Kisah Bukit Kembang di Sukabumi Ganti Nama Jadi Puncak Habibie

Reporter

Teras.id

Editor

Rini Kustiani

Jumat, 13 September 2019 09:54 WIB

Puncak Habibie di Sukabumi, Jawa Barat. Situs Sukabumiupdate.com

TEMPO.CO, Jakarta - Nama BJ Habibie tak hanya lekat dengan tanah kelahirannya di Parepare, Sulawesi Selatan; Jerman, tempatnya bersekolah; dan Jakarta di mana dia tinggal. Nama Habibie juga diabadikan menjadi salah satu nama puncak bukit di Sukabumi.

Puncak Habibie terletak di dataran tinggi Desa Pasirbaru, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat. Sebelum bernama Puncak Habibie, masyarakat sekitar mengenal tempat itu dengan nama Puncak Kembang.

Perubahan nama itu terjadi pada tahun 1990, ketika Industri Pesawat Terbang Nusantara atau IPTN membangun fasilitas radar udara di sana. Radar udara tersebut dibangun oleh BJ Habibie yang saat itu menjabat sebagai Menteri Riset dan Teknologi.

"Sejak ada bangunan radar, namanya jadi Puncak Habibie dan sampai sekarang kami menyebutnya seperti itu," kata Aep Kusmayadi, warga Desa Pasirbaru yang juga penjaga kebunan di Puncak Habibie pada Rabu 11 September 2019.

Puncak Habibie berada di ketinggian 380 meter di atas permukaan laut atau mdpl. Di dekat Puncak Habibie terdapat jalan nasional penghubung Provinsi Jawa Barat dengan Provinsi Banten. Jika bepergian menuju Provinsi Banten atau ingin ke Pantai Sawarna melawati jalur Cisolok Kabupaten Sukabumi, maka Anda pasti melalui Bukit Habibie ini.

Advertising
Advertising

Banyak wisatan sengaja berhenti di Puncak habibie untuk sekadar melepas lelah dari perjalanan sekaligus menikmati pemandangan alam yang indah. Dari Puncak Habibie, pelancong bisa melihat lautan lepas di selatan Pulau Jawa dan perbukitan hijau.

Butuh waktu sekitar satu jam dari Pelabuhanratu menuju Puncak Habibie dengan menggunakan sepeda motor. Medan jalan menuju Puncak Habibie cukup ekstrim, banyak tanjakan dan tikungan tajam.

TERAS.ID | SUKABUMIUPDATE.COM

Berita terkait

Pensiunan Puspitek Sebut Permintaan Pengosongan Rumah Dinas Sudah Ada Sejak 2017, Namun Batal

3 hari lalu

Pensiunan Puspitek Sebut Permintaan Pengosongan Rumah Dinas Sudah Ada Sejak 2017, Namun Batal

Pensiunan Puspitek menyatakan Menristek saat itu, BJ Habibie, menyiapkan rumah dinas itu bagi para peneliti yang ditarik dari berbagai daerah.

Baca Selengkapnya

BRIN: Rumah di Puspitek Punya Negara Tak Bisa Dimiliki

3 hari lalu

BRIN: Rumah di Puspitek Punya Negara Tak Bisa Dimiliki

Kepala Biro Manajemen Barang Milik Negara dan Pengadaan pada BRIN Arywarti Marganingsih mengatakan perumahan Puspitek, Serpong, tak bisa jadi hak milik.

Baca Selengkapnya

Gempa M6,5 Malam Ini, Guncangan Terkuat di Sukabumi dan Tasikmalaya

5 hari lalu

Gempa M6,5 Malam Ini, Guncangan Terkuat di Sukabumi dan Tasikmalaya

Berikut data dan penjelasan dari BMKG tentang sebaran dampak gempa itu dan pemicunya.

Baca Selengkapnya

Video Viral Korban di Sukabumi, BMKG: Ada 8 Sambaran Petir di Sekitar Lokasi

10 hari lalu

Video Viral Korban di Sukabumi, BMKG: Ada 8 Sambaran Petir di Sekitar Lokasi

Dua dari tiga orang yang sedang berteduh dari hujan di sebuah saung warung di Sukabumi tewas karena sambaran petir pada Ahad 21 April 2024.

Baca Selengkapnya

Kurir Ekspedisi di Sukabumi Bikin Laporan Palsu Jadi Korban Begal, Uang Hasil COD untuk Bayar Cicilan Motor

16 hari lalu

Kurir Ekspedisi di Sukabumi Bikin Laporan Palsu Jadi Korban Begal, Uang Hasil COD untuk Bayar Cicilan Motor

Kurir ekspedisi itu membuat laporan palsu ke polisi telah menjadi korban begal. Uang hasil COD dipakai untuk membayar cicilan motor.

Baca Selengkapnya

Selain Jembatan Gantung Situ Gunung, Ini Rekomendasi Destinasi Wisata di Sukabumi

19 hari lalu

Selain Jembatan Gantung Situ Gunung, Ini Rekomendasi Destinasi Wisata di Sukabumi

Situ Gunung Sukabumi ramai di media sosial lantaran telah mencuri perhatian aktor Hollywood Will Smith. Berikut destinasi wisata lain di Sukabumi.

Baca Selengkapnya

Profil Jembatan Gantung Situ Gunung yang Menjadi Perhatian Will Smith

19 hari lalu

Profil Jembatan Gantung Situ Gunung yang Menjadi Perhatian Will Smith

Jembatan Gantung Situ Gunung sedang menjadi perbincangan di media sosial, termasuk aktor Hollywood Will Smith. Apa istimewanya?

Baca Selengkapnya

Destinasi Liburan Wisata Pantai di Jawa Barat, Pantai Karang Hawu hingga Pantai Batu Karas

21 hari lalu

Destinasi Liburan Wisata Pantai di Jawa Barat, Pantai Karang Hawu hingga Pantai Batu Karas

Saatnya liburan kunjungi wisata pantai populer di Jawa Barat, seperti Pantai Karang Hawu di Sukabumi hingga Pantai Batu Karas di Pangandaran.

Baca Selengkapnya

Libur Lebaran, Coba ke Lembah Purba Sukabumi yang Membuat Will Smith Penasaran

21 hari lalu

Libur Lebaran, Coba ke Lembah Purba Sukabumi yang Membuat Will Smith Penasaran

Lembah Purba menjadi tempat wisata yang sedang viral saat ini, bisa jadi pilihan destinasi saat libur lebaran.

Baca Selengkapnya

Jalan Tol Bocimi Kembali Beroperasi Pasca Longsor, Satu Lajur KM 64+600 B Dibuka Fungsional

22 hari lalu

Jalan Tol Bocimi Kembali Beroperasi Pasca Longsor, Satu Lajur KM 64+600 B Dibuka Fungsional

Pertimbangan hanya membuka satu lajur tol Bocimi dilakukan atas dasar keselamatan.

Baca Selengkapnya