Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tips Mendapatkan Tiket Pesawat Murah

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
ilustrasi tiket pesawat (pixabay.com)
ilustrasi tiket pesawat (pixabay.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Salah satu hal yang penting yang perlu disiapkan saat merencanakan perjalanan adalah tiket pesawat. Tak sedikit yang berusaha mendapatkan tiket pesawat yang ramah di kantong sehingga bisa menghemat biaya liburan. Netflights, perusahaan pemesanan perjalanan menawarkan beberapa tips untuk membantu wisatawan menghemat tiket pesawat. 

Ada banyak cara yang dapat dilakukan wisatawan untuk mendapatkan tiket penerbangan lebih murah. Namun sebaiknya tetap fleksibel dan terbuka dengan segala kemungkikan saat melakukan perjalanan

Ilustrasi penumpang pesawat terbang. Unsplash.com/Mohammad Arrahmanur

Fleksibel dengan tanggal keberangkatan

Netflights menyarankan untuk mendapatkan tiket penerbangan yang lebih murah, bersikaplah fleksibel dengan tanggal keberangkatan. Hal ini karena, biasanya maskapai penerbangan menaikkan harga tiket pesawat seiring meningkatnya permintaan.

Dengan bersikap fleksibel dan memilih tanggal keberangkatan yang kurang diminati dapat menghemat biaya tiket pesawat. Menurut Netflights, hindari membeli tiket pada musim liburan sekolah. Selain itu, jika memungkinkan pesan tiket pesawat jauh-jauh hari. Biasanya tiket pesawat di menit-menit terakhir jauh lebih mahal.

Sementara untuk penerbangan jarak jauh wisatawan disarankan memesan tiket pesawat antara empat hingga enam bulan sebelum perjalanan. Sedangkan untuk penerbangan jarak pendek, pemesanan tiket dapat dilakukan enam minggu sebelumnya.

Rentang waktu yang cukup panjang memungkinkan wisatawan mendapatkan penawaran. Beberapa wisatawan biasanya membuat program penawaran potongan harga pada waktu-waktu tertentu. Hal ini memungkinkan wisatawan memesan tiket pada waktu yang lebih tenang dalam setahun.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ilustrasi turis atau wisatawan di bandara. (Pexel)

Mempertimbangkan destinasi perjalanan

Selain fleksibel terhadap tanggal keberangkatan, wisatawan juga disarankan untuk tetap berpikiran terbuka ketika mempertimbangkan destinasi perjalanan. Kebanyakan maskapai penerbangan menaikkan harga tiket pesawat berdasarkan permintaan.

Tiket pesawat untuk destinasi populer tentu lebih mahal dibanding destinasi yang kurang diminati. Kalau memilih destinasi yang kurang diminati, hal positifnya, wisatawan mungkin akan mendapatkan pengalaman unik di destinasi yang belum pernah dipertimbangkan sebelumnya.

EXPRESS UK

Pilihan editor: 8 Cara Dapat Tiket Pesawat Murah Ke Luar Negeri

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Arab Saudi Mulai Rapat Persiapan Musim Haji 2025

1 jam lalu

Umat Islam melakukan umrah di Masjidil Haram pada malam Ramadan ke-29 di kota suci Mekah, Arab Saudi, 7 April 2024. Saudi Press Agency/Handout via REUTERS/File Photo
Arab Saudi Mulai Rapat Persiapan Musim Haji 2025

Komite Haji Pusat Arab Saudi mulai menggelar rapat di Makkah untuk membahas persiapan awal musim haji 2025.


Dirut Garuda Indonesia Jabarkan Masalah Pemberangkatan dan Pemulangan Haji 2024

9 jam lalu

Sejumlah jamaah haji melakukan sujud syukur sesaat setelah turun dari pesawat Garuda Indonesia di Bandara Internasiona Juanda, Surabaya. TEMPO/Fully Syafi
Dirut Garuda Indonesia Jabarkan Masalah Pemberangkatan dan Pemulangan Haji 2024

Direktur Utama PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. Irfan Setiaputra menuturkan beberapa permasalahan dalam pemberangkatan dan pemulangan jemaah haji 2024, termasuk keterlambatan atau delay jadwal pemulangan.


