Bandara Warukin Mulai Diuji Coba pada 4 Desember 2017

Reporter

Antara

Editor

Pruwanto

Senin, 20 November 2017 13:41 WIB

Ilustrasi bandara. TEMPO/Dhemas Reviyanto

TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah Kabupaten Tabalong, Kalimantan Selatan, membahas rencana teknik terinci Bandar Udara atau Bandara Warukin menjelang pengoperasiannya pada 4 Desember 2017.

Asisten Bidang Pemerintahan Sekretariat Daerah Sekretariat Daerah Tabalong Zulfanoor mengatakan konsultan akan memberi penjelasan sekaligus berkoordinasi dengan instansi terkait hingga camat.

"Sebelum pengoperasian bandar udara, perlu dilakukan sterilisasi dari berbagai aktivitas warga dan mengetahui rencana teknis terinci terkait dengan kesiapan bandar udara," katanya di Tanjung, Senin, 20 November 2017.

Simak: Silangit Jadi Bandara Internasional, Warung di Danau Toba Untung

Pemaparan rencana teknis disampaikan konsultan PT Penaraya Valencia dari sisi darat dan udara Bandara Warukin. Rencananya, pesawat jenis ATR 72 siap mendarat dan lepas landas di tempat ini.

Arsitektur sisi darat PT Penaraya Valencia, Naimah, menjelaskan, atap Bandara Warukin menggunakan kerb yang tak terlalu tinggi. Tujuannya, memunculkan kesan teduh dan hangat.

"Konsep lanskap pada Bandar Udara Warukin berupa hutan tropis Indonesia dan fasilitas yang dibangun bernuansa hijau dan natural," ujarnya.

Naimah menambahkan, fasilitas darat sudah memungkinkan untuk soft opening pada 4 Desember 2017. Saat ini, pihaknya tengah menyelesaikan lokasi parkir.

Pemimpin PT Penaraya Valencia, Wahyu Widiatmoko, menambahkan, bandara sudah bisa melayani penerbangan komersial pesawat ATR 72. Sesuai dengan rencana induk, terminal bandar udara dikembangkan dari 245 meter persegi menjadi 7.200 meter persegi serta panjang runway dari 1.400 meter menjadi 2.200 meter.

"Untuk soft opening bandara pada 4 Desember 2017, panjang landasan pacu 1.400 meter dan jenis pesawat ATR 72," ucapnya.

ANTARA

Berita terkait

Penumpang Ketahuan Bawa Ular saat akan Naik Pesawat, Disembunyikan di Celana

19 menit lalu

Penumpang Ketahuan Bawa Ular saat akan Naik Pesawat, Disembunyikan di Celana

Keamanan bandara menggunakan Advanced Imaging Technology (AIT) untuk mendeteksi kejanggalan pada penumpang itu sebelum naik pesawat.

Baca Selengkapnya

17 Bandara Internasional Turun Status, Bukti Pemerintah Gagal Undang Wisatawan Asing?

2 jam lalu

17 Bandara Internasional Turun Status, Bukti Pemerintah Gagal Undang Wisatawan Asing?

Keputusan Kemehub menurunkan status 17 bandara internasional menjadi bandara domestik dinilai sebagai langkah yang tepat. Kenapa?

Baca Selengkapnya

Yogyakarta International Airport Jadi Satu-satunya Bandara Internasional di DIY-Jateng, Ini Kata Sultan HB X

9 jam lalu

Yogyakarta International Airport Jadi Satu-satunya Bandara Internasional di DIY-Jateng, Ini Kata Sultan HB X

Yogyakarta International Airport sebagai satu-satunya bandara internasional di wilayah ini menjadi peluang besar bagi Yogyakarta.

Baca Selengkapnya

17 Bandara Internasional Turun Status, BPS: Hanya Digunakan 169 Wisatawan Mancanegara

23 jam lalu

17 Bandara Internasional Turun Status, BPS: Hanya Digunakan 169 Wisatawan Mancanegara

BPS mencatat hanya 169 wisatawan mancanegara yang menggunakan 17 Bandara yang kini turun status menjadi Bandara domestik.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Airlangga dan Menteri Perdagangan Inggris Bahas Produk Susu, Gunung Ruang Erupsi 5 Bandara di Sulawesi Kemarin Masih Ditutup

1 hari lalu

Terpopuler: Airlangga dan Menteri Perdagangan Inggris Bahas Produk Susu, Gunung Ruang Erupsi 5 Bandara di Sulawesi Kemarin Masih Ditutup

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto saat melakukan kunjungan kerja di London, bertemu dengan Menteri Perdagangan Inggris The Rt. Hon. Greg Hands MP

Baca Selengkapnya

Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara di Sulawesi Masih Ditutup Sementara Hari Ini

1 hari lalu

Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara di Sulawesi Masih Ditutup Sementara Hari Ini

Sejumlah bandara di wilayah udara Sulawesi masih ditutup operasionalnya hari ini akibat sebaran abu vulkanik dari Gunung Ruang yang kembali erupsi. AirNav Indonesia mengumumkan setidaknya ada lima bandara di wilayah Sulawesi yang penutupan operasionalnya diperpanjang.

Baca Selengkapnya

Gunung Ruang Masih Level Awas, Penutupan Operasional Bandara Sam Ratulangi Diperpanjang sampai Besok

1 hari lalu

Gunung Ruang Masih Level Awas, Penutupan Operasional Bandara Sam Ratulangi Diperpanjang sampai Besok

Penutupan operasional Bandara Sam Ratulangi Manado kembali diperpanjang hingga Kamis, 2 Mei 2024 akibat dampak sebaran abu vulkanik Gunung Ruang.

Baca Selengkapnya

Dubai akan Bangun Bandara Terbesar di Dunia, Bisa Tampung 260 Juta Penumpang

2 hari lalu

Dubai akan Bangun Bandara Terbesar di Dunia, Bisa Tampung 260 Juta Penumpang

Bandara Internasional Al Maktoum akan menggantikan Bandara Internasional Dubai yang masih beroperasi saat ini

Baca Selengkapnya

Penurunan Status Bandara Internasional Dikritik: Minim Kajian, Sama Seperti Pembangunannya

2 hari lalu

Penurunan Status Bandara Internasional Dikritik: Minim Kajian, Sama Seperti Pembangunannya

Anggota DPR RI mengkritik langkah pemerintah menurunkan status sejumlah bandara internasional. Dianggap minim kajian.

Baca Selengkapnya

Bandara SMB II Palembang Turun Kelas, PHRI dan Blogger Sumsel Kecewa

2 hari lalu

Bandara SMB II Palembang Turun Kelas, PHRI dan Blogger Sumsel Kecewa

Keputusan menurunkan status bandara di Palembang dinilai berdampak negatif terhadap pertumbuhan industri parawisata di Sumsel.

Baca Selengkapnya