Penonton MotoGP Mandalika Bisa Menginap di Homestay Gili Tramena Sambil Wisata

Reporter

Antara

Minggu, 20 Februari 2022 08:48 WIB

Foto udara kawasan wisata Tiga Gili atau Tiga Pulau (Gili Trawangan, Gili Meno, Gili Air) di Tanjung, Lombok Utara, NTB. ANTARA/Ahmad Subaidi

TEMPO.CO, Jakarta - Berbagai persiapan dan pengecekan fasilitas untuk menyambut perhelatan MotoGP Mandalika terus dilakukan. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno pun mengecek kesiapan penginapan dan homestay di tiga gili, yakni Gili Trawangan, Meno dan Air (Tramena), Kabupaten Lombok Utara Nusa Tenggara Barat.

Tiga gili tersebut bisa menjadi lokasi alternatif menginap bagi para penonton MotoGP. Terlebih, tiga gili tersebut juga memiliki potensi wisata menarik yang bisa sekalian dinikmati tamu.

Sandiaga pun meminta pengelola homestay di tiga gili tersebut melakukan peningkatan pelayanan dan membuat paket wisata sehingga menjadi daya tarik bagi wisatawan untuk menginap sembari menonton MotoGP. "Pelayanannya semua harus disiapkan, fasilitasnya ditingkatkan, gabung dengan ekrafnya dan bisa dipaketkan dengan menonton MotoGP," ujarnya, Sabtu, 19 Februari 2022.

Ia menyarankan pelaku usaha bisa membuka paket wisata di tiga gili dan menonton MotoGP 2022 mulai harga sekitar Rp 1,5 juta. "Saya merasakan ada kebangkitan ekonomi di sini dan semoga paket yang direncanakan benar-benar dapat memulihkan kondisi di Tramena," kata Sandiaga.

Sementara itu, Kepala Dinas Pariwisata NTB Yusron Hadi mengatakan jumlah kamar yang tersedia di tiga gili itu sebanyak 6.013 kamar dan 30 persen di antaranya saja yang masih beroperasi. "Kalau homestay itu ada 98 dan itu masih kosong semua," ujarnya.

Advertising
Advertising

Selain di Gili Tramena, Pemerintah NTB menyiapkan sejumlah alternatif akomodasi dan wisata lain bagi penonton MotoGP Mandalika. Para wisatawan dapat memilih paket menginap di Bali atau menginap di kapal pesiar hingga glamping.

Baca juga: MotoGP Mandalika, Gubernur NTB Atur Batas Atas Harga Kamar Hotel

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Berita terkait

Bandara Adi Soemarmo Solo Turun Status dari Bandara Internasional Jadi Bandara Domestik, Ini Profilnya

1 hari lalu

Bandara Adi Soemarmo Solo Turun Status dari Bandara Internasional Jadi Bandara Domestik, Ini Profilnya

Kemenhub tetapkan Bandara Adi Soemarmo turun status dari bandara internasional menjadi bandara domestik. Ini kekhawatiran Sandiaga Uno,

Baca Selengkapnya

Tinjau Rumah Dinas Menteri di IKN, Sandiaga Uno: Tidak Terlalu Besar, Tapi...

2 hari lalu

Tinjau Rumah Dinas Menteri di IKN, Sandiaga Uno: Tidak Terlalu Besar, Tapi...

Menparekraf Sandiaga Uno meninjau rumah tapak jabatan menteri di IKN pada Selasa sore, 30 April 2024.

Baca Selengkapnya

Bandara Adi Soemarmo Turun Status, Sandiaga Uno: Ada Kekhawatiran Pariwisata Solo Turun

3 hari lalu

Bandara Adi Soemarmo Turun Status, Sandiaga Uno: Ada Kekhawatiran Pariwisata Solo Turun

Bandara Adi Soemarmo turun status dari internasional ke domestik. Bagaimana nasib pariwisata di Solo? Ini tanggapan Sandiaga Uno.

Baca Selengkapnya

Sandiaga Uno dan Gibran Dijadwalkan Hadiri Solo Menari 2024, Masyarakat Antusias Ikuti Pre-event

4 hari lalu

Sandiaga Uno dan Gibran Dijadwalkan Hadiri Solo Menari 2024, Masyarakat Antusias Ikuti Pre-event

Solo Menari 2024 digelar di tiga tempat, Taman Sriwedari, Solo Safari, dan Balai Kota Solo. Rencananya akan dihadiri Sandiaga Uno dan Gibran.

Baca Selengkapnya

Terkini Bisnis: Satgas Pasti Diminta Berantas Pinjol Ilegal, Ada Diskon 50 Persen Tiket MotoGP Mandalika

6 hari lalu

Terkini Bisnis: Satgas Pasti Diminta Berantas Pinjol Ilegal, Ada Diskon 50 Persen Tiket MotoGP Mandalika

YLKI minta Satgas Pasti berantas pinjol ilegal sampai ke akarnya.

Baca Selengkapnya

2 Alasan PPP Belum Putuskan Sikap soal Oposisi atau Koalisi

6 hari lalu

2 Alasan PPP Belum Putuskan Sikap soal Oposisi atau Koalisi

Pelaksana Tugas Ketua Umum PPP, Mardiono mengungkap alasan partainya belum memutuskan sikap terhadapan pemerintahan Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Mengenal Kain Tenun Bima, Ada Tembe Mee yang Dipercaya Bisa untuk Pengobatan Penyakit Kulit

6 hari lalu

Mengenal Kain Tenun Bima, Ada Tembe Mee yang Dipercaya Bisa untuk Pengobatan Penyakit Kulit

Kain tenun Bima yang sudah ada sejak sebelum Islam masuk ke Bima ini memiliki ciri khas, misalnya warna hitam pada tenun Donggo.

Baca Selengkapnya

Harga Tiket MotoGP Mandalika Didiskon 50 Persen Selama 26 April hingga 5 Mei 2024

6 hari lalu

Harga Tiket MotoGP Mandalika Didiskon 50 Persen Selama 26 April hingga 5 Mei 2024

Harga tiket ajang MotoGP di Sirkuit Pertamina Mandalika, Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, didiskon 50 persen selama periode early bird.

Baca Selengkapnya

PPP Ajak Semua Pihak Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran, Ada Peran Sandiaga Uno?

6 hari lalu

PPP Ajak Semua Pihak Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran, Ada Peran Sandiaga Uno?

Sandiaga Uno mengucapkan selamat kepada Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Accor Live Limitless (ALL) Kembali sebagai Sponsor Utama Jakarta International BNI Java Jazz Festival 2024

7 hari lalu

Accor Live Limitless (ALL) Kembali sebagai Sponsor Utama Jakarta International BNI Java Jazz Festival 2024

Pengunjung Java Jazz Festival 2024 juga diundang untuk terlibat dalam pertunjukan musik di ALL.com Hall.

Baca Selengkapnya