Ini 15 Obyek Wisata Andalan Prioritas Bappenas

Reporter

Rabu, 5 Agustus 2015 16:39 WIB

Danau Toba. TEMPO/Arie Basuki

TEMPO.CO, Jakarta - Bappenas (Badan Perencanaan dan Pembangunan Nasional) menetapkan 15 destinasi wisata prioritas yang akan dikembangkan untuk menarik wisatawan asing. Menurut Mesdin K. Sinarmata, Direktur Industri, Iptek, Pariwisata, dan Ekonomi Kreatif Bappenas, fokus pengembangan pariwisata di Tanah Air saat ini adalah mendorong pertumbuhan jumlah wisatawan mancanegara.

Turis asing dianggap sangat menjajikan dalam mendorong pertumbuhan ekonomi, yang kini sedang melemah. Indonesia memiliki ribuan tempat wisata yang berpotensi dikunjungi wisatawan asing. "Tujuannya untuk menumpuk devisa," kata Mesdin, Rabu, 5 Agustus 2015,

Mesdin menuturkan, 15 kawasan wisata yang akan menjadi prioritas antara lain Pulau Weh, Danau Toba, Nias, Mandeh di Sumatera Barat. Ada pula Kepualauan Anambas, dan Tanjung Kelayang. Selain itu, ada juga Gunung Bromo, Taman Nasional Baluran Jawa Timur, Tanjung Puting, Bunaken, Wakatobi, Toraja, Lombok, Flores serta Raja Ampat.


Mesdin menuturkan, salah satu potensi wisata yang belum banyak dikembangkan adalah Mandeh yang terletak di Sumatera Barat. Obyek wisata yang terletak di kecamatan Koto IX Tarusan Kabupaten Pesisir Selatan Sumaetra Barat ini berjarak 56 kilometer dari Kota Padang.


Mandeh seringkali disebut sebagai Raja Ampat-nya Sumatera Barat dan dicanangkan sebagai Kawasan Pariwisata Bahari Terpadu.


BISNIS.COM

Advertising
Advertising

Berita terkait

Garuda Indonesia Benarkan Proses Merger dengan InJourney, Inisiatif Pemegang Saham

54 hari lalu

Garuda Indonesia Benarkan Proses Merger dengan InJourney, Inisiatif Pemegang Saham

Direktur Utama PT Garuda Indonesia Irfan Setiaputra menebut rencana merger dengan PT Aviasi Indonesia merupakan inisiatif Kementerian BUMN.

Baca Selengkapnya

Grup Garuda Masuk InJourney dalam Beberapa Bulan ke Depan, Sudah Sehat?

55 hari lalu

Grup Garuda Masuk InJourney dalam Beberapa Bulan ke Depan, Sudah Sehat?

InJourney mengklaim Garuda Indonesia dan Citilink bakal masuk ke holding aviasi pariwisata itu dalam beberapa bulan ke depan. Tanda Garuda sehat?

Baca Selengkapnya

Sandiaga Pamer Akomodasi di IKN, Hotel Nusantara Diklaim Beroperasi Agustus 2024

10 Januari 2024

Sandiaga Pamer Akomodasi di IKN, Hotel Nusantara Diklaim Beroperasi Agustus 2024

Proyek sektor Pariwisata di IKN diklaim jalan terus. Hotel Nusantara beroperasi tabun ini.

Baca Selengkapnya

Heru Budi Usul Perda Pengelolaan Kepulauan Seribu Dicabut: Tidak Relevan dengan UU Cipta Kerja

7 November 2023

Heru Budi Usul Perda Pengelolaan Kepulauan Seribu Dicabut: Tidak Relevan dengan UU Cipta Kerja

Pj Gubernur DKI Heru Budi mengusulkan Perda DKI tentang penataan dan pengelolaan Kepulauan Seribu dicabut. UU Cipta Kerja disinggung.

Baca Selengkapnya

Mas Dhito Gagas Magnet Baru di Kediri Bagian Timur.

20 April 2023

Mas Dhito Gagas Magnet Baru di Kediri Bagian Timur.

Adanya bandara akan menjadikan banyak orang dari luar daerah datang ke Kabupaten Kediri.

Baca Selengkapnya

Universitas Pelita Harapan Buka Prodi S1 Pariwisata

20 April 2023

Universitas Pelita Harapan Buka Prodi S1 Pariwisata

Universitas Pelita Harapan (UPH) resmi membuka program studi S1 Pariwisata di Kampus Lippo Village Karawaci, Tangerang, Banten.

Baca Selengkapnya

Dinilai Ancam Bisnis Pariwisata, Rencana Tambang Laut PT Timah Tbk di Blok Olivier Ditolak

14 Maret 2023

Dinilai Ancam Bisnis Pariwisata, Rencana Tambang Laut PT Timah Tbk di Blok Olivier Ditolak

PT Timah Tbk. dikabarkan akan membuka penambangan timah di blok laut Olivier Perairan Manggar Kabupaten Belitung Timur.

Baca Selengkapnya

Penurunan Angka Kemiskinan Rendah ketika Pertumbuhan Ekonomi Tinggi, Bappenas: Ada Disrupsi Ekonomi

8 Februari 2023

Penurunan Angka Kemiskinan Rendah ketika Pertumbuhan Ekonomi Tinggi, Bappenas: Ada Disrupsi Ekonomi

Kepala Badan Perencanaan Nasional (Bappenas) Suharso Monoarfa membuka penyebab rendahnya penurunan angka kemiskinan di tengah pertumbuhan ekonomi

Baca Selengkapnya

Tak Harus Jauh dan Mahal, Dosen Pariwisata Unair Bagikan Tips Libur Natal dan Tahun Baru 2023

23 Desember 2022

Tak Harus Jauh dan Mahal, Dosen Pariwisata Unair Bagikan Tips Libur Natal dan Tahun Baru 2023

Dosen Pariwisata Universitas Airlangga (Unair) M. Nilzam Aly membagikan beberapa tips untuk masyarakat dalam menghabiskan libur natal dan tahun baru.

Baca Selengkapnya

Hertz Bisnis Rental Mobil di Indonesia Gandeng Tunas Rent

24 November 2022

Hertz Bisnis Rental Mobil di Indonesia Gandeng Tunas Rent

Perusahaan rental mobil nasional Tunas Rent berdiri lebih dari 20 tahun lalu. Hertz melihat jumlah wisatawan dfi Indonesia sebagai peluang.

Baca Selengkapnya