Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Destinasi Wisata di Pasuruan, Kota yang Didirikan Sejak 1686

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Kebun Raya Purwodadi di Pasuruan, Jawa Timur. Foto: Antaranews | Humas LIPI
Kebun Raya Purwodadi di Pasuruan, Jawa Timur. Foto: Antaranews | Humas LIPI
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kota Pasuruan banyak menampilkan budaya dan destinasi wisata yang menarik. Kota yang terletak di Provinsi Jawa Timur, Indonesia ini didirikan pada tanggal 8 Februari 1686 atau 338 tahun silam.

Dikutip dari Wikiwand , sebelum menjadi kota, Pasuruan dikenal sebagai pusat perdagangan rempah-rempah dan hasil pertanian yang makmur. Sejarah kota Pasuruan dapat ditelusuri hingga masa pemerintahan  kolonial Belanda, Pasuruan juga menjadi pusat administrasi dan perdagangan yang strategis di Jawa Timur.

Selain memiliki sejarah yang kaya, Pasuruan juga menawarkan berbagai destinasi wisata menarik bagi para pengunjung. Beberapa destinasi wisata populer di Kota Pasuruan antara lain:

1. Taman Dayu Waterpark

Taman Dayu Waterpark selanjutnya menjadi tempat wisata di Pasuruan yang tidak boleh dilewatkan. Sebuah objek wisata kolam renang di Pasuruan, yang dipadukan langsung dengan wahana outbound. Kolam renang dilengkapi dengan berbagai fasilitas wahana air.

2.Makoya Pandaan

Salah satu tempat yang menjadi daya tarik wisata di Pasuruan adalah Makoya Pandaan. Tempat ini merupakan tempat rekreasi dan wisata kuliner yang terletak di Pandaan, Pasuruan. Selain menawarkan berbagai macam kuliner khas Pasuruan yang lezat dan unik, pengunjung dapat menikmati makanan tradisional Jawa Timur seperti bebek bakar, ikan bakar, ayam bakar dan berbagai masakan khas tradisional lainnya.

3. Pemandian Alam Banyu Biru

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pemandian Alam Banyu Biru adalah destinasi wisata alam yang terkenal yang terletak di desa Sumber Rejo, Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur. Pemandian ini menawarkan kolam renang alami dengan air yang jernih dan segar. Pengunjung dapat berenang, bermain air, atau sekedar bersantai menikmati keindahan alam sekitar. Selain itu, di sekitar pemandian terdapat fasilitas lain seperti area piknik dan warung makan.

4. Kebun Raya Purwodadi

Kebun Raya Purwodadi merupakan taman botani yang terletak di Desa Purwodadi, Pasuruan. Taman ini memiliki koleksi tanaman langka dan 

5. Wisata Bukikilas Flora

Destinasi wisata bukit flora terletak di Kecamatan Tutur, Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur. Wisata ini menampilkan panorama alam yang indah dengan beraneka ragam jenis bunga dan tanaman hias dari berbagai daerah. Seperti anggrek, krisan, bunga lainnya.

NATIVEINDONESIA | WIKIWAND
Pilihan editor: Spesifikasi Pesawat Tempur EMB-314 Super Tucano yang Jatuh di Pasuruan: Berikut Kemampuannya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Destinasi Wisata Guinea di Barat Afrika

22 jam lalu

Taman Nasional Haut Niger. nationalparks.africa
5 Destinasi Wisata Guinea di Barat Afrika

Mungkin masih sedikit yang mengenal Guinea di bagian barat Afrika, dengan kota terbesarnya adalah Conakry. Ini 5 destinasi wisata unggulannya.


KA Pandalungan Tabrak Mobil di Pasuruan, PT KAI: Pengguna Jalan Harus Dahulukan Kereta

1 hari lalu

Mobil sedan ringsek setelah ditabrak kereta di perlintasan sebidang Bulak Kapal, Bekasi, Sabtu, 23 Maret 2024. Dok. Warga
KA Pandalungan Tabrak Mobil di Pasuruan, PT KAI: Pengguna Jalan Harus Dahulukan Kereta

Kereta Api (KA) Pandalungan relasi Gambir-Jember terlibat kecelakaan lalu lintas dengan mobil di Pasuruan, Jawa Timur, Selasa, 7 Mei 2024.


