Penerbangan Internasional Mesir Dibuka Kembali pada 1 Juli

Reporter

Bram Setiawan

Editor

Ludhy Cahyana

Selasa, 16 Juni 2020 17:00 WIB

Suasana di Bandara Internasional Hurghada Mesir. Foto: @boeing_pilot_uk

TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah Mesir memperbolehkan seluruh bandara membuka kembali penerbangan internasional pada 1 Juli 2020, sebagaimana dilaporkan Voice of America (VOA). Sebelumnya, penerbangan komersial reguler internasional telah ditunda sejak Maret karena pandemi virus corona (Covid-19).

"Penerbangan akan dilanjutkan bertahap sejak awal Juli," kata Menteri Penerbangan Sipil Mohamed Manar.

Sementara untuk pariwisata, turis mancanegara dibatasi di sanggraloka atau resor di tiga provinsi. Pemerintah Mesir pun juga akan membuka kembali sanggraloka pantai Mesir, untuk turis mancanegara dimulai pada 1 Juli. Mereka boleh berkunjung kembali ke sanggraloka pantai, misalnya di Sharm El-Sheikh

Ketika rencana tersebut dipastikan akan berlanjut, maskapai penerbangan, bandara, hotel harus memastikan aspek kesehatan dan keselamatan turis mancanegara.

"Langkah penting bagi sektor penerbangan disertai dengan operasional sanitasi untuk semua bandara dan pesawat udara," kata Mohamed Manar, dikutip dari Arab News. "Penerbangan akan menawarkan makanan kering dan minuman kaleng saja."

Pemerintah Mesir menjelaskan, bahwa para pelancong dari berbagai negara dengan temuan kasus Covid-19 yang tinggi perlu diperiksa sebelum datang ke Mesir. Kecenderungan tingkat kasus Covid-19 itu berdasarkan penilaian Organisasi Kesehatan Dunia (WHO),

Pandemi telah menutup industri pariwisata Mesir. Menurut pemerintah, pariwisata menyumbang 5 persen produk domestik bruto (PDB). Tetapi menurut para analis mencapai 15 persen, jika termasuk pekerjaan dan investasi yang secara tidak langsung terkait dengan industri.

Advertising
Advertising

Penerbangan domestik terus berlanjut selama krisis. Pemerintah mengizinkan operasional hotel dengan kapasitas 50 persen, sejak 1 Juni 2020.

VOA | ARAB NEWS

Berita terkait

Fakta Bandara Internasional Kansai Jepang, Biaya Pembangunan Termahal dan Terancam Tenggelam

1 jam lalu

Fakta Bandara Internasional Kansai Jepang, Biaya Pembangunan Termahal dan Terancam Tenggelam

Mulai dari lokasi pembangunannya di pulau buatan sampai ancaman tenggelam, simak informasi menarik tentang Bandara Internasional Kansai Jepang.

Baca Selengkapnya

Bandara di Jepang Ini Tak Pernah Kehilangan Bagasi Penumpang, Apa Rahasianya?

3 jam lalu

Bandara di Jepang Ini Tak Pernah Kehilangan Bagasi Penumpang, Apa Rahasianya?

Bandara Internasional Kansai Jepang pertama kali dibuka pada 1994, dan diperkirakan melayani 28 juta penumpang per tahun.

Baca Selengkapnya

Hamas: Netanyahu Berusaha Gagalkan Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza

5 jam lalu

Hamas: Netanyahu Berusaha Gagalkan Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza

Pejabat senior Hamas mengatakan Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu berupaya menggagalkan kesepakatan gencatan senjata di Gaza.

Baca Selengkapnya

Israel Berencana Usir Warga Palestina dari Rafah ke Pantai Gaza

7 jam lalu

Israel Berencana Usir Warga Palestina dari Rafah ke Pantai Gaza

Israel berencana mengusir warga Palestina keluar dari Kota Rafah di selatan Gaza ke sebidang tanah kecil di sepanjang pantai Gaza

Baca Selengkapnya

Hamas dan CIA Bahas Gencatan Senjata Gaza di Kairo

9 jam lalu

Hamas dan CIA Bahas Gencatan Senjata Gaza di Kairo

Para pejabat Hamas dan CIA dijadwalkan bertemu dengan mediator Mesir di Kairo untuk merundingkan gencatan senjata di Gaza.

Baca Selengkapnya

Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Masih Ditutup hingga Besok

22 jam lalu

Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Masih Ditutup hingga Besok

Penutupan sementara operasional Bandara Sam Ratulangi Manado kembali diperpanjang hingga besok, Sabtu, 4 Mei 2024 pukul 18.00 WITA.

Baca Selengkapnya

17 Bandara Internasional Dipangkas, Bagaimana Dampaknya ke Pertumbuhan Ekonomi Daerah?

22 jam lalu

17 Bandara Internasional Dipangkas, Bagaimana Dampaknya ke Pertumbuhan Ekonomi Daerah?

Direktur Utama InJourney Airports, Faik Fahmi mengatakan pemangkasan jumlah bandara internasional tidak bepengaruh signifikan ke ekonomi daerah.

Baca Selengkapnya

17 Bandara Internasional Turun Status karena Sepi Kunjungan Wisman, Ini Kata Kemenhub

23 jam lalu

17 Bandara Internasional Turun Status karena Sepi Kunjungan Wisman, Ini Kata Kemenhub

Lesunya aktivitas kunjungan wisman ke 17 bandara internasional membuat Kemenhub menurunkan status penggunaan bandara menjadi bandara domestik.

Baca Selengkapnya

Penumpang Ketahuan Bawa Ular saat akan Naik Pesawat, Disembunyikan di Celana

1 hari lalu

Penumpang Ketahuan Bawa Ular saat akan Naik Pesawat, Disembunyikan di Celana

Keamanan bandara menggunakan Advanced Imaging Technology (AIT) untuk mendeteksi kejanggalan pada penumpang itu sebelum naik pesawat.

Baca Selengkapnya

17 Bandara Internasional Turun Status, Bukti Pemerintah Gagal Undang Wisatawan Asing?

1 hari lalu

17 Bandara Internasional Turun Status, Bukti Pemerintah Gagal Undang Wisatawan Asing?

Keputusan Kemehub menurunkan status 17 bandara internasional menjadi bandara domestik dinilai sebagai langkah yang tepat. Kenapa?

Baca Selengkapnya