah cita rasa umami. 

Lalu nikmati signature seafood platter, yang terdiri dari oyster, Maine lobster, udang, dan ikan tartar terbaik.
Selanjutnya nikmati sensasi renyah pastilla yang menyelimuti lobster yang lezat. Disajikan bersama adas manis dan lemon yang diawetkan. Ditambah taburan rempah-rempah khas Maroko dalam saus chermoula. 

Pilihan lainnya claypot rice yang terinspirasi dari Mediterania. Terdiri dari ikan kakap putih khas Chili yang ditaburi dengan saus lada hitam menjadi pusat perhatian. 

Maison Boloud Singapore. (Dok. Marina Bay Sands)

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sedangkan untuk hidangan penutup nikmati Citron Pistache vacherin khas Prancis yang ikonik. Perpaduan harmonis antara gelato ricotta yang mewah dimahkotai dengan pistachio Sisilia yang lembut. Dilapisi dengan lemon gel dan meringue yang menyegarkan akan menjadi penutup yang sempurna.

Selain itu juga terdapat pilihan wine yang berasal dari Prancis dan seluruh dunia. Tersedia juga mixology yang menyajikan minuman beralkohol aromatik klasik dan orisinal yang dibuat untuk melengkapi kreasi kuliner restoran.

Lokasi Maison Boloud

Maison Boloud Berlokasi di B1-15 dan L1-83 di The Shoppes at Marina Bay Sands (South Promenade). Kapasitasnya sebanyak 146 tempat duduk dengan area duduk dalam ruangan yang nyaman di kedua lantai serta teras terbuka di lantai atas. 

Maison Boulud Singapore dikepalai oleh Executive Chef Rémy Carmignani, seorang chef yang telah berpengalaman dalam masakan Prancis. Ia dibantu Executive Sous Chef Vincent Yong dan Executive Pastry Chef, Mandy Pan. 

Paul Town, Chief Operating Officer, Marina Bay Sands, berharap Maison Boloud dapat memberikan pengalaman bersantap terbaik di Marina Bay Sands. 

Pilihan editor: Marina Bay Sands Singapura akan Bangun Menara Keempat, Ada Arena Konser

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Rosan Roeslani: Singapura Jadi Investor Terbesar RI Selama 10 Tahun Terakhir

15 jam lalu

Menteri Investasi atau Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Rosan Perkasa Roeslani memaparkan capaian kinerja 10 tahun dalam konferensi pers yang digelar di kantor Kementerian Investasi/BKPM, Jakarta Selatan pada Selasa, 15 Oktober 2024. TEMPO/Hanin Marwah.
Rosan Roeslani: Singapura Jadi Investor Terbesar RI Selama 10 Tahun Terakhir

Menteri Investasi, Rosan Perkasa Roeslani, menyatakan Singapura menjadi negara penanam modal asing terbesar di Indonesia


Putra Bungsu Lee Kuan Yew Mantap Ingin Hancurkan Rumah Warisan

20 jam lalu

Rumah mantan Presiden Singapura, Lee Kuan Yew, di Tiongkok kini menjadi objek wisata. straitstimes.com
Putra Bungsu Lee Kuan Yew Mantap Ingin Hancurkan Rumah Warisan

Putra bungsu mantan Lee Kuan Yew mengumumkan ingin meruntuhkan rumah warisan keluarganya setelah kakaknya Lee Wei Ling meninggal


Jadi Pihak Diuntungkan Ekspor Pasir Laut, Apa Fungsinya untuk Singapura?

1 hari lalu

Ilustrasi pasir laut. Shutterstock
Jadi Pihak Diuntungkan Ekspor Pasir Laut, Apa Fungsinya untuk Singapura?