Kecelakaan di Pasuruan, Kereta Api Pandalungan Terlambat 150 Menit Tiba di Stasiun Gambir

2 hari lalu

Calon penumpang kereta api antre untuk melakukan pembatalan keberangkatan di Stasiun Surabaya Gubeng, Surabaya, Jawa Timur, Ahad, 14 Januari 2024. ANTARA/Didik Suhartono
Kecelakaan di Pasuruan, Kereta Api Pandalungan Terlambat 150 Menit Tiba di Stasiun Gambir

Kereta Api Pandalungan dari Stasiun Gambir tiba di Stasiun Jember pukul 13.15 WIB.


Kecelakaan KA Pandalungan vs Minibus di Pasuruan Tewaskan Empat Orang, Ini kata KAI

2 hari lalu

KA Pandalungan berhenti setelah tertabrak minibus hingga menewaskan empat orang di Desa Patuguran, Kecamatan Rejoso, Kabupaten Pasuruan, Selasa, 7 Mei 2024. Foto: ANTARA/HO-Tangkapan layar
Kecelakaan KA Pandalungan vs Minibus di Pasuruan Tewaskan Empat Orang, Ini kata KAI

Satu unit minibus yang melintas di perlintasan sebidang tanpa palang pintu tertabrak KA Pandalungan relasi Gambir-Jember


5 Tips Merencakan Liburan Keluarga

4 hari lalu

Ilustrasi liburan keluarga (pixabay.com)
5 Tips Merencakan Liburan Keluarga

Pakar perjalanan membagikan beberapa tips liburan keluarga


7 Destinasi Wisata India Favorit Wisatawan Asing

8 hari lalu

Kota bernuansa pink di Rajasthan, Jaipur, India. Unsplash.com/Dexter Fernandes
7 Destinasi Wisata India Favorit Wisatawan Asing

Menariknya tidak hanya ibu kota India yang megah tapi juga beberapa daerah terpencil yang memikat hati wisatawan mancanegara


Patung Yesus Bukit Sibea-bea Danau Toba Jadi Tujuan Favorit Turis Lintas Agama, Tertinggi di Dunia

8 hari lalu

Patung Yesus tertinggi di dunia yang terletak di Bukit Sibea-bea, Kabupaten Samosir, Sumatera Utara, Senin, 29 April 2024. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Patung Yesus Bukit Sibea-bea Danau Toba Jadi Tujuan Favorit Turis Lintas Agama, Tertinggi di Dunia

Patung Yesus Bukit Sibea-bea menjadi salah satu tempat destinasi favorit di kawasan Danau Toba


6 Tips Liburan untuk Anak Penyandang Autisme

8 hari lalu

Ilustrasi anak liburan (pixabay.com)
6 Tips Liburan untuk Anak Penyandang Autisme

Berikut ini enam tips yang dapat dilakukan sebelum dan saat liburan bersama anak penyandang autisme


Rekomendasi 20 Destinasi Wisata Garut, Termasuk Candi Cangkuang dan Leuwi Jurig

10 hari lalu

Rakit bambu mengantar wisatawan menuju Candi Cangkuang, Garut, Jabar, 27 September 2014. TEMPO/Prima Mulia
Rekomendasi 20 Destinasi Wisata Garut, Termasuk Candi Cangkuang dan Leuwi Jurig

Garut alami gempa bumi belum lama ini. Daerah ini memiliki beragam destinasi wisata unggulan, antara lain Candi Cangkuang hingga Pantai Cijeruk.


NTB Berhasil Mengelola Sampah Hingga 64 persen

10 hari lalu

NTB Berhasil Mengelola Sampah Hingga 64 persen

Sebagai tujuan wisata nasional berkomitmen menjaga destinasi tetap bersih dan nyaman.