Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sorot Balik McDonald's Pertama di Indonesia, McD Sarinah Diresmikan 23 Februari 1991

image-gnews
Bambang N. Rachmadi, Managing Director McDonalds bersama maskot Ronald McDonald saat pembukaan restoran McDonalds di Sarinah Thamrin, Jakarta, Februari 1991. McDonalds alias McD Sarinah merupakan restoran McD Indonesia yang pertama kali dibuka di Indonesia. Dok. TEMPO/ A. Sadek Hasan
Bambang N. Rachmadi, Managing Director McDonalds bersama maskot Ronald McDonald saat pembukaan restoran McDonalds di Sarinah Thamrin, Jakarta, Februari 1991. McDonalds alias McD Sarinah merupakan restoran McD Indonesia yang pertama kali dibuka di Indonesia. Dok. TEMPO/ A. Sadek Hasan
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - McDonald’s restoran untuk sajian makanan cepat saji asal California, Amerika Serikat yang telah memperluas bisnisnya di berbagai negara. McDonald’s hingga kini telah memiliki ribuan restoran yang tersebar di lebih dari 100 negara. Indonesia termasuk salah satu negara yang banyak restoran McDonald's.

McDonald’s pertama kali masuk ke Indonesia pada 1991. Restoran McDonald's Sarinah yang pertama di Jakarta Pusat. Mengutip situs web McDonald's, pertama kali restoran itu masuk ke Indonesia melalui perusahaan patungan antara McDonald's Corporation dan PT. Rekso Nasional Food (sekarang bernama PT. Rekso Nasional Food Services).

McDonald's masuk Indonesia

Bambang N. Rachmadi, Managing Director McDonalds bersama para karyawan McDonald saat pembukaan restoran McDonalds Indonesia pertama di Sarinah Thamrin, Jakarta, Februari 1991. Restoran cepat saji McDonald's atau McD Sarinah mengucapkan salam perpisahan karena akan tutup pada Ahad, 10 Mei 2020. Dok. TEMPO/ A. Sadek Hasan

Pada 1990, perusahaan patungan ini didirikan bertujuan membawa merek McDonald's ke Indonesia. Mulanya, McDonald's Indonesia menghadapi tantangan persaingan dengan berbagai merek lokal dan internasional yang lebih terkenal. Strategi adaptasi selera masyarakat Indonesia yang mendorong McDonald's Indonesia bisa berkembang.

Pada 2009, PT. Rekso Nasional Food (RNF), salah satu anak perusahaan dari Rekso Group menandatangani Master Franchise Agreement dengan McDonald’s International Property Company (MIPCO). Itu untuk memberikan izin mengoperasikan semua restoran McDonald’s dan membuka restoran baru di seluruh Indonesia. 

McDonald's Indonesia terus berkembang membuka restoran baru di berbagai kota di Indonesia, termasuk di Jakarta, Bandung, Surabaya, dan Bali. Saat ini, McDonald's Indonesia telah menjadi salah satu merek restoran cepat saji yang paling populer di Indonesia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pada 23 Februari 1991, McDonald’s Sarinah diresmikan. McDonald’s Sarinah Gerai termasuk restoran McD yang bersejarah di Indonesia, karena yang pertama Setelah Sarinah, McDonald's mulai bermunculan di luar Jakarta termasuk McD Medan Mall. Itu restoran McD yang pertama kali buka di luar Jawa pada 23 Februari 1994.

McDonald's Sarinah ditutup

Sejumlah warga berkumpul saat prosesi penutupan restoran cepat saji McDonald's di Sarinah, Jakarta, 10 Mei 2020. Petugas Satpol PP dibantu Polisi dan TNI, melakukan pembubaran terhadap massa yang berkumpul karena melanggar ketentuan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB). Twitter/@satpolpp_dki

Saat proses pemugaran Sarinah, McDonald’s resmi menutup restorannya yang berada di gedung pusat perbelanjaan itu, pada Ahad, 10 Mei 2020. Seremoni penutupan itu disiarkan akun Instagram McDonalds’s Indonesia.

Unggahan itu memperlihatkan sejumlah orang berkerumun unggahan itu mendapat kritik dari warganet. Sebab, saat itu berlaku Pembatasan Sosial Berskala Besar atau PSBB demi mencegah penyebaran Covid-19. Pakar epidemiologi Universitas Indonesia, Pandu Riono juga menyatakan kerumunan orang saat penutupan McD Sarinah rentan memunculkan klaster baru penyebaran Covid-19.

Pilihan Editor: Kilas Balik McDonald's Sarinah, McD Pertama di Indonesia Bertahan Hanya 29 Tahun

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


HUT Dekranas di Solo Signifikan Dongkrak Okupansi Hotel dan Penjualan Restoran

13 menit lalu

Sejumlah stan Dekranasda dari berbagai daerah di 38 provinsi di Indonesia hadir di Dekranas Expo 2024 yang digelar di Pura Mangkunegaran Solo, Jawa Tengah, Kamis, 16 Mei 2024. Pameran dibuka kemarin, Rabu, 15 Mei 2024 dan akan berlangsung hingga Sabtu, 18 Mei 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
HUT Dekranas di Solo Signifikan Dongkrak Okupansi Hotel dan Penjualan Restoran

Solo Paragon Hotel & Residences memberikan penawaran eksklusif untuk pemesanan langsung.


