Masa Karantina Wisatawan Asing Dipangkas Jadi 5 Hari, Sandiaga: Belum Final

Reporter

Tempo.co

Senin, 11 Oktober 2021 22:11 WIB

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno melakukan kunjungan kerja di Kalimantan Selatan pada Rabu, 1 September 2021. Dok: Kemenparekraf

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno menyampaikan saat ini kesiapan pembukaan Bali bagi wisatawan asing sudah mencapai angka 90 persen. Berdasarkan rencana, Bali akan segera dibuka pada mendatang.

Salah satu hal yang masih dibahas pemerintah adalah aturan masa karantina wajib bagi turis asing. Rencananya, masa karantina akan dipercepat dari 8 hari menjadi 5 hari saja.

Menurut Sandiaga, rencana itu telah disetujui oleh Presiden Joko Widodo beserta para ahli epidemiolog yang ada di Indonesia maupun luar negeri. Namun hal tersebut belum menjadi keputusan akhir.

Sandiaga mengatakan Kementerian Kesehatan ikut andil dalam menentukan kebijakan ini. Mereka menelaah kembali data terbaru terkait masa inkubasi virus dan menyampaikannya kepada Kemenparekraf. “Berdasarkan catatan terbaru, masa inkubasi Covid-19 adalah 3,7 hingga 3,8 hari,” kata Sandiaga pada Senin, 11 Oktober 2021.

Adapun daftar negara yang sudah memasuki ke tahap seleksi akhir untuk diizinkan masuk ke Indonesia adalah Korea Selatan, Cina, Uni Emirat Arab, Arab Saudi, Selandia Baru dan Jepang. Namun, ke depannya Kemenparekraf terus memberikan usulan untuk negara lain yang bisa disasar seiring dengan pariwisata yang berkualitas dan berkelanjutan.

Advertising
Advertising

Seiring dengan uji coba pembukaan pintu penerbangan internasional, Sandiaga mengatakan evaluasi akan terus berjalan. Aplikasi PeduliLindungi menjadi salah satu andalan pemerintah dalam pemantauan gerakan para wisatawan asing.

LAURENSIA FAYOLA

Baca juga: Persiapan Bandara Ngurah Rai Bali Buka Kembali Penerbangan Internasional

Berita terkait

Wisata Karang Boma Cliff: Harga Tiket, Lokasi, dan Cara Menuju Kesana

1 jam lalu

Wisata Karang Boma Cliff: Harga Tiket, Lokasi, dan Cara Menuju Kesana

Weekend ini bisa agendakan untuk melancong ke Wisata Karang Boma Cliff. Tempat ini cocok bagi para sunset seekers atau pencari matahari terbenam.

Baca Selengkapnya

Bendesa Adat Peras Pengusaha yang Mau Investasi Kejati Bali: Baru Pertama Kali Terungkap

4 jam lalu

Bendesa Adat Peras Pengusaha yang Mau Investasi Kejati Bali: Baru Pertama Kali Terungkap

Kejaksaan Tinggi Bali melakulan operasi tangkap tangan terhadap Bendesa Adat yang diduga memeras seorang pengusaha.

Baca Selengkapnya

17 Bandara Internasional Turun Status, Bukti Pemerintah Gagal Undang Wisatawan Asing?

4 jam lalu

17 Bandara Internasional Turun Status, Bukti Pemerintah Gagal Undang Wisatawan Asing?

Keputusan Kemehub menurunkan status 17 bandara internasional menjadi bandara domestik dinilai sebagai langkah yang tepat. Kenapa?

Baca Selengkapnya

Delegasi World Water Forum akan Diajak Wisata Melukat dan Meninjau Museum di Bali

8 jam lalu

Delegasi World Water Forum akan Diajak Wisata Melukat dan Meninjau Museum di Bali

Bali menyiapkan tiga tempat penglukatan di Bali, salah satunya Pura Tirta Empul di Tampaksiring, untuk delegasi World Water Forum.

Baca Selengkapnya

Jadi Tuan Rumah Agenda World Water Forum, Bali akan Gelar Upacara Segara Kerthi

9 jam lalu

Jadi Tuan Rumah Agenda World Water Forum, Bali akan Gelar Upacara Segara Kerthi

Segara Kerthi merupakan kearifan lokal memuliakan air di Bali, akan ditunjukkan kepada dunia, khususnya kepada delegasi WWF.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Pria Sobek Tas Hermes di Depan Petugas Bea Cukai, BTN Didemo karena Uang Nasabah Hilang

12 jam lalu

Terpopuler: Pria Sobek Tas Hermes di Depan Petugas Bea Cukai, BTN Didemo karena Uang Nasabah Hilang

Terpopuler bisnis: Pria menyobek tas Hermes di depan petugas Bea Cukai karena karena diminta bayar Rp 26 juta, BTN didemo nasabah.

Baca Selengkapnya

Kejati Bali Lakukan OTT Anggota Bendesa Adat yang Diduga Lakukan Pemerasan Investasi

23 jam lalu

Kejati Bali Lakukan OTT Anggota Bendesa Adat yang Diduga Lakukan Pemerasan Investasi

Kejati Bali melakukan operasi tangkap tangan (OTT) terhadap oknum Bendesa Adat di Bali. Bendesa itu diduga melakukan pemerasan investasi.

Baca Selengkapnya

Delegasi World Water Forum Akan Ditunjukkan Ritual Cara Bali Memuliakan Air

1 hari lalu

Delegasi World Water Forum Akan Ditunjukkan Ritual Cara Bali Memuliakan Air

Pemerintah Provinsi Bali akan mengenalkan kearifan lokal Segara Kerthi dan Tumpek Uye kepada delegasi World Water Forum ke-10

Baca Selengkapnya

Kontroversi Larangan Warung Madura Buka 24 Jam, Ini Awal Kasusnya

1 hari lalu

Kontroversi Larangan Warung Madura Buka 24 Jam, Ini Awal Kasusnya

Begini awal kasus munculnya larangan terhadap warung Madura untuk buka 24 jam.

Baca Selengkapnya

Vietnam Didatangi 6,2 Juta Turis Asing pada Januari - April 2024, Lebih Tinggi dari Sebelum Pandemi

1 hari lalu

Vietnam Didatangi 6,2 Juta Turis Asing pada Januari - April 2024, Lebih Tinggi dari Sebelum Pandemi

Korea Selatan tercatat sebagai negara penyumbang wisatawan asing terbesar di Vietnam dengan jumlah 1,6 juta orang.

Baca Selengkapnya