Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Malam Tahun Baru di Bundaran HI dari Pertunjukan Drone, Efek Water Mist hingga 3D Video Mapping

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Pemprov DKI Jakarta dan City Vision ingin menghadirkan perayaan Tahun Baru kelas dunia di Jakarta melalui Kirana Jakarta by City Vision. (dok. Istimewa)
Pemprov DKI Jakarta dan City Vision ingin menghadirkan perayaan Tahun Baru kelas dunia di Jakarta melalui Kirana Jakarta by City Vision. (dok. Istimewa)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Perayaan tahun baru di Jakarta biasanya terpusat di beberapa tempat populer. Salah satunya di kawasan Bundaran HI. Untuk menyambut tahun baru 2024, City Vision dan Pemerintah Provinsi atau Pemprov DKI Jakarta menghadirkan perayaan tahun baru kelas dunia di kawasan itu.

Diberi nama Kirana Jakarta by City Vision, acara yang digelar 31 Desember 2023 ini menampilkan pertunjukan light show dronewater mistvideo mapping 3D, dan kegiatan menarik lainnya

Sesuai namanya, Kirana Jakarta by City Vision, kota Jakarta akan dihiasi dengan harmonisasi lampu gedung tinggi, cahaya lampu di jalanan, dan sinar yang dipancarkan dari media OOH yang tersebar di setiap sudut kota Jakarta. 

Di antaranya pertunjukan light show dengan sentuhan kelas dunia yang menampilkan sebanyak 500 drone, efek water mist dengan 4 layar yang terbuat dari air, dan 3D video mapping yang akan ditayangkan pada gedung The Plaza. Tidak hanya itu, ikon-ikon, corak-corak khas Indonesia serta Jakarta, serta livestream akan ditayangkan melalui media OOH yang berlokasi di LED Bundaran HI Digital Network. 

Pengendara melintas di dekat water screen yang sedang di uji coba untuk perayaan malam tahun baru di Bundaran HI, Jakarta, Sabtu 30 Desember 2023. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menggelar perayaan malam tahun baru 2024 di Bundaran HI pada Minggu 31 Desember, dengan menampilkan pertunjukan water screen, atraksi drone, dan video mapping. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A

Momen bersejarah untuk Jakarta

Juliana Kumala selaku Co-Founder dan Co-CEO City Vision menjelaskan acara ini diselenggarakan sebagai bagian dari pelayanan kepada kota, komunitas, dan masyarakat. "Kami ingin menghadirkan momen luar biasa ini sebagai persembahan untuk seluruh masyarakat. Selain itu dapat menjadi destinasi yang dinikmati oleh berbagai kalangan masyarakat dari seluruh Indonesia secara gratis," katanya dalam siaran pers Rabu, 27 Desember 2023.

Andhika Permata, Kepala Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif atau Disparekraf DKI Jakarta mengatakan acara yang menjadi bagian dari Malam Muda Mudi ini akan menjadi sebuah momen bersejarah dalam memajukan kota Jakarta. Tak hanyaekadar hiburan, tetapi juga ekspresi kreativitas dan identitas modern kota ini. 

"Acara ini akan memperkaya pengalaman perayaan malam tahun baru warga Jakarta dan menjadi jejak indah dalam membangun citra kota yang dinamis dan kreatif. " katanya.

Andhika berharap acara ini dapat memberikan pengalaman malam tahun baru spektakuler yang bersaing dengan perayaan skala global. Dalam acara itu, Pemprov DKI Jakarta juga akan meluncurkan ikon terbarunya yakni Je (Ondel-Ondel) Ka (Macan Kemayoran) Te (Api Tugu Monas). Ikon Jakarta ini merupakan hasil sayembara muda-mudi di seluruh Indonesia.

Pilihan editor: Daftar Event Tahun Baru 2024 di Jakarta, Ada Konser Musik hingga Karnaval

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Terbangkan Drone di Marina Bay Singapura, Turis Cina Kena Denda Rp146 Juta

27 menit lalu

Marina Bay Sands, hotel dan resor ikonik Singapura (TEMPO/Mila Novita)
Terbangkan Drone di Marina Bay Singapura, Turis Cina Kena Denda Rp146 Juta

Turis Cina itu ingin mengambil foto udara Marina Bay Singapura, tempat banyak gedung pencakar langit, hotel mewah, dan pusat perbelanjaan mewah.


Kisah Taman Benyamin Sueb, Markas Tentara yang Jadi Museum Betawi

2 hari lalu

Taman Benyamin Sueb di Jatinegara, Jakarta Timur. (Foto: Diskominfotik Pemprov DKIJakarta)
Kisah Taman Benyamin Sueb, Markas Tentara yang Jadi Museum Betawi

Benyamin Sueb merupakan aktor, pelawak, komedian, dan penyanyi asal Betawi yang aktif sejak 1970-an.


