Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Menelusuri Jalur Wisata Religi di Yerusalem

image-gnews
Temple Mount atau Masjid Al Aqsa, di Kota Tua Yerusalem, 15 April 2023. REUTERS/Mustafa Abu Ganeyeh
Temple Mount atau Masjid Al Aqsa, di Kota Tua Yerusalem, 15 April 2023. REUTERS/Mustafa Abu Ganeyeh
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Yerusalem adalah kota kuno yang kaya akan sejarah. Kota ini telah lama menjadi destinasi utama bagi para peziarah dari seluruh dunia. Berikut adalah panduan tentang jalur wisata religi ke Yerusalem yang akan memimpin Anda pada perjalanan rohani yang tak terlupakan.

Jalur Bethelem

Salah satu jalur paling terkenal untuk wisata religi di Yerusalem adalah Jalur Yerusalem. Dikenal sebagai "Jerusalem Way," jalur ini mengikuti jejak para nabi dan tokoh-tokoh religius dalam sejarah.

Melalui jalur ini, wisatawan akan menemukan dirinya berjalan melalui pedesaan yang indah, perbukitan yang hijau, dan desa-desa kuno yang sarat makna sejarah. Ini adalah perjalanan rohani yang memungkinkan Anda untuk merenung dan menghubungkan diri dengan warisan agama yang kuat.

Salah satu rute yang terkenal adalah rute dari Bethlehem ke Yerusalem, yang melibatkan berjalan kaki melalui perbukitan yang indah dan berhenti di situs-situs penting seperti Gereja Kelahiran di Bethlehem dan Tembok Ratapan di Yerusalem.

Dikutip dari Holy Land Pilgrimage, biasanya perjalanan ke Tanah Suci memakan waktu dua hingga tiga minggu. Sebagian besar wisatawan dan peziarah melakukan perjalanan ke selatan menuju Betlehem dan Hebron, lalu turun ke Yerikho dan Sungai Yordan, dilanjutkan dengan kunjungan singkat ke bagian utara Laut Mati.

Mereka kemudian berbelok ke utara melalui Nablus menuju Lembah Yizreel, Gunung Tabor, Nazareth dan Safed. Tempat menarik berikutnya adalah Tiberias dan kawasan sekitar Danau Galilea. Pelabuhan keberadaan mereka umumnya adalah Haifa, tetapi beberapa melakukan perjalanan ke utara ke Gunung Hermon dan terus ke Beyrouth. Hanya sedikit wisatawan yang berani melewati Gurun Sinai menuju Mesir.

Rute Via Dolorossa

Jalur Duka atau yang dalam bahasa Latin disebut "Sorrowful Way" sering diterjemahkan sebagai "Jalan Penderitaan". Jalur ini adalah rute prosesi di Kota Tua Yerusalem, Israel, yang diyakini sebagai jalur yang dilalui Yesus menuju penyalibannya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menurut Christian Tours, rute berliku dari benteng Antonia yang kini sudah tak ada lagi hingga Gereja Makam Kudus dengan jarak sekitar 600 meter merupakan tempat yang dihormati dalam perjalanan ziarah Kristen.

Rute ini telah ada sejak abad ke-18. Saat ini, rute ini ditandai oleh sembilan Stasiun Salib yang telah ada empat belas stasiun sejak akhir abad ke-15, dengan lima stasiun lainnya berada di dalam Gereja Makam Kudus.

Kota Tua Yerusalem dan Tembok Barat

Kota Tua yang terletak di kota modern Yerusalem secara tradisional dibagi menjadi empat Kawasan, yakni Yahudi, Armenia, Kristen, dan Muslim. Kota ini dikelilingi oleh tembok pertahanan atau Tembok Barat dan gerbang kota yang mengelilingi situs populer seperti Gereja Makam Kudus, Kubah Batu, dan Bukit Bait Suci.

