Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kemenparekraf Masukkan 110 Event Pariwisata dalam KEN 2024, Dorong Wisatawan Berkunjung ke Daerah

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Seorang anak memakai kostum bertema Reog saat karnaval anak diacara Jember Fashion Carnival ke-14 di Jember, 27 Agustus 2015. Jember Fashion Carnival 2015 tema `Outframe,` terdiri dari sepuluh parade yang meliputi, Majapahit, Ikebana, fosil, burung beo, Circle, Pegasus, Lionfish, Mesir, Melanesia dan Reog. Robertus Pudyanto/Getty Images
Seorang anak memakai kostum bertema Reog saat karnaval anak diacara Jember Fashion Carnival ke-14 di Jember, 27 Agustus 2015. Jember Fashion Carnival 2015 tema `Outframe,` terdiri dari sepuluh parade yang meliputi, Majapahit, Ikebana, fosil, burung beo, Circle, Pegasus, Lionfish, Mesir, Melanesia dan Reog. Robertus Pudyanto/Getty Images
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf) akan meluncurkan Karisma Event Nusantara (KEN) 2024. Program unggulan pariwisata ini diharapkan dapat menjadi daya tarik bagi wisatawan Nusantara maupun mancanegara untuk berkunjung ke daerah-daerah di Indonesia. 

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno mengatakan, program Karisma Event Nusantara 2024 akan diluncurkan secara resmi pada Sabtu, 27 Januari 2024, di Sasono Langen Budoyo, Taman Mini Indonesia Indah (TMII). Dia mengatakan total event yang masuk KEN terdapat 110, terdiri dari 100 event unggulan dan top 10 event.

"Jadi kalau saya mau pilih 10 destinasi untuk berwisata di Indonesia Aja, ini sudah ada event-nya yang bisa saya kunjungi dan 100 (event) untuk sepanjang tahun. Jadi kalau mau healing yang enggak bikin kantong 'kering', yang bisa menghilangkan kepala pening, datanglah ke KEN untuk refreshing," kata Sandiaga Uno dalam keterangan pers Senin, 22 desember 2024. 

Tersebar di berbagai provinsi

Plh Deputi Produk Wisata dan Penyelenggara Events Kemenparekraf/Baparekraf, Ni Komang Ayu Astiti, mengatakan 110 event yang terangkum dalam KEN 2024 tersebar di seluruh provinsi tanah air. Penyelenggaraan KEN 2024 diharapkan dapat memulihkan pariwisata dan ekonomi kreatif tanah air.

"Karenanya kami mendorong agar pemerintah daerah dapat memetakan media sosial untuk memaksimalkan promosi secara digital agar cakupannya (promosi) lebih luas. Sehingga event-event ini menjadi daya tarik wisata sehingga kunjungan wisatawan benar-benar tertuju ke event-event ini," ujar Komang.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ketua Pokja Strategi Promosi Event Daerah Kemenparekraf/Baparekraf, Eni Komiarti, mengungkapkan pada 2023 secara keseluruhan program Karisma Event Nusantara (KEN) memberikan dampak positif terhadap pergerakan pariwisata dan ekonomi kreatif.

KEN 2023 dikunjungi 7,4 juta wisatawan

KEN 2023 tercatat mampu menciptakan pergerakan wisatawan sebesar 7,4 juta. Penyelenggaraanya melibatkan 11 ribu pelaku UMKM, 140 ribu pelaku seni, dan menyerap 36 ribu tenaga kerja.

"KEN 2023 juga melibatkan 800 asosiasi dan komunitas. Selain itu juga memberikan kontribusi sebesar Rp199,3 miliar untuk PDB dan perputaran uang yang ada di KEN 2023 mencapai Rp12,42 triliun," ujar Eni.

Pilihan Editor: Karisma Event Nusantara 2023, Jawa Timur Sumbang Agenda Wisata Terbanyak

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Traveloka Gandeng Superstar Dunia Ji Chang Wook Pamer Destinasi Wisata Menarik

2 hari lalu

Ji Chang Wook/Traveloka
Traveloka Gandeng Superstar Dunia Ji Chang Wook Pamer Destinasi Wisata Menarik

Ji Chang Wook ungkapkan antusiasmenya dalam mempromosikan pariwisata bersama Traveloka dan terpukau oleh sambutan hangat masyarakat Indonesia.


Pelaku Wisata Bertemu Sultan Hamengku Buwono X, Soroti Daya Dukung Pariwisata Yogyakarta

3 hari lalu

Kawasan Jalan Malioboro Yogyakarta Jumat petang (29/12). Dok. Dishub Yogya
Pelaku Wisata Bertemu Sultan Hamengku Buwono X, Soroti Daya Dukung Pariwisata Yogyakarta

Sebagian besar wisatawan itu terkonsentrasi di area Kota Yogyakarta dan Kabupaten Sleman.