Turis Inggris Ditahan di Thailand setelah Dituduh Buat Review yang Bikin Rating Restoran Anjlok

3 hari lalu

Ilustrasi restoran. REUTERS
Turis Inggris Ditahan di Thailand setelah Dituduh Buat Review yang Bikin Rating Restoran Anjlok

Menurut polisi Thailand, motifnya bermula dari konflik pribadi turis Inggris itu dengan pemilik restoran


Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, PHRI Sebut Okupansi Hotel Naik 10 Persen

8 hari lalu

Ilustrasi perempuan sedang berada di kamar hotel. Unsplash.com/Eunice Stahl
Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, PHRI Sebut Okupansi Hotel Naik 10 Persen

Tingkat keterisian atau okupansi hotel di sejumlah daerah Tanah Air mengalami peningkatan selama masa libur panjang periode 9 sampai 12 Mei 2024.


Viral Kafe Bukanagara Coffe and Roastery Diisukan Tunggak Gaji Karyawan, Kafe Tetap Buka Seperti Biasa

11 hari lalu

Suasana di Bukanagara Coffe and Roastery di Graha CIMB Niaga, Jakarta wpada Rabu pagi, 8 Mei 2024. Tempo/Novali Panji
Viral Kafe Bukanagara Coffe and Roastery Diisukan Tunggak Gaji Karyawan, Kafe Tetap Buka Seperti Biasa

Salah satu kafe artistik, Bukanagara Coffe and Roastery, belakangan jadi sorotan publik karena manajemennya diduga menunggak pembayaran gaji karyawan.


Jangan Coba Kasih Tip ke Staf Hotel atau Restoran di Dua Negara Ini, Bisa Dianggap Tak Sopan

11 hari lalu

Ilustrasi pelayanan restoran. Shutterstock
Jangan Coba Kasih Tip ke Staf Hotel atau Restoran di Dua Negara Ini, Bisa Dianggap Tak Sopan

Layanan kepada pelanggan di restoran dipandang sebagai bagian dari makanan yang telah dibayar, jadi tak mengharapkan tip.


Mengintip Restoran Bintang Michelin Tempat Lisa Blackpink Kencan dengan Frederic Arnault

14 hari lalu

Allno Paris au Pavillon Ledoyen, restoran bintang Michelin di Paris (Instagram/@allenoparis_)
Mengintip Restoran Bintang Michelin Tempat Lisa Blackpink Kencan dengan Frederic Arnault

Bagi yang ingin mencoba pengalaman Lisa Blackpink, harga makanan di restoran ini mulai dari 190 euro atau Rp3,3 juta per hidangan.


Kisah Jendela Wine di Restoran-restoran di Italia, Digunakan untuk Social Distancing pada Abad ke-15

16 hari lalu

Jendela wine atau buchette del vino di Florence, Italia. Lubang kecil ini digunakan untuk membeli wine pada abad ke-16, kembali populer saat pandemi Covid-19. (Instagram/@babaefirenze)
Kisah Jendela Wine di Restoran-restoran di Italia, Digunakan untuk Social Distancing pada Abad ke-15

Jendela wine diperkenalkan pada 1600-an, pada saat wabah bubonic menyebar ke seluruh Florence. Kembali populer saat pandemi Covid-19.


Sensasi Menyantap Daging Yakiniku dalam Jyubako

18 hari lalu

Karubi Maru menghadirkan konsep open kitchen. (dok. Istimewa)
Sensasi Menyantap Daging Yakiniku dalam Jyubako

Yakiniku yang disajikan dalam Jyubako atau bento box memberikan kesan menarik dengan makanan yang bervariasi, kaya nutrisi, dan terkontrol porsinya.


Hadapi Boikot karena Gaza, McDonald's Gagal Capai Target Laba Kuartal

18 hari lalu

Petugas membersihkan meja di restoran McDonalds yang kosong akibat boikot merek Barat di Mesir akibat pemboman Israel di Gaza di tengah konflik yang sedang berlangsung di Kairo, Mesir, 20 November 2023. REUTERS /Mohamed Abd El Ghany
Hadapi Boikot karena Gaza, McDonald's Gagal Capai Target Laba Kuartal

McDonald's Corporation gagal mencapai perkiraan laba kuartalannya untuk pertama kalinya dalam dua tahun karena boikot Gaza


Polisi Tangkap Eks Manajer Restoran Hotman Paris yang Bawa Kabur Uang Rp172 Juta

18 hari lalu

Konferensi pers pengungkapan kasus penggelapan uang di restoran Hotmen milik Hotman Paris di Kota Bogor. Foto: ANTARA/Shabrina Zakaria
Polisi Tangkap Eks Manajer Restoran Hotman Paris yang Bawa Kabur Uang Rp172 Juta

Tersangka berinisial FA diduga membawa kabur uang di restoran Hotmen milik pengacara Hotman Paris