Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Debit Air Objek Wisata Telaga Sarangan Magetan Surut

image-gnews
Kawasan wisata Telaga Sarangan, Kabupaten Magetan, Jawa Timur. TEMPO/Ishomuddin
Kawasan wisata Telaga Sarangan, Kabupaten Magetan, Jawa Timur. TEMPO/Ishomuddin
Iklan

TEMPO.CO, Magetan - Telaga Sarangan di Kabupaten Magetan, Jawa Timur mengalami penyusutan debit air saat musim kemarau ini. Kondisi tersebut berdampak pada penurunan jumlah pengunjung objek wisata yang terletak di Kecamatan Plaosan, Magetan, Jawa Tengah, itu.

Pelaksana Tugas Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Magetan, Venly Tomi Nicholas mengatakan dalam kondisi normal, volume air Telaga Sarangan sekitar 3 juta meter kubik dan jumlah pengunjung sekitar 5.500 sampai 6.000 orang di akhir pekan. Wisatawan Telaga Sarangan sebagian besar berasal dari Jawa Timur dan Jawa Tengah.

Pada musim kemarau ini, debit air Telaga Sarangan surut menjadi separuhnya atau 1,5 juta meter kubik. Kondisi itu berdampak pada jumlah pengunjung yang hanya sekitar 5.000 orang pada akhir pekan. "Selain faktor cuaca, penurunan jumlah wisatawan karena tidak adanya momentum libur panjang dalam beberapa pekan ini," kata Venly Tomi Nicholas saat dihubungi Tempo, Rabu, 18 September 2019.

Berdasarkan catatan petugas Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Magetan, kedalaman air telaga saat ini hanya 7,8 meter. Saat kondisi normal 12,5 meter. Kepala Bidang Sumber Daya Air Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Magetan, Yuli Iswahyudi mengatakan penurunan debit air juga dipengaruhi sedimentasi di Telaga Sarangan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Penyebab sedimentasi itu, antara lain erosi tanah dari pegunungan dan tumpukan sampah yang sengaja dibuang oleh wisatawan maupun pedagang di kawasan wisata alam itu. Juga, limbah rumah tangga yang masuk ke Telaga Sarangan, sehingga membuat endapan di dasar telaga.

Petugas Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat melakukan filterisasi aliran air dari hulu menuju Telaga Sarangan yang memiliki luas sekitar 30 hektare ini. "Tapi masih saja banyak sampah plastik dan kaleng yang masuk ke telaga," ucap Yuli.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kekerasan Menimpa Putri Komedian Isa Bajaj, Begini Saran Surabaya Children Crisis Center pada Pemda Magetan

4 hari lalu

Komedian Isa Bajaj dan Sinyorita Esperanza menghadiri pemakaman Agung Hercules di TPU Cikutra, Bandung, Jumat, 2 Agustus 2019. Instagram/@Isabajaj
Kekerasan Menimpa Putri Komedian Isa Bajaj, Begini Saran Surabaya Children Crisis Center pada Pemda Magetan

Surabaya Children Crisis Center menyayangkan terjadinya tidak kekerasan oleh laki-laki tak dikenal terhadap putri komedian Isa Bajaj di Magetan.


10 Tempat Wisata Paling Populer di Indonesia Versi Tripadvisor

8 hari lalu

Pura Luhur Uluwatu, Bali. shutterstock.com
10 Tempat Wisata Paling Populer di Indonesia Versi Tripadvisor

Berikut ini Deretan daftar tempat wisata paling populer di Indonesia versi Tripadvisor, didominasi oleh objek wisata di Bali.


Kisah Tentang Nenek di Magetan, Jawa Timur yang Bikin Menteri Risma Nangis di DPR

36 hari lalu

Ketua DPP PDI Perjuangan Bidang Kebudayaan yang juga sebagai Menteri Sosial, Tri Rismaharini hadir dalam acara silahturahmi dan kerja sama Partai Politik di DPP PDIP, Jakarta, Senin, 28 Agustus 2023. PDI Perjuangan menerima kedatangan Partai Hanura dalam rangka Silahturahmi dan Kerja Sama Partai Politik mendukung bakal calon presiden Ganjar Pranowo pada Pemilu 2024. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Kisah Tentang Nenek di Magetan, Jawa Timur yang Bikin Menteri Risma Nangis di DPR

Risma terharu dan menitikkan air mata dalam rapat kerja dengan Komisi VIII DPR di Jakarta,


Bersiap Sambut Wisatawan saat Libur Lebaran, Kabupaten Kuningan Gelar Lomba Sapta Pesona

39 hari lalu

Telaga Biru Cicerem. Shutterstock
Bersiap Sambut Wisatawan saat Libur Lebaran, Kabupaten Kuningan Gelar Lomba Sapta Pesona

Setiap pengelola objek wisata di Kuningan diharapkan bisa menyiapkan lokasi wisata dengan baik untuk libur Idul Fitri tahun ini.