Melalui jalur ini, turis bisa mengunjungi tempat yang telah ditambahkan ke dalam Daftar Situs Warisan Dunia UNESCO pada 1981. Wisatawan juga bisa mengelilingi situs populer seperti Gereja Makam Kudus, Kubah Batu, dan Bukit Bait Suci.

Orang-orang mengunjungi lapangan Tembok Barat dan berdoa di dasar tembok besar itu, dengan memasukkan kertas yang berisi permohonan tulus di antara celah-celahnya. Di sekitar tembok ini terdapat Terowongan Tembok Barat, kawasan Yahudi dengan Cardo, Kastil David, dan Pusat Davidson.

Pilihan Editor: Wisata Religi ke Yerusalem Setelah Pandemi Covid-19

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Universitas Sciences Po Prancis Tolak Tuntutan Mahasiswa untuk Putus Hubungan dengan Israel

17 menit lalu

Ziad Mansour, duduk di samping puing-puing rumah yang hancur akibat serangan mematikan Israel  di Rafah , Jalur Gaza, 9 Januari 2024. Perang antara Israel dan Kelompok Hamas Palestina di Jalur Gaza sudah memasuki hari ke-100, sejak pertama kali pecah pada 7 Oktober 2023, yang menewaskan sebanyak 23.843 orang di Gaza. REUTERS/Mohammed Salem
Universitas Sciences Po Prancis Tolak Tuntutan Mahasiswa untuk Putus Hubungan dengan Israel

Universitas Sciences Po di Paris menolak tuntutan mahasiswa untuk memutus hubungan dengan universitas-universitas Israel.


Situasi Kemanusiaan Palestina Memburuk, Turki Hentikan Perdagangan dengan Israel

2 jam lalu

Petugas bekerja memindahkan jenazah warga Palestina yang tewas selama serangan militer Israel dan dimakamkan di rumah sakit Nasser, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, di Khan Younis di Jalur Gaza selatan, 21 April 2024. REUTERS/Ramadan Abed
Situasi Kemanusiaan Palestina Memburuk, Turki Hentikan Perdagangan dengan Israel

Imbas situasi kemanusiaan di Palestina yang memburuk, Turki menghentikan perdagangan dengan Israel.


Program Pra Kerja Raih Penghargaan Wenhui Award dari UNESCO

7 jam lalu

Menteri Koordinator Perekonomian Airlangga Hartarto didampingi (kanan) Kepala Badan Reserse Kriminal (Kabareskrim) Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) Wahyu Widada, dan Jaksa Agung Muda Bidang Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara Feri Wibisono dalam acara Pengarahan Komite Cipta Kerja dan Tim Pelaksana kepada Mitra Program Kartu Prakerja di Jakarta, Selasa 23 Januari 2024. Pemerintah akan menggelontorkan anggaran sebanyak Rp 4,8 triliun untuk program Kartu Prakerja pada 2024. Pada tahun ini, pemerintah menargetkan lebih dari sejuta peserta tambahan untuk program tersebut. TEMPO/Tony Hartawan
Program Pra Kerja Raih Penghargaan Wenhui Award dari UNESCO

Program Pra Kerja meraih penghargaan dari UNESCO atas kontribusinya dalam inovasi pendidikan di kawasan Asia-Pasifik.


Israel Ancam Balas Dendam terhadap Palestina Jika ICC Keluarkan Surat Penangkapan Netanyahu

11 jam lalu

Ilustrasi palu sidang pengadilan. legaljuice.com
Israel Ancam Balas Dendam terhadap Palestina Jika ICC Keluarkan Surat Penangkapan Netanyahu

Israel mengancam melakukan pembalasan terhadap Otoritas Palestina jika ICC mengeluarkan surat perintah penangkapan terhadap Benjamin Netanyahu dan menteri-menterinya.