Kemenparekraf: Maskapai Internasional Buka Rute Langsung ke Indonesia

3 hari lalu

Petugas beraktivitas di dekat pesawat maskapai Super Air Jet nomor penerbangan IU-763 tujuan Jakarta di Bandara Internasional Lombok, Nusa Tenggara Barat, 4 Desember 2021. Super Air Jet resmi membuka rute penerbangan Jakarta-Lombok (CGK-LOP) pulang-pergi sejak 18 November lalu. TEMPO/Nita Dian
Kemenparekraf: Maskapai Internasional Buka Rute Langsung ke Indonesia

Kemenparekraf menyampaikan ada sejumlah maskapai penerbangan yang siap menghadirkan rute penerbangan internasional baru ke Indonesia.


Terkini: Beda BPOM dan SGS Mengenai Pengawet Roti Aoka dan Okko, Tiket Pesawat akan Turun sebelum Jokowi Diganti Prabowo

4 hari lalu

Roti Okko dan Aoka (rotiokko.com/ ptindonesiabakeryfamily.com)
Terkini: Beda BPOM dan SGS Mengenai Pengawet Roti Aoka dan Okko, Tiket Pesawat akan Turun sebelum Jokowi Diganti Prabowo

Berita terkini: BPOM dan SGS beda pendapat mengenai dugaan pengawet kosmetik di roti Aoka dan Okko. Tiket pesawat akan turun sebelum Jokowi diganti Pr


Sandiaga Janji Tiket Pesawat akan Turun sebelum Pemerintahan Jokowi Digantikan Prabowo

4 hari lalu

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif / Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno di Pondok Pesantren Assalafiyyah Mlangi II Sleman Yogyakarta Jumat 19 Juli 2024.  Tempo/Pribadi Wicaksono
Sandiaga Janji Tiket Pesawat akan Turun sebelum Pemerintahan Jokowi Digantikan Prabowo

Menteri Sandiaga Uno mengatakan harga tiket pesawat akan turun 10 persen sebelum pemerintahan Presiden Jokowi digantikan Prabowo.


Politikus PKB Anggap Prospek Usung Sandiaga di Pilgub Jawa Barat Kurang Bagus

4 hari lalu

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif / Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno di Pondok Pesantren Assalafiyyah Mlangi II Sleman Yogyakarta Jumat 19 Juli 2024.  Tempo/Pribadi Wicaksono
Politikus PKB Anggap Prospek Usung Sandiaga di Pilgub Jawa Barat Kurang Bagus

Elektabilitas Sandiaga di Pilgub Jawa barat disebut tak bergerak naik.


Dukung Festival Musik Indonesia, Sandiaga Uno Hadiri We The Fest 2024 Hari Terakhir

5 hari lalu

Menparekraf Sandiaga Uno saat menghadiri We The Fest 2024 pada Ahad, 21 Juli 2024 di GBK Sports Complek Jakarta. TEMPO/Intan Setiawanty
Dukung Festival Musik Indonesia, Sandiaga Uno Hadiri We The Fest 2024 Hari Terakhir

Menparekraf Sandiaga Uno menunjukkan dukungannya untuk festival-festival musik di Indonesia, termasuk We The Fest 2024.


Menikmati Keroncong Sembari Plesiran di Hutan Pinus Mangunan Yogyakarta

5 hari lalu

Gelaran Keroncong Plesiran Di Kawasan Hutan Pinus Asri Mangunan Bantul Yogyakarta Sabtu, 20 Juli 2024. Tempo/Pribadi Wicaksono
Menikmati Keroncong Sembari Plesiran di Hutan Pinus Mangunan Yogyakarta

Suasana malam di kawasan Hutan Pinus Asri Mangunan semarak dengan sejumlah musisi lintas genre menyemarakkan gelaran Keroncong Plesiran 2024


Sandiaga Minta Program Pelaku Industri Kreatif Bisa Diakses Merata Tanpa Monopoli Kaum 4L

5 hari lalu

Menparekraf Sandiaga Uno saat menghadiri Workshop Peningkatan Inovasi dan Kewirausahaan Kabupaten/Kota Kreatif (KaTa Kreatif) Indonesia di Yogyakarta, Sabtu 20 Juli 2024. Tempo/Pribadi Wicaksono
Sandiaga Minta Program Pelaku Industri Kreatif Bisa Diakses Merata Tanpa Monopoli Kaum 4L

Sandiaga menegaskan, jika program yang dibuat Kemenparekraf untuk membantu memfasilitasi pelaku industri kreatif sepenuhnya bisa diakses merata


Sandiaga Uno Dorong Yogyakarta Bisa Segera Masuk Jaring Kota Kreatif UNESCO

6 hari lalu

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif / Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno di Pondok Pesantren Assalafiyyah Mlangi II Sleman Yogyakarta Jumat 19 Juli 2024.  Tempo/Pribadi Wicaksono
Sandiaga Uno Dorong Yogyakarta Bisa Segera Masuk Jaring Kota Kreatif UNESCO

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno mendorong agar Kota Yogyakarta bisa segera masuk jaringan Kota Kreatif UNESCO.