11 Ribuan Kilogram Sampah Diangkut dari Danau Tahoe Termasuk Tanda No Littering

Reporter

Terjemahan

Editor

Yunia Pratiwi

Selasa, 25 Juli 2023 06:55 WIB

Danau Tahoe di Amerika Serikat. Unsplash.com/Ben Carles

TEMPO.CO, Jakarta - Danau Tahoe, yang berada di negara bagian California dan Nevada, Amerika Serikat, menjadi salah satu danau dan tempat wisata paling populer. Danau air tawar yang spektakuler ini paling populer karena keindahan pemandangannya dan berbagai kegiatan rekreasi luar ruangan. Sebuah situs yang indah dan populer ini, tentu diharapkan untuk dipelihara dengan sangat baik, dengan salah satu aturannya no littering atau dilarang membuah sampah semabrangan.

Danau dan daerah sekitarnya adalah pusat ski dan seluncur salju selama musim dingin, dan tujuan berenang, berperahu, mengayuh papan, kayak, dan memancing selama musim panas. Untuk pecinta petualangan, area danau menawarkan jalur hiking dan bersepeda gunung yang bagus, dan bagi mereka yang menyukai segala hal di bawah air, danau ini memiliki berbagai tempat menyelam.

Menariknya, menyelam di Danau Tahoe-lah membawa pengalaman lain. Clean Up the Lake, sebuah organisasi nirlaba yang bekerja untuk membersihkan plastik dan polusi, melakukan gerakan pembersihan selama setahun di danau, dan secara harfiah memunculkan beberapa hal yang sangat menarik.

Puluhan ribu potongan sampah ditarik keluar dari bawah air

Tim pembersih membutuhkan waktu 81 hari di perairan dingin Danau Tahoe sepanjang 35 kilometer untuk menarik sampah seberat total 11.467 kilogram. Ada total 24.797 potongan sampah yang ditarik keluar dari bawah air.

Sebagian besar sampah terdiri dari kaleng soda, botol, potongan logam dan segala jenis kabel. Para penyelam juga menemukan barang-barang yang sangat menarik, beberapa di antaranya benar-benar lucu dan bahkan ada yang aneh. Menariknya, beberapa cincin berlian masuk dalam daftar.

Advertising
Advertising

Selain itu, ratusan bola tenis dan golf mengisyaratkan bahwa kawasan danau ini sebenarnya adalah tempat yang menyenangkan! Beberapa kehilangan telepon nirkabel, pengontrol video game, rekaman vintage, tiang lampu, dan bahkan pakaian dalam ke danau. Ironisnya, para penyelam juga mengeluarkan tanda No Littering dari danau. Sebagian besar sampah ini akan ada instalasi seni di South Lake Tahoe, yang diberi nama Surfaced.

TIMES OF INDIA

Pilihan editor: 7 Danau di Bogor Ini Cocok untuk Liburan dan Melepas Penat

Berita terkait

Ubah Formasi Batuan Berusia 140 Juta Tahun, Dua Pria Nevada AS Dituntut 10 Tahun Penjara

10 hari lalu

Ubah Formasi Batuan Berusia 140 Juta Tahun, Dua Pria Nevada AS Dituntut 10 Tahun Penjara

Kedua pria tersebut mendorong bongkahan formasi batuan kuno ke tepi tebing dekat Redstone Dunes Trail di Area Rekreasi Nasional Danau Mead Nevada.

Baca Selengkapnya

Heru Budi Berencana Bangun Pulau Sampah di Jakarta Utara, CESS: Bukti Kewalahan dan Gagal ..

12 hari lalu

Heru Budi Berencana Bangun Pulau Sampah di Jakarta Utara, CESS: Bukti Kewalahan dan Gagal ..

CESS mengkritisi rencana Pj Gubernur Jakarta Heru Budi Hartanto soal rencananya akan membangun pulau sampah di kawasan Jakarta Utara.

Baca Selengkapnya

Viral Rumah Warga Depok Diserbu Belatung Sebab Sampah Tak Terangkut

17 hari lalu

Viral Rumah Warga Depok Diserbu Belatung Sebab Sampah Tak Terangkut

Sampah 3 RT tak terangkut hampir seminggu penuh, belatung serbu rumah warga di Kota Depok.

Baca Selengkapnya

PKL Malioboro Berkompetisi Kumpulkan Sampah Terbanyak

18 hari lalu

PKL Malioboro Berkompetisi Kumpulkan Sampah Terbanyak

Malioboro yang masuk jalur Sumbu Filosofis, kini menyandang status warisan dunia takbenda Unesco, perlu diupayakan menjadi kawasan yang nyaman.

Baca Selengkapnya

Cerita Pengelola Sampah di Gili Trawangan, Hanya Bisa Olah 16 Persen Setiap Hari

18 hari lalu

Cerita Pengelola Sampah di Gili Trawangan, Hanya Bisa Olah 16 Persen Setiap Hari

Pengurus Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST) di Gili Trawangan bercerita soal kendala yang dihadapi dalam proses pengelolaan sampah di pulau itu.

Baca Selengkapnya

Soal Pulau Sampah, Pemprov DKI Jakarta: untuk Pengolahan Sampah Wilayah Aglomerasi 100 Tahun ke Depan

25 hari lalu

Soal Pulau Sampah, Pemprov DKI Jakarta: untuk Pengolahan Sampah Wilayah Aglomerasi 100 Tahun ke Depan

Pemprov DKI Jakarta akan membahas lagi rencana kajian pulau sampah. Diniatkan untuk pengolahan sampah wilayah aglomerasi.

Baca Selengkapnya

Dikhawatirkan Bikin Ribut, DPRD DKI Jakarta Hapus Anggaran Kajian Reklamasi Pulau Sampah

25 hari lalu

Dikhawatirkan Bikin Ribut, DPRD DKI Jakarta Hapus Anggaran Kajian Reklamasi Pulau Sampah

DPRD DKI Jakarta tidak menyetujui usulan anggaran dari Dinas Lingkungan Hidup untuk mengkaji reklamasi pulau sampah.

Baca Selengkapnya

Kemenparekraf Soroti Darurat Sampah di Yogyakarta, Berdampak Buruk terhadap Pariwisata

26 hari lalu

Kemenparekraf Soroti Darurat Sampah di Yogyakarta, Berdampak Buruk terhadap Pariwisata

Kemenparekraf menyoroti dan mendesak pemerintah Kota Yogyakarta untuk membereskan masalah sampah di daerah tujuan wisata tersebut

Baca Selengkapnya

Tak Hanya Ganggu Wisata dan Lingkungan, Penanganan Sampah Yogya Sudah Habiskan Puluhan Miliar

30 hari lalu

Tak Hanya Ganggu Wisata dan Lingkungan, Penanganan Sampah Yogya Sudah Habiskan Puluhan Miliar

Sudah beberapa bulan terakhir masyarakat maupun wisatawan yang berkunjung ke Kota Yogyakarta mungkin sering melihat tumpukan sampah di pinggir-pinggir jalan yang cukup mengganggu mata.

Baca Selengkapnya

Sampah Tidak Terkelola Capai 11,3 Juta Ton, KLHK Dikejar Target Pengendalian Perubahan Iklim

31 hari lalu

Sampah Tidak Terkelola Capai 11,3 Juta Ton, KLHK Dikejar Target Pengendalian Perubahan Iklim

Data SIPSN menyebutkan timbunan sampah secara nasional mencapai 31,9 juta ton.

Baca Selengkapnya