Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ulat Sagu, Kuliner Ekstrem Khas Papua yang Kaya Protein

Reporter

Editor

Nurhadi

image-gnews
Ulat sagu jadi kuliner favorit sejak masa prasejarah di Papua. Kredit: Istimewa
Ulat sagu jadi kuliner favorit sejak masa prasejarah di Papua. Kredit: Istimewa
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta – Indonesia kaya akan kuliner unik. Beberapa bahkan tidak hanya unik, tetapi juga tergolong ekstrem. Salah satunya adalah kuliner ulat sagu di Papua. Kuliner ulat sagu ini tergolong unik karena, pada umumnya, beberapa orang justru merasa jijik dengan ulat. Namun, di Papua, ulat justru dikonsumsi.

Masyarakat Papua bahkan sudah mengonsumsi ulat sagu sejak Zaman Prasejarah. Sebagaimana dilansir dari Tempo, Sagu merupakan makanan pokok manusia prasejarah di Papua pada waktu itu. Jamur, tepung, dan ulat sagu merupakan makanan yang dihasilkan dari pohon sagu.

Pada umumnya ulat sagu berukuran tiga hingga empat sentimeter dan berwarna putih. Batang pohon sagu yang tua dan sudah tumbang biasanya menjadi tempat bagi ulat sagu untuk tinggal. Ulat sagu berada di dalam batang pohon sagu karena di batang tersebut terdapat banyak zat tepung, makanan utama ulat sagu. 

Ulat sagu banyak dikonsumsi karena mengandung protein yang cukup tinggi. Dilansir dari berbagai sumber, ulat sagu memiliki kandungan protein sebesar 32,54 persen di setiap satuannya. “Ulat sagu menjadi menu tambahan bagi masyarakat pesisir Papua, karena tidak setiap saat akan dijumpai ulat ini. Untuk seratus gram ulat sagu, mengandung 181 kalori dengan 6,1 gram protein dan 13,1 gram lemak,” ungkap Hari Suroto, Peneliti Badan Arkeologi Papua sebagaimana dikutip dari Tempo.

Ulat sagu juga mengandung beberapa vitamin yang bermanfaat bagi tubuh. Penelitian Universitas Negeri Papua yang dilakukan pada 2013 menunjukkan bahwa ulat sagu mengandung asam aspartat, lisin, tirosin, metionin, dan asam glutamat.

Keunikan dan manfaat ulat sagu membuatnya menjadi incaran banyak wisatawan, baik mancanegara maupun domestik, ketika berkunjung ke Papua. Salah satu kuliner olahan ulat sagu yang bisa dicoba wisatawan adalah sagu apatar. Olahan ulat sagu ini bisa ditemui di Inanwatan, Sorong Selatan, Papua. Ulat sagu apatar diolah dengan cara mencampur ulat sagu dengan aci lalu dibungkus dengan daun sagu. Setelah itu, ulat dan aci sagu yang telah dibungkus dibakar hingga matang, selama 15-25 menit.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain ulat sagu apatar, ada beberapa olahan ulat sagu yang tak kalah menarik. Ulat sagu bisa juga diolah menjadi sate, sop, bakwan, bakso, dan keripik ulat sagu. Selain itu, ulat sagu juga bisa dijadikan tambahan, topping, atau isi makanan lain. Misalnya, roti isi ulat sagu, spaghetti dengan taburan ulat sagu, dan nasi goreng dengan topping ulat sagu.

Ulat sagu ternyata tidak hanya makanan unik saja. Dengan tingginya kandungan protein dan vitamin yang ia miliki, ulat sagu juga menjadi makanan yang bermanfaat. 

BANGKIT ADHI WIGUNA 

Baca juga: Kuliner Khas Ulat Sagu Rempah Kuning, Begini Cara Membuatnya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Alasan Prabowo Punya Agenda Transmigrasi ke Papua, Apa Kata Menteri Transmigrasi Iftitah Sulaiman?

1 jam lalu

Iftitah Sulaiman. ANTARA/Hafidz Mubarak A
Alasan Prabowo Punya Agenda Transmigrasi ke Papua, Apa Kata Menteri Transmigrasi Iftitah Sulaiman?

Menteri Transmigrasi Iftitah Sulaiman komitmen selesaikan berbagai masalah soal transmigrasi. Ia menjawab soal agenda Prabowo, transmigrasi ke Papua.