Olimpiade Paris 2024: Buntut Kasus Mengintip Pakai Drone, Pelatih Kepala Timnas Putri Kanada Mundur untuk Laga Lawan Selandia Baru

2 hari lalu

Bev Priestman. REUTERS
Olimpiade Paris 2024: Buntut Kasus Mengintip Pakai Drone, Pelatih Kepala Timnas Putri Kanada Mundur untuk Laga Lawan Selandia Baru

Asisten pelatih dan analis di Timnas Putri Kanada sudah dikeluarkan dari Timnas Putri Kanda di Olimpiade Paris 2024.


Top 3 Dunia: Drone Hizbullah hingga Israel Gunakan Angkasa Saudi untuk Serang Houthi

3 hari lalu

Seorang pria mengibarkan bendera Palestina ketika orang-orang melakukan protes pada hari sidang publik yang diadakan oleh Mahkamah Internasional (ICJ) untuk memungkinkan para pihak memberikan pandangan mereka mengenai konsekuensi hukum pendudukan Israel di wilayah Palestina sebelum akhirnya mengeluarkan keputusan yang tidak mengikat. pendapat hukum, di Den Haag, Belanda, 21 Februari 2024. REUTERS/Piroschka van de Wouw
Top 3 Dunia: Drone Hizbullah hingga Israel Gunakan Angkasa Saudi untuk Serang Houthi

Berita Top 3 Dunia pada Selasa 23 Juli 2024 diawali oleh kabar Hizbullah menunjukkan kemampuan mempelajari titik buta Israel dengan drone


Balas Tudingan Kambing Hitam ke Heru Budi, Jubir Anies Baswedan: Fakta Keluhan Warga Jakarta

4 hari lalu

Pj Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono berbincang dengan Gubernur DKI Jakarta periode 2017-2022, Anies Baswedan usai pelantikan Pj Gubernur DKI Jakarta di Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia, Jakarta, Senin, 17 Oktober 2022. Heru Budi Hartono resmi menjadi Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta menggantikan Anies Baswedan yang masa jabatannya habis kemarin. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Balas Tudingan Kambing Hitam ke Heru Budi, Jubir Anies Baswedan: Fakta Keluhan Warga Jakarta

Sahrin menegaskan apa yang disampaikan Anies Baswedan untuk Heru Budi bukan dalam upaya mencari kambing hitam atas persoalan di Jakarta.


Yunani Gunakan Drone untuk Kontrol Kepadatan Kursi Berjemur di Pantai

4 hari lalu

Pantai di Yunani. Unsplash.com/Nick Karvounis
Yunani Gunakan Drone untuk Kontrol Kepadatan Kursi Berjemur di Pantai

Sebanyak 14 pantai di Yunani dipantau, perusahaan yang menyewakan kursi berjemur ilegal didenda sampai Rp6,2 miliar.


Fakta-fakta Wacana Ganjil Genap 24 jam di Jakarta

5 hari lalu

Petugas kepolisian melarang pengendara mobil berplat nomor genap memasuki Jalan MH Thamrin di kawasan Bundaran Monas, Jakarta, Jumat, 13 Agustus 2021. Pemprov DKI Jakarta menerapkan sistem ganjil genap di delapan ruas jalan di Jakarta pada pukul 06.00-20.00 WIB. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Fakta-fakta Wacana Ganjil Genap 24 jam di Jakarta

Ganjil genap 24 jam pernah diusulkan oleh salah satu angggota DPRD DKI Jakarta. Berikut fakta-fakta soal wacana tersebut.


Heru Budi Merasa Dijadikan Kambing Hitam, Anies Baswedan: Rakyat yang Menilai

5 hari lalu

Anies Baswedan. Foto: Instagram.
Heru Budi Merasa Dijadikan Kambing Hitam, Anies Baswedan: Rakyat yang Menilai

Anies Baswedan berkomentar soal pernyataan Heru soal menjadi kambing hitam.


Kecolongan Drone Houthi, Israel Balas Serang Pelabuhan Al-Hudaydah di Yaman

6 hari lalu

Ledakan di pelabuhan Al-Hudaydah, Yaman saat diserang pesawat tempur Israel pada 20 Juli 2024. Foto Angkatan Bersenjata Yaman
Kecolongan Drone Houthi, Israel Balas Serang Pelabuhan Al-Hudaydah di Yaman

Drone Houthi berhasil menyusup masuk dan meledak di Tel Aviv, Israel. IDF membalas dengan menyerang Yaman.


Top 3 Dunia: 4.400 Penerbangan Batal Hingga Houthi Serang Kapal Kontainer Singapura

6 hari lalu

Penumpang AirAsia menunggu untuk check-in secara manual di Terminal 2 Bandara Internasional Kuala Lumpur, setelah pemadaman sistem IT Global, di Sepang, Malaysia, 19 Juli 2024. REUTERS/Hasnoor Hussain
Top 3 Dunia: 4.400 Penerbangan Batal Hingga Houthi Serang Kapal Kontainer Singapura

Berita Top 3 Dunia pada Sabtu 20 Juli 2024 diawali oleh kabar sedikitnya 4.400 penerbangan global dibatalkan akibat pemadaman internet global.