Alasan pasir laut Indonesia menguntungkan bagi Singapura


Restoran Prancis dengan Suasana Klasik Hadir di Tengah Kota

1 hari lalu

PAUL Classic, di Seibu Grand Indonesia, Jakarta. (dok. Istimewa)
Restoran Prancis dengan Suasana Klasik Hadir di Tengah Kota

Pecinta kuliner bisa merasakan suasana klasik khas Prancis di restoran dengan menu-menu berkualitas dari negeri asalnya


Indonesia Buka Lagi Ekspor Pasir Laut ke Singapura, Pakar Sebut Bisa Ancam Kedaulatan

1 hari lalu

Ilustrasi pasir laut. Shutterstock
Indonesia Buka Lagi Ekspor Pasir Laut ke Singapura, Pakar Sebut Bisa Ancam Kedaulatan

Singapura adalah salah satu pasar terbesar pasir laut. Sejak 1960, luas negaranya bertambah sekitar 20 persen, dari 581,5 km persegi menjadi 725,7 km persegi pada 2019,


KKP Akan Lakukan Monitoring Perairan Batam setelah 2 Kapal Asing Tertangkap Curi Pasir Laut

1 hari lalu

Jubir Menteri KKP Wahyu Muryadi saat di wawancarai awak media usai melakukan sosialisasi PP 26 tahun 2023 di Batam, Selasa (25/7/2023). Foto Yogi Eka Sahputra
KKP Akan Lakukan Monitoring Perairan Batam setelah 2 Kapal Asing Tertangkap Curi Pasir Laut

KKP akan melakukan monitoring di perairan Batam setelah dua kapal berbendera Singapura tertangkap melakukan penyedotan pasir laut secara ilegal.


Tim Patroli Bea Cukai Batam Kejar Hingga Kandaskan Kapal Cepat Penyelundup Benih Lobster

1 hari lalu

Para pelaku penyelundupan BBL berhasil ditangkap Bea Cukai Batam, Minggu (13/10/2024). TEMPO/Yogi Eka Sahputra
Tim Patroli Bea Cukai Batam Kejar Hingga Kandaskan Kapal Cepat Penyelundup Benih Lobster

Kapal cepat penyelundup benih lobster itu kandas di Pulau Joyo lalu orang-orangnya kabur ke daratan. Benih lobster itu akan dibawa ke Vietnam.


Dua Kapal Berbendera Singapura Bisa Ambil 100.000 Meter Kubik Pasir Laut per Bulan dari Indonesia

1 hari lalu

Petugas dari Direktorat Jenderal Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan (PSDKP) Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) berdiri memantau situasi dari kapal berbendera Malaysia yang diamankan karena diduga melakukan penyedotan pasir ilegal di perairan Batam, Kepulauan Riau, Kamis (10/10/2024). ANTARA/Harianto
Dua Kapal Berbendera Singapura Bisa Ambil 100.000 Meter Kubik Pasir Laut per Bulan dari Indonesia

KKP menghentikan operasional dua kapal keruk berbendera Singapura yang kedapatan mencuri pasir laut di Kepulauan Riau.


Kabar Anak Perusahaannya Bakal Dicaplok Sea Group, BNI: Hanya Mitra Teknologi

3 hari lalu

Berdasarkan hasil survei terbaru Populix, aplikasi SeaBank menjadi yang paling banyak dipilih Gen Zkarena mudah dan nyaman dipakai. (Dok Istimewa)
Kabar Anak Perusahaannya Bakal Dicaplok Sea Group, BNI: Hanya Mitra Teknologi

BNI menjawab kabar bahwa perusahaan asal Singapura, Sea Group, ingin menjadi pemegang saham di PT Bank Hibank Indonesia


Jelajahi Lokasi Syuting Jigra Film Terbaru Alia Bhatt dari Mumbai hingga Singapura

4 hari lalu

Jigra, film yang dibintangi Alia Bhatt, tayang pada pada 11 Oktober 2024. Instagram.com/@aliaabhatt
Jelajahi Lokasi Syuting Jigra Film Terbaru Alia Bhatt dari Mumbai hingga Singapura

Meski lokasi syuting Jigra secara fisik belum terungkap, beberapa adegan direkam di Mumbai dan Singapura