Kerukunan Beragama di Fakfak, Papua, Lewat Filosofi Satu Tungku Tiga Batu

Reporter

Tempo.co

Editor

Rini Kustiani

Minggu, 5 September 2021 15:48 WIB

Sebuah masjid di Fakfak, Papua Barat. Foto: Hari Suroto

TEMPO.CO, Jakarta - Masyarakat Fakfak, Papua Barat, dikenal memiliki toleransi beragama yang tinggi. Mereka memiliki filosofi satu tungku tiga batu.

Peneliti Balai Arkeologi Papua, Hari Suroto mengatakan makna dari filosofi satu tunggu tiga batu adalah ketiga batu itu sebagai lambang tiga agama dan menjadi satu kesatuan yang seimbang untuk menopang kehidupan dalam keluarga. "Tiga agama ini adalah Islam, Kristen Protestan, dan Katolik," kata Hari Suroto kepada Tempo, Sabtu 4 September 2021.

Tidak jarang dalam satu keluarga di Fakfak terdapat tiga agama. Meski berbeda, mereka tetap rukun dan menjunjung nilai-nilai toleransi. Wisatawan dapat mengamati ciri khas setiap kampung di Fakfak yang sesuai dengan mayoritas pemeluk suatu agama di tempat itu.

"Perkampungan di Fakfak umumnya ditandai oleh tempat ibadah sebagai ikon sekaligus penanda," kata Hari Suroto. Jika sebuah kampung terdapat gereja, maka itu berarti kampung yang mayoritas penduduknya beragama Kristen, sedangkan pada kampung yang terdapat masjid berarti itu adalah kampung Islam.

Selain tempat ibadah sebagai penanda, wisatawan yang datang ke Fakfak juga dapat menyaksikan hewan peliharaan penduduk sebagai penanda. Di kampung Islam akan banyak kambing peliharaan yang dibiarkan bebas berkeliaran.

Kambing-kambing ini tidur di jalan raya, sehingga para pengemudi mobil atau pengendara sepeda motor wajib berhati-hati. Sebagai penanda kepemilikan, di leher setiap kambing terdapat kalung dari tutup botol plastik. "Warna-warna tutup botol itu jadi penanda siapa pemiliknya," kata Hari yang juga dosen jurusan arkeologi Universitas Cenderawasih, ini.

Advertising
Advertising

Sementara kampung di Fakfak, Papua Barat, yang mayoritas penduduknya beragama Kristen, biasanya ditandai dengan banyaknya anjing. Anjing-anjing ini bertugas menjaga rumah, teman berburu, atau untuk menemani berkebun.

Baca juga:
Wisata ke Fakfak, Papua, Pilih Sopir Berpengalaman Ketimbang Mandek di Tanjakan

Berita terkait

Pemerintah Merasa Toleransi dan Kebebasan Beragama di Indonesia Berjalan Baik

1 jam lalu

Pemerintah Merasa Toleransi dan Kebebasan Beragama di Indonesia Berjalan Baik

Kemenkumham mengklaim Indonesia telah menerapkan toleransi dan kebebasan beragama dengan baik.

Baca Selengkapnya

Dana Pembangunan Masjid di Cakung Diduga Dilarikan Kontraktor, Warga Pilih Diam Tak Mau Ikut Campur

2 jam lalu

Dana Pembangunan Masjid di Cakung Diduga Dilarikan Kontraktor, Warga Pilih Diam Tak Mau Ikut Campur

Dana pembangunan Masjid Al Barkah di Cakung diduga dilarikan oleh kontraktor. Warga geram sekaligus pasrah, tak mau campur tangan.

Baca Selengkapnya

Tergusur Proyek, Pembangunan Masjid Baru di Cakung Kini Mangkrak

11 jam lalu

Tergusur Proyek, Pembangunan Masjid Baru di Cakung Kini Mangkrak

Uang pembangunan Masjid Al Barkah di Cakung Jakarta Timur diduga dibawa kabur kontraktor sebesar Rp 9,75 miliar.

Baca Selengkapnya

17 Bandara Internasional Turun Status karena Sepi Kunjungan Wisman, Ini Kata Kemenhub

21 jam lalu

17 Bandara Internasional Turun Status karena Sepi Kunjungan Wisman, Ini Kata Kemenhub

Lesunya aktivitas kunjungan wisman ke 17 bandara internasional membuat Kemenhub menurunkan status penggunaan bandara menjadi bandara domestik.

Baca Selengkapnya

Kontraktor Diduga Bawa Kabur Uang Rp 9,75 Miliar Dana Pembangunan Masjid di Cakung Jaktim

1 hari lalu

Kontraktor Diduga Bawa Kabur Uang Rp 9,75 Miliar Dana Pembangunan Masjid di Cakung Jaktim

Pembangunan Masjid Albarkah di Cakung, Jakarta Timur mangkrak setelah uang pembangunan diduga dibawa kabur kontraktor.

Baca Selengkapnya

17 Bandara Internasional Turun Status, BPS: Hanya Digunakan 169 Wisatawan Mancanegara

1 hari lalu

17 Bandara Internasional Turun Status, BPS: Hanya Digunakan 169 Wisatawan Mancanegara

BPS mencatat hanya 169 wisatawan mancanegara yang menggunakan 17 Bandara yang kini turun status menjadi Bandara domestik.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Dorong Optimalisasi Peran Masjid Sebagai Pemberdaya Umat

2 hari lalu

Bamsoet Dorong Optimalisasi Peran Masjid Sebagai Pemberdaya Umat

Bambang Soesatyo mengapresiasi peran Dewan Pengurus Masjid Agung Sunda Kelapa yang telah mengoptimalkan peran masjid sebagai pemberdaya umat.

Baca Selengkapnya

Masjid Indonesia Nagoya di Jepang Mulai Dibangun, Selesai 2025

4 hari lalu

Masjid Indonesia Nagoya di Jepang Mulai Dibangun, Selesai 2025

Masjid Indonesia Nagoya sudah memasuki tahap pembangunan. Nilai proyek masjid Indonesia ini sekitar Rp 9,9 miliar.

Baca Selengkapnya

Rebutan Lahan Parkir Gereja, Jari Juru Parkir Digigit hingga Putus

4 hari lalu

Rebutan Lahan Parkir Gereja, Jari Juru Parkir Digigit hingga Putus

Iwan Masito, seorang juru parkir dibekuk unit Reskrim Polsek Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan.

Baca Selengkapnya

Iuran Wisata untuk Siapa

5 hari lalu

Iuran Wisata untuk Siapa

Rencana pemerintah memungut iuran wisata lewat tiket pesawat ditolak sejumlah kalangan. Apa masalahnya?

Baca Selengkapnya