Jam Berapa Kereta Terakhir dari Bogor ke Jakarta?

Reporter

KRL Commuter Line melintas di Stasiun Manggarai, Jakarta, Selasa 28 Februari 2023. Kementerian Perindustrian (Kemenperin) menolak rencana PT Kereta Commuterline Indonesia atau PT KCI untuk impor gerbong kereta rel listrik (KRL) Jabodetabek dalam rangka peremajaan armada, karena industri kereta api nasional dinilai mampu memproduksi semua kebutuhan kereta di dalam negeri. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
KRL Commuter Line melintas di Stasiun Manggarai, Jakarta, Selasa 28 Februari 2023. Kementerian Perindustrian (Kemenperin) menolak rencana PT Kereta Commuterline Indonesia atau PT KCI untuk impor gerbong kereta rel listrik (KRL) Jabodetabek dalam rangka peremajaan armada, karena industri kereta api nasional dinilai mampu memproduksi semua kebutuhan kereta di dalam negeri. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja

TEMPO.CO, JakartaKereta KRL atau Commuter Line umumnya tidak beroperasi selama 24 jam. Jadi, akan lebih baik jika Anda mengetahui jam berapa saja kereta dari Bogor ke Jakarta agar tidak tertinggal.

Untuk mengetahui jadwal kereta, Anda bisa melihat di KRL Acces yang diunduh terlebih dulu di ponsel. Biasanya, jadwal yang ada di aplikasi tersebut berlaku real time. Selain dari aplikasi, Anda juga bisa melihat di website resmi KRL Commuter, atau juga melihat waktu di papan yang disediakan di setiap stasiun dan bertanya pada petugas.

Jam Berapa Kereta Terakhir dari Bogor ke Jakarta?

Jadwal terakhir kereta Bogor ke Jakarta yaitu berangkat dari pukul 21.53 (kereta 4449) dan 22.45 (kereta 4465) dari stasiun Bogor. Pastikan untuk mengingat jadwal kereta terakhir ini agar tidak tertinggal, atau bisa juga dengan mengecek secara berkala laman resmi KAI Commuter untuk melihat jadwal keberangkatan kereta lainnya.

Jadwal kereta dari Bogor ke Jakarta

Berikut ini adalah jadwal kereta terakhir dari Bogor ke Jakarta yang dilansir dari laman resmi KAI Commuter:

- No Kereta 4413  dari Bogor (20.06) sampai Jakarta (21.41)

- No Kereta 4421  dari Bogor (20.26) sampai Jakarta (22.03)

- No Kereta 4425  dari Bogor (20.40) sampai Jakarta (22.16)

- No Kereta 4427  dari Bogor (20.49) sampai Jakarta (22.25)

- No Kereta 4431 dari Bogor (21.01) sampai Jakarta (23.37)

- No Kereta 4433  dari Bogor (21.06) sampai Jakarta (22.42)

- No Kereta 4439 dari Bogor (21.22) sampai Jakarta (22.57)

- No Kereta 4441  dari Bogor (21.27) sampai Jakarta (23.02)

- No Kereta 4449  dari Bogor (21.53) sampai Jakarta (23.27)

- No Kereta KA/DI 4465 dari Bogor (22.45) sampai Jakarta (00.16)

VIVIA AGARTHA F | AWALIA RAMADHANI

Pilihan Editor: Mengenal Jenis-jenis Kelas Kereta Api dan Perbedaannya

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.








Angkutan Lebaran 2023, Tiket Kereta Api Terjual 39 Persen

1 hari lalu

Suasana tempat pemeriksaan tiket kereta api jarak jauh di Stasiun Pasar Senen di hari pertama pemberlakuan syarat wajib PCR bagi penumpang yang belum melakukan vaksinasi booster pada Senin, 15 Agustus 2022. TEMPO/ Moh Khory Alfarizi
Angkutan Lebaran 2023, Tiket Kereta Api Terjual 39 Persen

PT Kereta Api Indonesia (KAI) mencatat 1.107.714 atau 39 persn tiket kereta api (KA) jarak jauh masa Angkutan Lebaran 2023 sudah terjual per Minggu pagi, 26 Maret 2023.


Pendaftaran Tanggal-tanggal Favorit Mudik Gratis Lebaran via Program Motis 2023 Dibuka 1 April

2 hari lalu

Pekerja memeriksa sepeda motor pemudik sebelum dikirim dengan kereta api di Stasiun Jakarta Gudang, Senin, 27 Mei 2019. Direktorat Lalu Lintas dan Angkutan Kereta Api Kementerian Perhubungan menggelar layanan angkutan Motor Gratis (Motis) dengan moda kereta api bagi para pemudik. TEMPO/M Taufan Rengganis
Pendaftaran Tanggal-tanggal Favorit Mudik Gratis Lebaran via Program Motis 2023 Dibuka 1 April

Pendaftaran tanggal-tanggal favorit mudik gratis Lebaran melalui program Motis 2023 akan dibuka pada 1 April 2023, tanggal mana yang masuk favorit?


Kemenhub: Kuota Mudik Gratis Sepeda Motor dengan Kereta Api dan Kapal Laut Masih Tersedia

2 hari lalu

Foto udara pemudik bersepeda motor antre untuk memasuki Pelabuhan Merak di Banten, Sabtu, 30 April 2022. Pelabuhan Merak dipadati puluhan ribu pemudik berkendaraan roda dua. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay
Kemenhub: Kuota Mudik Gratis Sepeda Motor dengan Kereta Api dan Kapal Laut Masih Tersedia

Kemenhub menyampaikan kuota mudik gratis dengan kereta api dan kapal laut masih tersedia, berapa kuotanya?


