Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Makanan Khas Kota Samarinda yang Patut Dicoba

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Amplang ikan, camilan gurih dari Balikpapan. Berbahan ikan pipih alias ikan belida, ditambah telur dan tepung. (TEMPO/Rita Nariswari)
Amplang ikan, camilan gurih dari Balikpapan. Berbahan ikan pipih alias ikan belida, ditambah telur dan tepung. (TEMPO/Rita Nariswari)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kota Samarinda, ibu kota provinsi Kalimantan Timur, tidak hanya menawarkan keindahan alam yang memukau, tetapi juga kekayaan kuliner yang lezat dan unik. Makanan khas Samarinda merupakan perpaduan cita rasa Indonesia dan budaya lokal yang kaya.

Berikut beberapa makanan khas kawasan Kota Samarinda yang bisa dicoba saat berkunjung ke kota ini.

Keminting

Nama keminting berasal dari bahan yang digunakan untuk membuat makanan ini, yakni kemiri. Keminting dimasak dengan tambahan sagu, tepung, dan gula. Setelah melalui proses masak makanan ini akan berubah tekstur menjadi keras. Bentuknya seperti tempurung kerang. Namun aslinya keminting mudah lumer dan lembut di mulut.

Amplang

Amplang menjadi olahan daging ikan tenggiri yang paling laris dijadikan produk oleh-oleh khas Samarinda. Amplang dicampur dengan tepung kanji dan rempah. Amplang khas Samarinda memiliki keunikan yakni memiliki tekstur seperti kerupuk. Tidak hanya memiliki rasa ikan tenggiri, ada juga amplang rasa ikan haruan atau biasa disebut ikan gabus serta ikan belida.

Roti Pisang Samarinda

Dikutip dari kulinerkota roti pisang samarinda menawarkan rasa yang memikat selera. Dengan roti yang lembut dan manis pisang yang matang, hidangan ini memberikan kombinasi sempurna antara kelembutan tekstur dan kelezatan rasa. Setelah dipanggang, pisang di dalam roti menjadi lembut dan karamelisasi, menambah cita rasa manis yang khas.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Roti Pisang dibuat dengan mencampur buah pisang talas atau juga pisang raja yang dipotong bulat serta berbentuk bulat pipih, tepung terigu, santan, telur serta ditambah sedikit gula dan garam.

Bobongko Samarinda

Bobongko Samarinda dibuat dengan bahan-bahan sederhana yang mudah didapatkan. Dibuat dari tepung beras, santan dan aneka rempah memberikan rasa manis dan gurih yang lezat. Dalam beberapa varian bobongko, ada juga tambahan seperti biji wijen atau kacang tanah yang memberikan rasa dan tekstur yang beragam.

Ayam Cincane

Ayam Cincane kawasan Kota Samarinda menggunakan potongan ayam yang segar dan lezat. Ayam dipanggang dengan sempurna sehingga dagingnya tetap juicy dan lembut. Sebelum dipanggang ayam direbus dengan rempah-rempah sehingga memberikan aroma dan rasa yang khas pada daging ayam, menjadikannya hidangan yang menggugah selera.

Pilihan editor : 3 Destinasi Wisata di Kota Samarinda: Bisa Menyusuri Sungai Mahakam

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ada Upacara 17 Agustus, Ini 5 Rekomendasi Hotel Dekat IKN

23 menit lalu

Presiden Joko Widodo (kedua kanan) didampingi Menteri Investasi/Kepala BKPB Bahlil Lahadalia (ketiga kanan) dan para pimpinan konsorsium pengusaha Indonesia bersiap menyampaikan keterangan pers seusai peletakan batu pertama Hotel Nusantara di Kawasan IKN, Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Kamis 21 September 2023. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan
Ada Upacara 17 Agustus, Ini 5 Rekomendasi Hotel Dekat IKN

Ada HUT Kemerdekaan RI di IKN Nusantara, berikut beberapa rekomendasi hotel dekat IKN.


Akmal Malik Salut Tempo-IDN Financials Gelar Apresiasi Emiten di Balikpapan

12 jam lalu

Penjabat Gubernur Kalimantan Timur Akmal Malik menyampaikan selamat datang kepada Tempo, IDN Financials, dan para emiten di acara Malam Apresiasi Emiten 2024 Tempo-IDNFinancials, Jumat, 26 Juli 2024. Dok. TEMPO/Sandipras
Akmal Malik Salut Tempo-IDN Financials Gelar Apresiasi Emiten di Balikpapan

Kehadiran Tempo, IDN Financials, dan para emiten diharapkan dapat mendorong pembangunan Balikpapan yang berkelanjutan sebagai kota penyanggah IKN.


Grace Natalie Sebut IKN sebagai Wajah Indonesia, Dipersiapkan Sebagus Mungkin

15 hari lalu

Wakil Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Grace Natalie menyampaikan sambutan saat deklarasi dukungan oleh Perempuan Tionghoa untuk Indonesia Maju di Kediaman Prabowo, Kertanegara 4, Jakarta, Selasa, 6 Februari 2024. Perempuan Tionghoa untuk Indonesia Maju mendeklarasikan dukungan kepada pasangan Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka pada Pilpres 2024 serta menggaungkan menang sekali putaran. TEMPO/M Taufan Rengganis
Grace Natalie Sebut IKN sebagai Wajah Indonesia, Dipersiapkan Sebagus Mungkin

Staf Khusus Presiden Grace Natalie menyebut IKN sebagai wajah Indonesia, jadi akan dibuat sebagus dan sesempurna mungkin.