Brown Jadi Universitas AS Pertama yang Pertimbangkan Divestasi dari Israel

13 jam lalu

Pengunjuk rasa pendukung Palestina di Gaza bernyanyi di sebuah perkemahan setelah polisi kampus UCLA meminta para pengunjuk rasa untuk pergi, di Universitas California Los Angeles (UCLA) di Los Angeles, California, AS, 1 Mei 2024. Polisi menangkap para aktivis yang menduduki sebuah gedung di Universitas Columbia dan membersihkan kota tenda dari kampusnya. REUTERS/Mike Blake
Brown Jadi Universitas AS Pertama yang Pertimbangkan Divestasi dari Israel

Pengunjuk rasa pro-Palestina dan anti-Israel membersihkan perkemahan di kampus setelah mencapai kesepakatan dengan administrasi universitas Brown.


Partai Demokrat AS Kirim Surat ke Joe Biden, Minta Cegah Serangan Israel di Rafah

16 jam lalu

Presiden AS Joe Biden saat kunjungannya di Chavis Community Center di Raleigh, North Carolina, AS, 26 Maret 2024. REUTERS/Elizabeth Frant
Partai Demokrat AS Kirim Surat ke Joe Biden, Minta Cegah Serangan Israel di Rafah

Puluhan anggota Partai Demokrat AS menyurati pemerintahan Presiden Joe Biden untuk mendesak mereka mencegah rencana serangan Israel di Rafah.


DPR AS Loloskan RUU Kontroversial soal Definisi Anti-Semitisme, Apa Maksudnya?

16 jam lalu

Para pengunjuk rasa yang mendukung warga Palestina di Gaza berkumpul di perkemahan kampus Universitas California Los Angeles (UCLA), di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Los Angeles, California, AS, 29 April 2024. REUTERS/David Swanson
DPR AS Loloskan RUU Kontroversial soal Definisi Anti-Semitisme, Apa Maksudnya?

Kelompok HAM memperingatkan bahwa definisi baru Anti-Semitisme tersebut dapat semakin membatasi kebebasan berpendapat.


Blinken Sebut AS Tak Dukung Serangan Israel ke Rafah

17 jam lalu

Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken bertemu dengan para pemimpin hak asasi manusia di Departemen Luar Negeri di Washington, AS, 7 Desember 2023. REUTERS/Evelyn Hockstein
Blinken Sebut AS Tak Dukung Serangan Israel ke Rafah

Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken mengatakan dia belum melihat rencana efektif dari pihak Israel untuk melindungi warga sipil sebelum operasi militer di Rafah.


Kolombia Putuskan Hubungan dengan Israel karena Genosida di Gaza

19 jam lalu

Pengunjuk rasa pendukung Palestina di Gaza berdiri di dekat barikade di sebuah perkemahan di Universitas California Los Angeles (UCLA), ketika konflik antara Israel dan Hamas berlanjut, di Los Angeles, California, AS, 1 Mei 2024. Ketegangan meningkat di kampus-kampus Amerika ketika para pendukung pro-Israel menyerang perkemahan pengunjuk rasa pro-Palestina di UCLA. REUTERS/David Swanson
Kolombia Putuskan Hubungan dengan Israel karena Genosida di Gaza

Presiden Gustavo Petro mengumumkan Kolombia akan memutus hubungan diplomatik dengan Israel atas genosida di Gaza.


Filmografi Gal Gadot Tak Hanya Wonder Woman, Bikin Film Kontroversi Bearing Witness To the October 7th Massacre

20 jam lalu

Gal Gadot berperan sebagai Wonder Woman di film Wonder Woman 1984 yang tayang di bioskop internasional mulai 16 Desember 2020. (Instagram/@gal_gadot)
Filmografi Gal Gadot Tak Hanya Wonder Woman, Bikin Film Kontroversi Bearing Witness To the October 7th Massacre

Gal Gadot aktor asal Israel yang sukses berkiprah dalam dunia industri hiburan Hollywood. Berikut beberapa filmnya, bukan hanya Wonder Woman.