Wakil Gubernur Jawa Barat Benahi Wisata Murah Meriah

Selasa, 16 April 2019 19:10 WIB

Warga memenuhi area Taman Alun-Alun Bandung, Jawa Barat, saat cuaca cerah, 16 November 2016. Setelah sepekan diguyur hujan dan angin kencang, warga memanfaatkan momen sore hari untuk bersantai dengan berbagai aktivitas di taman kota. TEMPO/Prima Mulia

TEMPO.CO, Jakarta - Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum mengatakan pemerintah berupaya membenahi kawasan wisata yang murah meriah untuk masyarakat. Uu Ruzhanul menjelaskan, pembenahan ini seiring dengan berubahnya gaya hidup masyarakat dalam mencari tempat hiburan keluarga atau sekadar relaksasi.

Baca: 6 Negara Tujuan Wisatawan Gila Belanja, Kamu Pilih yang Mana?

"Kebutuhan masyarakat hari ini berbeda dengan masyarakat 20, 30 tahun ke belakang," kata Uu Ruzhanul Ulum saat sesi bincang bertema 'Komitmen CEO pada Pariwisata Indonesia' dalam acara Ngobrol @tempo, Senin, 15 April 2019. "Dulu, orang kalau capek itu pergi ke kebun, ke sawah. Sekarang kalau punya duit ke mall atau kafe. Tapi yang enggak punya duit ke alun-alun yang murah meriah."

Sebab itu, menurut Uu Ruzhanul, saat ini pemerintah sedang menata ulang alun-alun setiap kabupaten kota di Provinsi Jawa Barat. Selain itu, pemerintah juga mengembangkan pariwisata bahari, pegunungan, dan religi.

Presiden Joko Widodo alias Jokowi bersama Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan pelaksana tugas Bupati Cianjur Herman Suherman berjalan di lorong dengan kaligrafi asmaul husna di alun-alun Kabupaten Cianjur, 8 Februari 2019. TEMPO/Friski Riana

Advertising
Advertising

"Kami berupaya mengembangkan wisata bahari karena laut di Provinsi Jawa Barat begitu panjang. Membentang dari Pangandaran sampai Sukabumi," kata dia. Wisata pegunungan juga terkenal di Bandung, yakni di Kuningan dan Tasikmalaya.

Baca juga: Sebab Bupati Banyuwangi Azwar Anas Tolak Hotel Melati

Adapun untuk wisata religi, Jawa Barat memiliki beberapa makam wali. "Ziarah wali ini juga sering dikunjungi oleh masyarakat luar Jawa Barat. Maka wajar kami menyebut Jawa Barat adalah provinsi pariwisata," tuturnya.

Berita terkait

Warga Jawa Barat Rasakan 6 Gempa Sepanjang April 2024, Sebenarnya Terjadi 106 Kali

13 jam lalu

Warga Jawa Barat Rasakan 6 Gempa Sepanjang April 2024, Sebenarnya Terjadi 106 Kali

BMKG mencatat 106 kali gempa di Jawa Barat pada April 2024. Dari 6 guncangan yang terasa, gempa Garut M6,2 jadi yang paling besar.

Baca Selengkapnya

Wisata Karang Boma Cliff: Harga Tiket, Lokasi, dan Cara Menuju Kesana

1 hari lalu

Wisata Karang Boma Cliff: Harga Tiket, Lokasi, dan Cara Menuju Kesana

Weekend ini bisa agendakan untuk melancong ke Wisata Karang Boma Cliff. Tempat ini cocok bagi para sunset seekers atau pencari matahari terbenam.

Baca Selengkapnya

Solo Great Sale 2024 Targetkan Pengembangan Potensi Investasi Aglomerasi

1 hari lalu

Solo Great Sale 2024 Targetkan Pengembangan Potensi Investasi Aglomerasi

Gelaran Solo Great Sale atau SGS kembali hadir di Kota Solo, Jawa Tengah, menyemarakkan bulan Mei 2024 ini.

Baca Selengkapnya

Dasarian Pertama Mei, Hujan Diprediksi Berkurang di Separuh Wilayah Jawa Barat

2 hari lalu

Dasarian Pertama Mei, Hujan Diprediksi Berkurang di Separuh Wilayah Jawa Barat

Stasiun Klimatologi BMKG Jawa Barat memprakirakan 52,1 persen wilayah berkategori hujan rendah.

Baca Selengkapnya

Intensitas Gempa di Jawa Barat Tinggi, BMKG Minta Masyarakat Adaptif dan Proaktif Mitigasi Bencana

4 hari lalu

Intensitas Gempa di Jawa Barat Tinggi, BMKG Minta Masyarakat Adaptif dan Proaktif Mitigasi Bencana

Wilayah Garut, Cianjur, Tasikmalaya, Pangandaran dan Sukabumi memiliki sejarah kejadian gempa bumi yang sering terulang sejak tahun 1844.

Baca Selengkapnya

Rekomendasi 20 Destinasi Wisata Garut, Termasuk Candi Cangkuang dan Leuwi Jurig

4 hari lalu

Rekomendasi 20 Destinasi Wisata Garut, Termasuk Candi Cangkuang dan Leuwi Jurig

Garut alami gempa bumi belum lama ini. Daerah ini memiliki beragam destinasi wisata unggulan, antara lain Candi Cangkuang hingga Pantai Cijeruk.

Baca Selengkapnya

Iuran Wisata untuk Siapa

5 hari lalu

Iuran Wisata untuk Siapa

Rencana pemerintah memungut iuran wisata lewat tiket pesawat ditolak sejumlah kalangan. Apa masalahnya?

Baca Selengkapnya

BMKG Prakirakan Hujan Lebat Disertai Petir di Sejumlah Wilayah di Jawa Barat Sepekan Ini

5 hari lalu

BMKG Prakirakan Hujan Lebat Disertai Petir di Sejumlah Wilayah di Jawa Barat Sepekan Ini

BMKG memprakirakan adanya potensi hujan lebat disertai petir 29 April - 5 Mei 2024 di wilayah Jawa Barat.

Baca Selengkapnya

13 Ribu Jamaah Haji Jawa Barat Terbang dari Kertajadi, Embarkasi di Indramayu

7 hari lalu

13 Ribu Jamaah Haji Jawa Barat Terbang dari Kertajadi, Embarkasi di Indramayu

Jamaah haji Jawa Barat ada yang berangkat dari Bandar Kertajati di Majalengka dan Bandara Soekarno Hatta di Tangerang, Banten.

Baca Selengkapnya

Keunikan Stadion Siliwangi, Lokasi Konser Sheila on 7 di Bandung, Pernah jadi Markas Tim Sepak Bola Militer Belanda

8 hari lalu

Keunikan Stadion Siliwangi, Lokasi Konser Sheila on 7 di Bandung, Pernah jadi Markas Tim Sepak Bola Militer Belanda

Di Bandung, Sheila on 7 akan mangung di Stadion Siliwangi. Awalnya stadion itu bernama lapangan SPARTA, markas tim sepak bola militer Hindia Belanda.

Baca Selengkapnya