Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

8 Tips Menghindari Serangan Ikan Hiu Saat Berenang

image-gnews
Kapten kapal Juan Oliphant, memberikan tanda pada sejumlah turis yang akan menyelam bersama dengan hiu pasir saat mengikuti tur di Haleiwa, Hawaii, 16 Februari 2015. Tur berenang bersama dengan hiu tanpa kandang makin populer dikalangan turis. REUTERS/Hugh Gentry
Kapten kapal Juan Oliphant, memberikan tanda pada sejumlah turis yang akan menyelam bersama dengan hiu pasir saat mengikuti tur di Haleiwa, Hawaii, 16 Februari 2015. Tur berenang bersama dengan hiu tanpa kandang makin populer dikalangan turis. REUTERS/Hugh Gentry
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Hiu merupakan hewan predator tertitinggi di lautan, ikan hiu dikenal sebagai mesin pembunuh yang haus darah meskipun pandangan mereka terdistorsi. Sebagai seorang predator hiu akan membatasi jumlah hewan yang mereka mangsa. 

Hiu sesekali memburu manusia, namun kebanyakan mereka memangsa hewan laut. Meskipun demikian Anda perlu berhati-hati, sebab kasus hiu memangsa manusi sudah sering ditemui. Mengutip dari floridamuseum.ufl.edu, ada beberapa cara menghindari serangan hiu saat berenang:

1. Saat berkunjung ke pantai atau bahkan bermain di laut, pastikan Anda selalu bersama dengan teman mauapun keluarga. Sebab hiu biasanya mengincar individu yang suka menyendiri. 

2. Tidak berkeliaran terlalu jauh di area pantai dan jangan melewati batas yang telah ditetapkan oleh petugas penjaga pantai. 

3. Saat berenang di pantai, berhati-hatilah terlebih saat melewati gundukan pasir atau didekat pasir curam, tempat tersebut merupakan tempat favorit dari ikan hiu. 

4. Apabila sedang mengalami mestruasi atau sedang terluka dan mengeluarkan darah, sebaiknya Anda tidak berenang, sebab hiu sangat sensitif terhadap bau darah. 

5. Tidak menggunakan perhiasan yang mengkilap, sebab silauan dari perhiasan dapat ditangkap sebagai sisik ikan oleh hiu 

6. Tidak memercikkan air terlalu kencang sebab percikan yang berlebihan dapat terdengar oleh hiu dan akan dianggap sebagai mangsanya. 

7. Meskipun Anda sering mendengar kisah mengenai lumba-lumba yang menyelamatkan manusia dari gigitan hiu, namun Anda perlu waspada sebab keberadaan lumba-lumba bukan berarti menandakan tidak adanya hiu karena keduanya memburu makanan yang sama. 

8. Tidak menggunakan busana berwarna cerah dan mencolok sebab ikan hiu menyukainya. 

Pilihan Editor: Ada Hiu Banteng hingga Hiu Koboy, Ini Deretan Hiu Paling Ganas di Perairan Indonesia

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ubah Darah Jadi Gel, Pembalut dari Biopolimer Ini Anti-Bocor

7 hari lalu

Ilustrasi pembalut. Freepik.com
Ubah Darah Jadi Gel, Pembalut dari Biopolimer Ini Anti-Bocor

Peneliti di Amerika menawarkan solusi pembalut menstruasi yang anti-bocor. Bisa kurangi risiko bocor yang bikin tak nyaman setiap perempuan.


Sering Mirip, Ini Beda Tanda Awal kehamilan dan Menstruasi

12 hari lalu

Ilustrasi nyeri haid. shutterstock.com
Sering Mirip, Ini Beda Tanda Awal kehamilan dan Menstruasi

Meski ada beberapa kesamaan, tubuh memberikan petunjuk yang khas saat hamil dan haid. Berikut beda tanda hamil dan menstruasi.


Jaga Kesehatan Organ Reproduksi, Bawa Celana Dalam Cadangan saat Bepergian

16 hari lalu

Ilustrasi celana dalam perempuan. Freepik
Jaga Kesehatan Organ Reproduksi, Bawa Celana Dalam Cadangan saat Bepergian

Pendiri PSV mengatakan perempuan perlu membawa tisu dan celana dalam cadangan saat bepergian sebagai langkah menjaga kesehatan organ reproduksi.


Dokter Kulit Bagi Saran Pilih Pembalut yang Aman

29 hari lalu

Ilustrasi pembalut. shutterstock.com
Dokter Kulit Bagi Saran Pilih Pembalut yang Aman

Dokter kulit menganjurkan untuk memilih pembalut wanita yang telah memiliki izin edar dari Kementerian Kesehatan. Apa lagi anjurannya?


Libur Sekolah, Saran buat yang Ingin ke Pantai agar Aman dan Selamat

30 hari lalu

Ilustrasi liburan bareng teman ke pantai. Foto: Freepik.com
Libur Sekolah, Saran buat yang Ingin ke Pantai agar Aman dan Selamat

Tak semua orang menyadari bahaya berada di pantai dan kerap mengabaikan keselamatan diri, teman, atau keluarga.


Tamayo Perry, Aktor Pirates of The Caribbean Tewas Diserang Hiu Saat Berselancar di Hawaii

32 hari lalu

Aktor dan surfer, Tamayo Perry. Foto: Facebook Walt Disney.
Tamayo Perry, Aktor Pirates of The Caribbean Tewas Diserang Hiu Saat Berselancar di Hawaii

Wali Kota Honolulu Rick Blangiardi menceritakan bagaimana berkarismanya Tamayo Perry sebagai penjaga pantai.


Syarat Wanita Haid yang Boleh Donor Darah

45 hari lalu

Ilustrasi donor darah (Pixabay.com)
Syarat Wanita Haid yang Boleh Donor Darah

Wanita yang sedang haid boleh melakukan donor darah namun ada syaratnya. Berikut penjelasan dokter.


Pemerintah Usul Bakamla Berwenang Menindak Pelanggaran Laut

53 hari lalu

Menko Polhukam Hadi Tjahjanto memberikan keterangan pers usai mengikuti rapat kerja dengan Pansus DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin, 3 Juni 2024. Rapat kerja tersebut membahas RUU tentang perubahan atas undang - undang nomor 32 tahun 2014 tentang Kelautan. TEMPO/M Taufan Rengganis
Pemerintah Usul Bakamla Berwenang Menindak Pelanggaran Laut

Beberapa lembaga menghadapi kendala dalam penegakan hukum di perairan Indonesia. Bakamla merupakan embrio coast guard.


Sengketa LCS, Personel Militer di Kapal Filipina Disebut Todongkan Senjata ke Penjaga Pantai Cina

54 hari lalu

Sebuah kapal Penjaga Pantai Cina menyemprotkan meriam air ke kapal Penjaga Pantai Filipina di Laut Cina Selatan dalam foto selebaran yang dirilis pada 6 Agustus 2023. Penjaga Pantai Filipina/Reuters
Sengketa LCS, Personel Militer di Kapal Filipina Disebut Todongkan Senjata ke Penjaga Pantai Cina

Seorang personel militer di kapal Filipina menodongkan senapan ke arah pasukan penjaga pantai Cina yang sedang bertugas di Laut Cina Selatan (LCS)


Kapan Area Vagina Boleh Diberi Cairan Antiseptik?

59 hari lalu

Ilustrasi vagina. Shutterstock
Kapan Area Vagina Boleh Diberi Cairan Antiseptik?

Ginekolog mengatakan pemakaian cairan antiseptik pada area vagina diperbolehkan hanya saat rasa gatal muncul pertama kali.