Pesawat Pengangkut Jemaah Haji Putar Balik, Garuda Indonesia Akui Mesin Bermasalah

20 jam lalu

Pekerja mengecek pesawat Garuda Indonesia yang akan digunakan untuk armada angkutan haji 1445 H/2024 di hanggar GMF Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Rabu 8 Mei 2024. Garuda Indonesia menyiapkan 14 pesawat berbadan lebar untuk mengangkut 109.072 jamaah calon haji dari sembilan embarkasi yakni Jakarta, Solo, Medan, Padang, Banda Aceh, Makassar, Banjarmasin, Balikpapan, dan Lombok yang akan mulai diberangkatkan pada Minggu (12/5). ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal
Pesawat Pengangkut Jemaah Haji Putar Balik, Garuda Indonesia Akui Mesin Bermasalah

Direktur Utama Garuda Indonesia Irfan Setiaputra mengonfirmasi adanya kendala teknis pada pesawat yang akan membawa pulang jemaah haji


30 Penumpang Luka setelah Pesawat Mengalami Turbulensi, Mendarat Darurat di Brasil

1 hari lalu

Ilustrasi turbulensi pesawat. Shutterstock
30 Penumpang Luka setelah Pesawat Mengalami Turbulensi, Mendarat Darurat di Brasil

Di antara penumpang itu, satu orang tersangkut di loker atas tempat menyimpan bagasi kabin karena turbulensi ekstrem.


Kerugian Penumpang yang Suka Boarding pada Menit-menit Akhir

2 hari lalu

Ilustrasi penumpang pesawat. Freepik.com/Standret
Kerugian Penumpang yang Suka Boarding pada Menit-menit Akhir

Salah satu risiko terbesar boarding pada menit-menit terakhir adalah terbatasnya ruang bagasi di atas kepala


Bandara Hong Kong Bakal Terapkan Pemindai Canggih Mulai Juli 2024

3 hari lalu

HKIA atau Hong Kong International Airport. Unsplash.com/Sherman Kwan
Bandara Hong Kong Bakal Terapkan Pemindai Canggih Mulai Juli 2024

Sistem pemeriksaan keamanan penumpang baru di Bandara Hong Kong menggunakan teknologi berbasis CT 3D


Posisi Kursi Pesawat Terbaik Buat yang Sering ke Toilet

4 hari lalu

Ilustrasi kursi pesawat. Unsplash.com/Markus Winkler
Posisi Kursi Pesawat Terbaik Buat yang Sering ke Toilet

Ada beberapa hal yang harus dipertimbangkan jika dapat memilih kursi pesawat saat memesan penerbangan


Polis Asuransi Perjalanan Umrah Zurich Syariah Tumbuh 62 Persen Sepanjang Januari-Mei 2024

5 hari lalu

(Kiri-kanan) Presiden Direktur Zurich Asuransi Indonesia Edhi Tjahja Negara, Presiden Direktur Utama Zurich Syariah Hilman Simanjuntak, Direktur Zurich Topas Life BudiDarmawan, dan Country Manager Zurich Indonesia Chris Bendl dalam konferensi pers pemaparan kinerja dan strategi bisnis di Jakarta pada Kamis, 25 Mei 2023. TEMPO/Hanifah Dwijayanti
Polis Asuransi Perjalanan Umrah Zurich Syariah Tumbuh 62 Persen Sepanjang Januari-Mei 2024

Zurich Syariah mencatat, jumlah polis asuransi perjalanan umrahnya sepanjang periode Januari-Mei 2024 tumbuh 62 persen secara tahunan.


Tim Mahasiswa ITB dan Purdue University Rancang Pesawat Listrik, Bisa Tempuh Rute Jakarta-Singapura

5 hari lalu

Gambar desain pesawat udara komersial bertenaga listrik yang merupakan kolaborasi dari tim mahasiswa ITB dan Purdue University. (Dok. ITB)
Tim Mahasiswa ITB dan Purdue University Rancang Pesawat Listrik, Bisa Tempuh Rute Jakarta-Singapura

Tim mahasiswa ITB dan Purdue University merancang pesawat udara komersial bertenaga listrik yang mampu mengangkut hingga 40 penumpang.


Maskapai Penerbangan dengan Pilihan Makanan Terbaik Menurut World Airline Awards 2024

6 hari lalu

Pesawat Turkish Airlines. REUTERS/Osman Orsal
Maskapai Penerbangan dengan Pilihan Makanan Terbaik Menurut World Airline Awards 2024

Turkish Airlines dinobatkan sebagai maskapai penerbangan dengan pilihan makanan terbaik menurut World Airline Awards