Ada Lomba Perahu Naga di Banjir Kanal Padang  

Reporter

Editor

Senin, 21 Mei 2012 08:44 WIB

Perahu Naga. TEMPO/Febriyanti

TEMPO.CO, Padang - Menyambut liburan panjang, Lomba Dayung Perahu Naga Internasional kembali digelar di Banjir Kanal Gor H. Agus Salim pada 12-15 Juli mendatang. Lomba dayung perahu naga yang digelar sejak satu dasawarsa terakhir ini akan diikuti 24 tim dari dalam negeri dan lima tim dari luar negeri. Kelima tim dari luar negeri adalah Filipina, Malaysia, Makau, Hong Kong, dan Jerman.

Ketua pelaksana lomba, Ali Basar, mengatakan lomba ini diharapkan menarik minat wisatawan dalam dan luar negeri, apalagi diadakan saat liburan panjang. “Minimal yang datang itu tim yang bertanding dan pendukungnya,” kata Ali Basar, Senin, 21 Mei 2012.

Hadiahnya, Ali menambahkan, juga menarik. Ada hadiah uang sebesar Rp 130 juta dan piala bergilir Menteri Kelautan dan Perikanan, juga piala bergilir gubernur dan wali kota

Ia mengatakan awalnya lomba dayung yang khas di Padang adalah lomba selaju sampan atau dayung Palinggam. Namun diubah jadi lomba perahu naga agar diikuti tim dari luar negeri karena perahu naga sudah menjadi kejuaraan dayung dunia.

Nomor yang dipertandingkan ada delapan cabang, yaitu nomor 800 meter putra 22 pendayung, 800 meter putri 22 pendayung, 800 meter campuran 22 pendayung, 800 meter putra 12 pendayung, 800 meter putri 12 pendayung, 800 meter campuran 12 pendayung, serta 800 meter putra 12 pendayung antar-kesatuan.

FEBRIANTI

Berita terkait

Klasemen Akhir Perolehan Medali Islamic Solidarity Games: Indonesia Posisi Ke-7

19 Agustus 2022

Klasemen Akhir Perolehan Medali Islamic Solidarity Games: Indonesia Posisi Ke-7

Kontingen Indonesia mengakhiri perjuangannya dalam Islamic Solidarity Games 2021 di Konya, Turki, dengan menduduki peringkat ketujuh.

Baca Selengkapnya

Hasil Islamic Solidarity Games: Siti Nafisatul Hariroh Raih Emas, Emilia Nova Rebut Perunggu

12 Agustus 2022

Hasil Islamic Solidarity Games: Siti Nafisatul Hariroh Raih Emas, Emilia Nova Rebut Perunggu

Lifter Siti Nafisatul Hariroh menyumbang medali emas pertama bagi Indonesia di ajang Islamic Solidarity Games atau ISG 2021.

Baca Selengkapnya

Islamic Solidarity Games 2022: Ayustina Delia Raih Perak, Eki Febri Rebut Perunggu

9 Agustus 2022

Islamic Solidarity Games 2022: Ayustina Delia Raih Perak, Eki Febri Rebut Perunggu

Atlet balap sepeda Ayustina Delia Priatna menyumbang medali perak pertama untuk Kontingen Indonesia dalam gelaran Islamic Solidarity Games (ISG) 2022.

Baca Selengkapnya

Muddai Madang Calonkan Diri Sebagai Ketua Umum KONI Pusat

4 Juni 2019

Muddai Madang Calonkan Diri Sebagai Ketua Umum KONI Pusat

Pengusaha asal Palembang yang berpengalaman dalam organisasi olahraga di Indonesia, Muddai Madang mencalonkan diri sebagai Ketua Umum KONI Pusat.

Baca Selengkapnya

Tak Dampingi ISG, Satlak Prima Adukan Alex Noerdin ke Kemenpora

30 Mei 2017

Tak Dampingi ISG, Satlak Prima Adukan Alex Noerdin ke Kemenpora

Komandan kontingen Indonesia di Islamic Solidarity Games
(ISG) 2017 Alex Noerdin diadukan ke Kemenpora

Baca Selengkapnya

ISG 2017: Sumbang 3 Emas 4 Perak, Bonus Angkat Besi Rp 500 Juta

26 Mei 2017

ISG 2017: Sumbang 3 Emas 4 Perak, Bonus Angkat Besi Rp 500 Juta

Tim angkat besi Indonesia diguyur bonus total Rp 500 juta oleh PB PABBSI, berkat prestasi menghasilkan 3 emas dan 4 perak di ISG 2017 Baku, Azerbaijan

Baca Selengkapnya

ISG 2017: Hanya Peringkat 8, Indonesia Dinilai Kurang Persiapan

24 Mei 2017

ISG 2017: Hanya Peringkat 8, Indonesia Dinilai Kurang Persiapan

Indonesia gagal memenuhi target peringkat 5 besar dalam Islamic Solidarity Games IV 2017 di Baku, Azerbaijan. Indonesia akhirnya menempati peringkat 8

Baca Selengkapnya

ISG 2017, Indonesia Masih Tempati Posisi Lima Besar

18 Mei 2017

ISG 2017, Indonesia Masih Tempati Posisi Lima Besar

Indonesia masih berada di posisi lima besar perolehan medali Islamic Solidarity Games 2017.

Baca Selengkapnya

ISG 2017, Lifter Asal Aceh Sumbang Medali Perak buat Indonesia

18 Mei 2017

ISG 2017, Lifter Asal Aceh Sumbang Medali Perak buat Indonesia

Lifter Indonesia asal Aceh, Nurul Akmal, membuat kejutan setelah mampu meraih perak angkat besi kelas +90 kg pada kejuaraan Islamic Solidarity Games.

Baca Selengkapnya

ISG 2017: Dapat Tambahan 2 Emas, Indonesia di Posisi 4 Besar  

15 Mei 2017

ISG 2017: Dapat Tambahan 2 Emas, Indonesia di Posisi 4 Besar  

Indonesia mendapatkan tambahan dua emas dari cabang olahraga angkat besi dan renang dalam ajang Islamic Solidarity Games (ISG) IV 2017 di Baku, Azerbaijan.

Baca Selengkapnya