Apa itu Peringkat 5A untuk Objek Wisata di Cina?

5 Februari 2024

Foto udara menunjukkan para wisatawan mengunjungi Dunia Es dan Salju Harbin di Harbin, Provinsi Heilongjiang, Cina timur laut, 18 Desember 2023. Xinhua/Wang Jianwei
Apa itu Peringkat 5A untuk Objek Wisata di Cina?

Pemerintah Cina mengumumkan daftar 21 objek wisata yang akan diberi peringkat 5A


Cuaca Ekstrem, Sejumlah Destinasi Wisata di Gunung Lawu Wilayah Magetan Ditutup

21 Januari 2024

Wisatawan berada di kawasan wana wisata Cemoro Sewu, Kabupaten Magetan, Jawa Timur, Jumat 1 Januari 2021. Sejumlah wisatawan memanfaatkan liburan tahun baru 1 Januari 2021 dengan mengunjungi kawasan wana wisata Cemoro Sewu yang berada di lereng Gunung Lawu dengan udaranya yang sejuk tersebut. ANTARA FOTO/Siswowidodo
Cuaca Ekstrem, Sejumlah Destinasi Wisata di Gunung Lawu Wilayah Magetan Ditutup

Perum Perhutani KPH Lawu Dan Sekitarnya menutup sejumlah destinasi wisata di kawasan hutan yang masuk Kabupaten Magetan, Jawa Timur.


Libur Sekolah, Tiga Tempat Wisata di Palembang Ini Jadi Pilihan Anak-anak

29 Desember 2023

Pengelola Jakabaring Sport City, Palembang, menyiapkan wahana permainan anak menyambut libur sekolah akhir tahun. TEMPO/Parliza Hendrawan
Libur Sekolah, Tiga Tempat Wisata di Palembang Ini Jadi Pilihan Anak-anak

Libur sekolah kali ini, anak-anak di Palembang meramaikan wahana permainan di OPI Mall hingga kawasan Sungai Musi.


Batu Belalai Gajah yang Ikonik di Taiwan Runtuh karena Erosi

20 Desember 2023

Elephant Trunk Rock Taiwan (Unsplash)
Batu Belalai Gajah yang Ikonik di Taiwan Runtuh karena Erosi

Batu Belalai Gajah telah menjadi objek wisata populer di Taiwan selama bertahun-tahun. Banyak yang datang khusus untuk selfie.


Covid-19 Melonjak Jelang Nataru, Pengelola Objek Wisata di Tangsel Diimbau Antisipasi 2 Hal

18 Desember 2023

Tenaga Kesehatan memeriksa kesehatan warga saat Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) di kawasan Budaran HI, Jakarta, Minggu, 17 Desember 2023. Dinas Kesehatan DKI Jakarta dalam rangka Hari Kesehatan Nasional ke-59 menyelanggarakan cek kesehatan dan pencegahan obesitas serta vaksinasi gratis kepada warga untuk mencegah kenaikan kasus Covid-19. TEMPO/M Taufan Rengganis
Covid-19 Melonjak Jelang Nataru, Pengelola Objek Wisata di Tangsel Diimbau Antisipasi 2 Hal

Tren kasus Covid-19 yang naik jelang Nataru diperkirakan tidak berpengaruh signifikan pada sektor wisata di Kota Tangsel.


Kapal Milik Taipan Israel yang Disita Houthi Jadi Objek Wisata di Yaman

7 Desember 2023

Orang-orang menaiki perahu di dekat kapal komersial Galaxy Leader, yang disita oleh Houthi Yaman bulan lalu, di lepas pantai al-Salif, Yaman 5 Desember 2023. Reuters
Kapal Milik Taipan Israel yang Disita Houthi Jadi Objek Wisata di Yaman

Kapal Galaxy Leader milik taipan Israel, yang disita oleh milisi Syiah Houthi pada bulan lalu, telah diubah menjadi objek wisata bagi warga Yaman.