Singapura Sebagai Ibu Kota Kuliner Ajak Wisatawan Merasakan Petualangan Gastronomi

2 jam lalu

Candlenut, restoran peranakan berbintang Michelin pertama di dunia. (dok. Singapore Tourism Board)
Singapura Sebagai Ibu Kota Kuliner Ajak Wisatawan Merasakan Petualangan Gastronomi

STB meluncurkan kampanye terbaru sebagai bagian dari kampanye global Made in Singapore, yang menampilkan kuliner Singapura yang beragam


Komnas HAM Sodorkan Agenda HAM untuk Diselesaikan Pemerintahan Prabowo-Gibran

10 jam lalu

Suasana sidang pembacaan dakwaan kasus pelanggaran HAM Paniai, Papua, di Pengadilan Negeri Makassar, pada Rabu, 21 September 2022. Mayor Infanteri Purnawirawan Isak Sattu menjadi terdakwa dalam kasus ini. dok. Koalisi Masyarakat SIpil.
Komnas HAM Sodorkan Agenda HAM untuk Diselesaikan Pemerintahan Prabowo-Gibran

Ada tiga agenda prioritas yang menurut Komnas HAM harus diselesaikan pemerintahan Prabowo-Gibran.


Alasan Prabowo Menjadikan Zulhas Menteri Koordinator Pangan: Pembukaan Lahan Baru di Papua

1 hari lalu

Serah-terima jabatan oleh Menteri Perdagangan peridoe 2022-2024 Zulkifli Hasan alias Zulhas kepada Menteri Perdagangan periode 2024-2029 Budi Santoso di Kantor Kementerian Perdagangan (Kemendag), Jakarta, Senin, 21 Oktober 2024. Dok. Humas Kemendag.
Alasan Prabowo Menjadikan Zulhas Menteri Koordinator Pangan: Pembukaan Lahan Baru di Papua

Zulkifli Hasan alias Zulhas mengungkapkan alasan Presiden Prabowo Subianto menunjuknya menjadi Menteri Koordinator Bidang Pangan.


Satgas Damai Cartenz Tangkap Anggota TPNPB-OPM di Yakuhimo, Sita Uang Rampasan untuk Beli Senjata

2 hari lalu

Satgas Damai Cartenz tangkap anggota KKB beserta uang Rp 100 juta yang diduga dirampas dari kepala kampung untuk membeli senjata api dan amunisi di Dekai. (ANTARA/HO/Dok Satgas Damai Cartenz)
Satgas Damai Cartenz Tangkap Anggota TPNPB-OPM di Yakuhimo, Sita Uang Rampasan untuk Beli Senjata

Dalam penangkapan 3 anggota TPNPB-OPM itu, polisi menyita uang rampasan dari kepala kampung setempat.


Sejumlah Catatan dalam Pelaksanaan Otsus Papua selama Era Jokowi

2 hari lalu

Presiden Joko Widodo dalam kunjungannya ke Jayapura, Papua, 9 Mei 2015. ANTARA /Hafidz Mubarak A.
Sejumlah Catatan dalam Pelaksanaan Otsus Papua selama Era Jokowi

KPPOD mencatat sederet masalah dalam penyaluran dana otsus Papua, misalnya dari segi pengawasan


Anjuran Ahli Gizi untuk Cegah Osteoporosis, Apa Saja yang Perlu Dicukupi?

2 hari lalu

Osteoporosis
Anjuran Ahli Gizi untuk Cegah Osteoporosis, Apa Saja yang Perlu Dicukupi?

Pencegahan osteoporosis dapat dilakukan sejak usia anak-anak sampai sekitar 20 tahun. Berikut asupan vitamin dan mineral yang dibutuhkan.


8 Tempat Nongkrong di Pasar Santa yang Asyik dan Ramah Kantong

2 hari lalu

Rawon Bar di Pasar Santa, Jakarta. TEMPO/ Nita Dian
8 Tempat Nongkrong di Pasar Santa yang Asyik dan Ramah Kantong

Bagi Anda yang sedang mencari tempat nongkrong asyik di Jakarta, bisa datang ke Pasar Santa. Ini rekomendasi tempat nongkrong di Pasar Santa.


Natalius Pigai Diisukan jadi Menteri HAM, PBHI: Apa Prestasinya?

3 hari lalu

Natalius Pigai. TEMPO/Imam Sukamto
Natalius Pigai Diisukan jadi Menteri HAM, PBHI: Apa Prestasinya?

PBHI menilai Natalius Pigai tak memiliki prestasi saat menjadi Komisioner Komnas HAM


Satgas Damai Cartenz Tangkap Pemasok Amunisi untuk Kelompok Kriminal Bersenjata di Papua

3 hari lalu

Petinggi KKB/TPNPB-OPM, Jemmy Magai Yogi, yang menjabat sebagai Kepala Staf Angkatan Darat West Papua Army (WPA) Divisi II Pemka IV Paniai, ditangkap di Dogiyai. Foto: ANTARA/HO/Dok Satgas Damai Cartenz
Satgas Damai Cartenz Tangkap Pemasok Amunisi untuk Kelompok Kriminal Bersenjata di Papua

Tim Satgas Damai Cartenz menangkap Maais Herlik Imburi setelah memerika salah satu pimpinan KKB, Jemmy Magai Yogi.