Ini Penyebab Turis Malaysia Paling Banyak Mengunjungi Aceh

Reporter

Antara

Rabu, 5 September 2018 17:25 WIB

Ribuan penari tampil pada pagelaran tari tradisional Saman massal di stadion Seribu Bukit, Blang Kejeren, Gayo Lues, Aceh, 13 Agustus 2017. Tari Saman telah ditetapkan UNESCO sebagai warisan budaya dunia tak benda. ANTARA/Irwansyah Putra

TEMPO.CO, Banda Aceh - Asosiasi Perusahaan Perjalanan Wisata Indonesia (ASITA) menilai, turis dari Malaysia lebih cocok dengan budaya di Provinsi Aceh. "Budaya ke-Islaman di Aceh sesuai dengan budaya mereka, dan sama-sama bangsa Melayu," kata Sekretaris ASITA Aceh, Totok Julianto di Banda Aceh, Rabu, 5/9.

Ia mengatakan, Aceh yang terletak paling ujung barat pulau Sumatera tersebut merupakan pintu masuk penyebaran Islam di Indonesia pada abad ke-17. Hingga kini dalam keseharian warga Aceh menjunjung tinggi nilai-nilai agama Islam.

Badan Pusat Statistik setempat mencatat dalam 7 bulan terakhir, wisatawan mancanegara (wisman) Malaysia mendominasi kunjungan ke Aceh. Dari total wisman 19.796 orang, turis asal Malaysia berjumlah 15.843.Sejumlah wisatawan bersiap melakukan penyelaman (diving) di perairan wisata bahari pantai Iboih, Sabang, Provinsi Aceh, 23 Desember 2016. ANTARA/Rahmad

Selain karena faktor budaya, menurut Totok secara demografi kedua wilayah berdekatan. “Sehingga lebih terjangkau harga tiket dan harga tour-nya.".

Ia tidak sepakat bahwa turis negeri jiran tersebut hanya ingin mengunjungi daerah Aceh yang pernah terkena bencana gempa dan tsunami 13 tahun silam.

Gubernur Aceh Irwandi Yusuf sebelumnya menyatakan meningkatnya angka wisman Malaysia itu karena Aceh ditopang oleh 808 lokasi wisata. Rinciannya, 426 lokasi merupakan kawasan wisata alam, 268 wisata budaya, dan 114 wisata minat khusus. "Sarana dan prasarana semua kawasan wisata akan terus ditingkatkan, agar tamu nyaman berkunjung. “

ANTARA

Advertising
Advertising

Berita terkait

Bareskrim Polri Tangkap 5 Kurir Peredaran Sabu Lintas Laut Jaringan Malaysia-Aceh

10 hari lalu

Bareskrim Polri Tangkap 5 Kurir Peredaran Sabu Lintas Laut Jaringan Malaysia-Aceh

Peredaran sabu itu dilakukan lintas laut dari jaringan Malaysia-Aceh.

Baca Selengkapnya

Mengenang Guru Besar Emeritus FSRD ITB AD Pirous, Berikut Profil dan Karya-karyanya

11 hari lalu

Mengenang Guru Besar Emeritus FSRD ITB AD Pirous, Berikut Profil dan Karya-karyanya

Berikut perjalanan karya seniman yang juga Guru Besar Emeritus FSRD ITB AD Pirous.

Baca Selengkapnya

Anak-anak Pengungsi Rohingya Dapat Bantuan Baju Lebaran

19 hari lalu

Anak-anak Pengungsi Rohingya Dapat Bantuan Baju Lebaran

Baju Lebaran yang diberikan oleh Yayasan BFLF Indonesia berupa satu setelan busana muslim untuk anak perempuan pengungsi Rohingya

Baca Selengkapnya

Jamaah Thariqat Syattariah di Nagan Raya Aceh Gelar Salat Id Hari Ini

20 hari lalu

Jamaah Thariqat Syattariah di Nagan Raya Aceh Gelar Salat Id Hari Ini

Ribuan jamaah Thariqat Syattariah di Kabupaten Nagan Raya, Provinsi Aceh pada Senin pagi telah menggelar salat Id.

Baca Selengkapnya

Dirlantas Polda Aceh Peringatkan Pemudik ke Aceh Hindari Jalan Ambles, Ini Daftarnya

25 hari lalu

Dirlantas Polda Aceh Peringatkan Pemudik ke Aceh Hindari Jalan Ambles, Ini Daftarnya

Dirlantas Polda Aceh merilis beberapa ruas jalan yang ambles saat musim mudik lebaran. Berikut daftar lokasinya.

Baca Selengkapnya

Pemerintah Diminta Jaga Tulang Manusia di Rumoh Geudong Aceh, Diduga Terkait Pelanggaran HAM

31 hari lalu

Pemerintah Diminta Jaga Tulang Manusia di Rumoh Geudong Aceh, Diduga Terkait Pelanggaran HAM

Rumoh Geudong diyakini sebagai tempat terjadinya pelanggaran HAM berat saat Aceh menjadi daerah operasi militer

Baca Selengkapnya

Seekor Gajah Sumatera Ditemukan Mati di Aceh Utara, Ini Tindakan Polisi dan BKSDA

34 hari lalu

Seekor Gajah Sumatera Ditemukan Mati di Aceh Utara, Ini Tindakan Polisi dan BKSDA

Gading gajah sumatera yang mati di pedalaman Aceh Utara itu telah hilang saat bangkainya ditemukan.

Baca Selengkapnya

Tim UNHCR dan IOM Dikerahkan ke Aceh untuk Bantu Pengungsi Rohingya Korban Kapal Terbalik

37 hari lalu

Tim UNHCR dan IOM Dikerahkan ke Aceh untuk Bantu Pengungsi Rohingya Korban Kapal Terbalik

Tim UNHCR dan IOM dikerahkan ke Aceh Barat dan untuk membantu pemerintah setempat memberikan bantuan pada pengungsi Rohingya korban kapal terbalik

Baca Selengkapnya

Kapal Tenggelam, Puluhan Pengungsi Rohingya Diselamatkan Nelayan Aceh dan Tim SAR

39 hari lalu

Kapal Tenggelam, Puluhan Pengungsi Rohingya Diselamatkan Nelayan Aceh dan Tim SAR

Nelayan Indonesia dan tim SAR pada Rabu 20 Maret 2024 berjuang menyelamatkan puluhan warga Rohingya setelah air pasang membalikkan kapal mereka

Baca Selengkapnya

5 Kasus Kematian Gajah, Mayoritas Diracun

41 hari lalu

5 Kasus Kematian Gajah, Mayoritas Diracun

Kasus gajah yang mati akibat diracun telah lama terjadi di Indonesia. Beberapa terjadi karena ingin mengambil gadingnya

Baca Selengkapnya