Menikmati Panorama Indah di Sepanjang Tol Pandaan - Malang

Reporter

Antara

Minggu, 18 November 2018 14:19 WIB

Gunung Semeru dilihat dari Desa Sumbermujur, Kecamatan Candipuro, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur. TEMPO/David Priyasidharta

TEMPO.CO, Malang - Ruas Tol Pandaan-Malang memang berbeda tentu dibanding jalan tol lainnya. Jalan Tol yang menjadi bagian dari Trans Jawa ini menawarkan pemandangan area istirahat yang indah sehingga mengundang orang untuk ber-selfie alias swafoto.

Maklum, area peristirahatan tol Pandaan-Malang ini berhadapan langsung dengan Gunung Semeru di sisi timur, Gunung Arjuno sisi barat, ditambah Gunung Penanggungan. Kondisi ini amat menguntungkan, karena pengguna tol ini umumnya ingin menuju Malang untuk berwisata.

Tol Surabaya-Malang memang dinantikan sejak lama oleh masyarakat Jawa Timur, khususnya yang memiliki kepentingan di dua kota tersebut. Arus lalu lintas di dua kota itu selalu padat saat memasuki musim liburan atau libur akhir pekan.

Kebanyakan warga Surabaya yang menuju Malang ingin rileks di Kota Malang, Kabupaten Malang, dan Kota Batu. Tempat-tempat itu memang menawarkan wista keluarga yang menyenangkan. Udara yang sejuk, beberapa destinasi wisata kota dan kuliner di kota Malang, juga adanya wisata alam yang murah dan meriah, menjadika kawasan ini selalu penen kunujungan pelancong.

Rangkaian jalan Tol Surabaya-Malang sebenarnya sudah rampung, namun hanya sampai sisi Pandaan. Ruas Tol Pandaan-Malang sepanjang 30,63 kilometer masih dalam proses pengerjaan. Diharapkan bagian itu bisa dioperasionalkan mulai Januari 2019.

Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Bina Marga Provinsi Jawa Timur Gatot Sulistiyo Hadi mengakui ruas tol ini mempunyai sisi panorma indah dibanding tol lainnya. Maka Bina Marga berfokus lebih dahulu membangun area istirahat. Tol Pandaan-Malang memiliki empat area istirahat, yakni di KM 8 dan KM 27, masing-masing sisi kiri dan kanan jalan tol. "Dengan kenyamanan tersebut, rest area bisa dijadikan tempat peristirahatan sejenak," kata Gatot.

ANTARA

Berita terkait

Universitas Brawijaya Sediakan Kuota 50 Persen untuk Seleksi Mandiri: Intip Jadwal, Ketentuan, Cara Pendaftaran

6 hari lalu

Universitas Brawijaya Sediakan Kuota 50 Persen untuk Seleksi Mandiri: Intip Jadwal, Ketentuan, Cara Pendaftaran

Universitas Brawijaya selalu diminati oleh calon mahasiswa baru, pun juga menyediakan jalur Seleksi Mandiri yang menggunakan seleksi nilai UTBK

Baca Selengkapnya

Albertina Ho Nilai Pelaporan Dirinya oleh Nurul Ghufron karena Dewas KPK Proses Dugaan Pelanggaran Etik

6 hari lalu

Albertina Ho Nilai Pelaporan Dirinya oleh Nurul Ghufron karena Dewas KPK Proses Dugaan Pelanggaran Etik

Anggota Dewas KPK Albertina Ho menduga ada indikasi lain di balik pelaporan terhadap dirinya oleh Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron ke Dewas KPK.

Baca Selengkapnya

Tangis Aghnia Punjabi untuk Sang Putri yang Dianiaya Pengasuh

31 hari lalu

Tangis Aghnia Punjabi untuk Sang Putri yang Dianiaya Pengasuh

Selebgram asal Malang Aghnia Punjabi tampak terisak saat menceritakan kembali peristiwa penganiayaan yang dialami putrinya.

Baca Selengkapnya

Pemprov DKI Sediakan Mudik Lebaran Gratis ke 19 Kota, dari Palembang sampai Malang

48 hari lalu

Pemprov DKI Sediakan Mudik Lebaran Gratis ke 19 Kota, dari Palembang sampai Malang

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menyediakan bus mudik Lebaran 1445 Hijriah gratis dengan tujuan 19 kota di 6 provinsi mulai Palembang sampai Malang

Baca Selengkapnya

Polresta Malang Kota Selidiki Dugaan Perundungan Pelajar SMP

59 hari lalu

Polresta Malang Kota Selidiki Dugaan Perundungan Pelajar SMP

Kepolisian Malang telah mendapatkan informasi awal dari video perundungan yang terekam CCTV milik warga dan tersebar di media sosial.

Baca Selengkapnya

Kronologi Bullying di Pondok Pesantren Malang, Senior Siksa Adik Kelas Pakai Setrika

24 Februari 2024

Kronologi Bullying di Pondok Pesantren Malang, Senior Siksa Adik Kelas Pakai Setrika

Ahmad Firdaus, 19 tahun, santri di Malang melakukan bullying. Ia menyiksa adik kelasnya menggunakan setrika

Baca Selengkapnya

Polisi Tetapkan Santri di Pondok Pesantren Malang Jadi Tersangka Bullying ke Adik Kelas

23 Februari 2024

Polisi Tetapkan Santri di Pondok Pesantren Malang Jadi Tersangka Bullying ke Adik Kelas

Korban yang merupakan santri kelas IX disebut telah berulang kali menerima bullying dari tersangka yang duduk di kelas XII.

Baca Selengkapnya

Surat Suara Kurang di TPS Pandanwangi Malang, Pemungutan Molor

14 Februari 2024

Surat Suara Kurang di TPS Pandanwangi Malang, Pemungutan Molor

KPU Kota Malang turun mengatasi masalah kekurangan surat suara di Tempat Pemungutan Suara (TPS) Pandanwangi, Blimbing, Kota Malang.

Baca Selengkapnya

Akademisi dan Masyarakat Sipil Malang Sampaikan Seruan Luhur, Angkat Isu Penyalahgunaan Kekuasaan

5 Februari 2024

Akademisi dan Masyarakat Sipil Malang Sampaikan Seruan Luhur, Angkat Isu Penyalahgunaan Kekuasaan

Seruan luhur itu ditandatangani 80 orang terdiri atas akademisi, seniman, dan pegiat pro demokrasi di Malang.

Baca Selengkapnya

7 Wisata Petik Apel Malang di Kota Batu dan Harga Tiket Masuknya

4 Februari 2024

7 Wisata Petik Apel Malang di Kota Batu dan Harga Tiket Masuknya

Daftar wisata petik apel Malang di Kota Batu, di antaranya Kusuma Agrowisata, Wisata Petik Apel Agro Rakyat, dan Wisata Petik Apel Malang KTMA.

Baca Selengkapnya