Tip Liburan Keluarga agar Menjadi Kenangan Manis bagi Ananda

Reporter

Tempo.co

Rabu, 22 November 2017 16:22 WIB

Ilustrasi liburan keluarga. Shutterstock

TEMPO.CO, Jakarta -Benarkah anak menikmati lokasi liburan keluarga yang anda pilih? Berhati-hatilah, belum tentu mereka menyukai, namun enggan mengatakannya terus terang.

Jika beberapa hal berikut terjadi pada putra-putri anda saat berlibur keluarga, mungkin anda perlu mawas diri

  1. Apakah selama liburan itu anak-anak merasa cepat lelah?
  2. Apakah minat mereka sangat kecil terhadap (acara) budaya?
  3. Apakah mereka tidak bisa berjalan lebih lama dari 45 menit tanpa persediaan makanan dan minuman?
  4. Dan ketika sampai di hotel, apakah mereka ingin segera menonton TV?

Jika jawaban dari smeua pertanyana itu adalah "ya", sangat mungkin acara liburan anda bukan bagian dari kesenangan yang mereka inginkan. Kenapa bisa demikian?

Kesalahan yang dibuat banyak orang tua adalah memperlakukan anak-anak seperti perpanjangan dari diri mereka sendiri. Orangtua ingin berlibur jauh demi menghilangkan penat setelah bekerja. Padahal, keinginan anak sangat sederhana, yakni hanya menginginkan bermain bersama keluarga atau teman mereka.Ilustrasi liburan Natal keluarga. Familytraveller.com

Menurut penelitian tahun 2015 yang dilakukan Family Holiday Association, 49 responden mengtaakan memori paling bahagia mereka adalah saat berlibur (kecil) bersama keluarga. Sepertiga dari mereka mengatakan masih mengingat jelas liburan keluarga kecil mereka. Sedang seperempat sisanya mencoba menggunakan kenangan semacam itu untuk membantu melalui masa-masa sulit.

Advertising
Advertising

Setiap orangtua pasti berniat membangun pengalaman dan kenangan luar biasa untuk keluarga mereka, apalagi saat liburan. Berikut tip-nya

Berlibur tidak harus menghabiskan uang dengan perjalanan jauh melelahkan. Banyak hal lain dapat dilakukan, salah satunya, menyusun acara khusus di rumah seperti membuat kue, berkebun, berolahraga dan melakukan fun games bersama.

Hal tersebut bisa dijadikan sebagai rutinitas ketika musim liburan, tetapi dengan cara yang berbeda. Semua cerita ini bisa menciptakan rasa memiliki dan membantu memenuhi nilai keluarga.

SALMA HABIBAH | TELEGRAPH.CO.UK | WASHINGTON.COM

Berita lain:

Kota Kudus Bikin Terkejut Dubes Australia Paul Grigson

Emil Dardak Pernah Curhat Soal Pariwisata Trenggalek

Kahiyang Ayu Siregar Manortor Tanpa Didampingi Sang Suami

Distrik Tohoku Siapkan Wisata Ramah Muslim

Berita terkait

Hari Kartini, Sosiolog Ungkap Masalah yang Masih Dialami Perempuan

12 hari lalu

Hari Kartini, Sosiolog Ungkap Masalah yang Masih Dialami Perempuan

Hari Kartini merupakan momentum refleksi masih banyak persoalan terkait perempuan dan anak. Ini harapan sosiolog.

Baca Selengkapnya

7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

19 hari lalu

7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

Kebiasaan makan yang buruk dapat berdampak negatif pada kesehatan anak. Simak 5 tips anak ajak pola makan sehat

Baca Selengkapnya

Pamer Foto Lebaran 8 Tahun Terakhir, Andien Ceritakan 2 Karakter Berbeda Anaknya

22 hari lalu

Pamer Foto Lebaran 8 Tahun Terakhir, Andien Ceritakan 2 Karakter Berbeda Anaknya

Penyanyi Andien menceritakan perjalanan foto Lebaran keluarganya selama 8 tahun terakhir

Baca Selengkapnya

Manfaatkan Libur Idul Fitri untuk Pengasuhan Maksimal Anak

22 hari lalu

Manfaatkan Libur Idul Fitri untuk Pengasuhan Maksimal Anak

KPAI meminta orang tua memanfaatkan momen libur Idul Fitri untuk memaksimalkan peran pengasuhan yang terbaik bagi anak.

Baca Selengkapnya

Keluarga Sandera Ancam Bakar Israel jika Kesepakatan dengan Hamas Tidak Tercapai

32 hari lalu

Keluarga Sandera Ancam Bakar Israel jika Kesepakatan dengan Hamas Tidak Tercapai

Keluarga sandera Israel mengancam akan membakar negara jika Perdana Menteri Benjamin Netanyahu tidak segera mencapai kesepakatan pertukaran sandera dengan Hamas.

Baca Selengkapnya

8 Hal yang Perlu Diperhatikan sebelum Membeli Kulkas

38 hari lalu

8 Hal yang Perlu Diperhatikan sebelum Membeli Kulkas

Berikut deretan hal yang perlu diperhatikan sebelum memutuskan untuk membeli kulkas.

Baca Selengkapnya

6 Tips Memberi Tahu Anak soal Masalah Keluarga

44 hari lalu

6 Tips Memberi Tahu Anak soal Masalah Keluarga

Ketika ada masalah keluarga, penting bagi orang tua untuk memberitahu anak dengan cara yang baik dan sesuai usianya.

Baca Selengkapnya

Program Mudik Gratis PLN Bisa Berangkat Satu Keluarga, Simak Cara Daftarnya

47 hari lalu

Program Mudik Gratis PLN Bisa Berangkat Satu Keluarga, Simak Cara Daftarnya

Program mudik gratis PLN digelar sejak Sabtu, 16 Maret 2024.

Baca Selengkapnya

Motif Satu Keluarga Lompat dari Apartemen Teluk Intan Masih Teka-Teki, Polisi Belum Mau Buka ke Publik

50 hari lalu

Motif Satu Keluarga Lompat dari Apartemen Teluk Intan Masih Teka-Teki, Polisi Belum Mau Buka ke Publik

Hingga kini motif satu keluarga melompat dari Apartemen Teluk Intan Penjaringan masih jadi teka teki. Polisi belum membuka ke publik.

Baca Selengkapnya

Riwayat Hidup Satu Keluarga Lompat dari Apartemen Teluk Intan Diperiksa Secara Psikologi Forensik

50 hari lalu

Riwayat Hidup Satu Keluarga Lompat dari Apartemen Teluk Intan Diperiksa Secara Psikologi Forensik

Polisi belum mau mengungkap kasus satu keluarga melompat dari Apartemen Teluk Intan Penjaringan Jakarta Utara.

Baca Selengkapnya