Jalur Kereta Roda Karet IKN akan Dibangun di Samping Tol Balikpapan Penajam

2 hari lalu

Pemandangan umum pembangunan bendungan Intake Sepaku, yang akan memasok air bersih untuk ibu kota baru Indonesia yang diproyeksikan Ibu Kota Negara Nusantara, di Sepaku, provinsi Kalimantan Timur, 6 Maret 2023. Masyarakat Adat Balik Menolak Penggusuran Situs-Situs Sejarah Leluhur, Menolak Program Penggusuran Kampung di IKN dan Menolak Relokasi. REUTERS/Willy Kurniawan
Jalur Kereta Roda Karet IKN akan Dibangun di Samping Tol Balikpapan Penajam

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan jalur kereta roda karet di IKN Nusantara akan dibangun di samping jalan tol Balikpapan-Penajam.


Mudik Lebaran 2023, PT KAI Catat Lebih dari 1 Juta Orang Bakal Gunakan Kereta Api

4 hari lalu

Penumpang menaiki gerbong kereta jarak jauh di Stasiun Gambir saat masa mudik Lebaran di Jakarta, Kamis, 28 April 2022. Sejak 22 April sampai 1 Mei sebanyak 312.200 tiket telah terjual. TEMPO/Subekti
Mudik Lebaran 2023, PT KAI Catat Lebih dari 1 Juta Orang Bakal Gunakan Kereta Api

Relasi favorit mudik lebaran sejauh ini didominasi untuk kereta api dari arah barat yakni Jakarta dan Bandung.


Tiket Kereta Angkutan Lebaran Masih Tersedia, KAI: Tidak Ada Celah Buat Calo

4 hari lalu

Satu hari menjelang larangan mudik ratusan calon penumpang kereta api memadati Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Rabu 5 Mei 2021. Meskipun padat, PT Kereta Api Indonesia tidak menambah jumlah kereta, serta membatasi kuota 70 persen setiap keberangkatan. TEMPO/Subekti.
Tiket Kereta Angkutan Lebaran Masih Tersedia, KAI: Tidak Ada Celah Buat Calo

Dalam menyediakan tiket kereta pada musim Lebaran, PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau PT KAI menjamin tidak ada celah buat calo.


Libur Nyepi, KAI Daop 1 Jakarta Catat Lonjakan Penumpang, Total 61.074 Orang

4 hari lalu

Suasana di stasiun Gambir, Jakarta, Senin, 26 Desember 2022. PT Kereta Api Indonesia Jakarta telah menyiapkan 19 kereta api tambahan perhari nya, karena jumlah penumpang kereta api pada libur Natal 2022 dan Tahun Baru diprediksi akan mengalami peningkatan. TEMPO/MAGANG/Abdullah Syamil Iskandar
Libur Nyepi, KAI Daop 1 Jakarta Catat Lonjakan Penumpang, Total 61.074 Orang

Hiingga Kamis pagi, 23 Maret 2023, secara total terdapat sekitar 87 ribu tiket telah terjual untuk keberangkatan di momen libur hari raya Nyepi.


Penumpang Diizinkan Buka Puasa di Dalam KRL, KAI Commuter: Hindari Makanan Menyengat

4 hari lalu

Penumpang berada di dalam KRL Commuter Line, Jakarta, Selasa 28 Februari 2023. Kementerian Perindustrian (Kemenperin) menolak rencana PT Kereta Commuterline Indonesia atau PT KCI untuk impor gerbong kereta rel listrik (KRL) Jabodetabek dalam rangka peremajaan armada, karena industri kereta api nasional dinilai mampu memproduksi semua kebutuhan kereta di dalam negeri. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
Penumpang Diizinkan Buka Puasa di Dalam KRL, KAI Commuter: Hindari Makanan Menyengat

KAI Commuter mengizinkan penumpang buka puasa di dalam KRL. Akan tetapi, hindari makanan dan minuman berbau menyengat.


Penumpang Tanpa Ribet, Stasiun Tugu Yogyakarta Dipasangi Face Recognition

10 hari lalu

Situasi di Stasiun Tugu Yogyakarta menjelang mudik Lebaran 2022, Rabu, 20 April 2022. Dok. PT KAI Daop 6
Penumpang Tanpa Ribet, Stasiun Tugu Yogyakarta Dipasangi Face Recognition

Hadirnya alat pengenal wajah Face Recognition Boarding Gate tersebut bertujuan untuk mempermudah pelanggan kereta api jarak jauh.


KAI Daop 9 Jember: 71.905 Tiket Angkutan Lebaran Terjual hingga Kemarin

10 hari lalu

Rangkaian KA Blambangan Ekspres berangkat dari Stasiun Ketapang, Banyuwangi, Jawa Timur, Jumat, 2 Desember 2022. ANTARA/Budi Candra Setya
KAI Daop 9 Jember: 71.905 Tiket Angkutan Lebaran Terjual hingga Kemarin

PT KAI Daop 9 menyediakan 168.960 tempat duduk/tiket kereta api selama 22 hari masa angkutan Lebaran.