Ubur-ubur Langka di Pulau Kakaban Masih Menghilang, Wisatawan Diminta Tidak Berenang

20 hari lalu

Ubur-Ubur dan ikan air payau berenang di Danau Kakaban, Kepulauan Derawan, Berau, Kaltim, 12 Maret 2015. ANTARA/Prasetyo Utomo
Ubur-ubur Langka di Pulau Kakaban Masih Menghilang, Wisatawan Diminta Tidak Berenang

Setelah pulih, Danau Ubur-ubur di Pulau Kakaban akan kembali dibuka untuk wisatawan tetapi dengan peraturan baru.


Jangan Khawatir, Makan Daging Kambing Tak Sebabkan Masalah Kulit

43 hari lalu

Ilustrasi makan sate kambing. Shutterstock
Jangan Khawatir, Makan Daging Kambing Tak Sebabkan Masalah Kulit

Dokter kulit mengatakan makan daging kambing tak menyebabkan masalah kulit, hanya saja perhatikan hal ini.


Cerita Kembalinya Sejarah Kerajaan Hindu Tertua Nusantara di IKN

44 hari lalu

Potret lapangan upacara di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) Ibu Kota Nusantara pada Senin sore, 6 Mei 2024. Pemerintah berencana menggelar upacara HUT ke-79 Kemerdekaan Indonesia di sini pada 17 Agustus 2024. TEMPO/Riri Rahayu
Cerita Kembalinya Sejarah Kerajaan Hindu Tertua Nusantara di IKN

Sekda Kaltim mengatakan sekarang orang mengatakan belum ke Kaltim kalau belum ke IKN.


Satwa Liar Minggir Karena Ada IKN, Ini Koridor-koridor yang Ditetapkan untuk Mereka

50 hari lalu

Papan peringatan jalur perlintasan satwa liar terpasang di sisi Jalan Samboja-Sepaku yang masuk ke dalam koridor satwa Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur, Senin, 14 Maret 2022. Pada koridor satwa IKN Nusantara direncanakan akan dibangun underpass dan flyover sebagai perlintasan satwa liar. ANTARA/Hafidz Mubarak A
Satwa Liar Minggir Karena Ada IKN, Ini Koridor-koridor yang Ditetapkan untuk Mereka

Guru Besar UI mengusulkan kawasan IKN memiliki koridor ekologi. Dasarnya, biodiversitas Kalimantan Timur yang sangat kaya dibanding sekitarnya.


Jokowi Sebut Persiapan Upacara 17 Agustus di IKN Sudah Hampir Final

51 hari lalu

Presiden Jokowi ketika melaksanakan peletakan batu pertama atau groundbreaking Astra Biz Center dan Nusantara Botanical Garden, IKN, Selasa, 4 Juni 2024. Dalam pidatonya, Jokowi mengatakan bahwa berinvestasi di masa depan berarti membeli masa depan. Foto: tangkapan layer YouTube Sekretariat Presiden.
Jokowi Sebut Persiapan Upacara 17 Agustus di IKN Sudah Hampir Final

Untuk pembangunan tahap pertama IKN, pemerintah Jokowi menargetkan rampung pada pertengahan Juli.


Testimoni Jokowi soal Rumah Menteri di IKN: Tidur Nyenyak Sekali

51 hari lalu

Presiden Jokowi ketika melaksanakan peletakan batu pertama atau groundbreaking Astra Biz Center dan Nusantara Botanical Garden, IKN, Selasa, 4 Juni 2024. Dalam pidatonya, Jokowi mengatakan bahwa berinvestasi di masa depan berarti membeli masa depan. Foto: tangkapan layer YouTube Sekretariat Presiden.
Testimoni Jokowi soal Rumah Menteri di IKN: Tidur Nyenyak Sekali

Presiden Jokowi menyampaikan kesan usai menginap di rumah dinas baru Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat di IKN.


Jokowi Sebut Kota Masa Depan Harus Didesain Hijau seperti Konsep Nusa Rimba Raya IKN

52 hari lalu

Presiden Joko Widodo (Jokowi) bersama Menteri BUMN Erick Thohir saat ditemui di Pasar Senggol, Dumai, Riau pada Sabtu, 1 Juni 2024. Sebelum meninjau harga pasar dan bahan pangan, Jokowi menghadiri peringatan upacara Hari Lahir Pancasila di Lapangan Garuda Pertamina Hulu Rokan, Dumai. TEMPO/Adinda Jasmine
Jokowi Sebut Kota Masa Depan Harus Didesain Hijau seperti Konsep Nusa Rimba Raya IKN

Jokowi menyebut kota masa depan bukan kota modern dengan banyaknya gedung pencakar langit.