Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Rideau Canal Skateway, Arena Seluncur Es Terbesar di Dunia Tak Bisa Dibuka karena Kekurangan Es

Reporter

image-gnews
Rideau Canal Skateway di Kanada. Dok. Ottawa Tourism
Rideau Canal Skateway di Kanada. Dok. Ottawa Tourism
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Untuk pertama kalinya dalam lima dekade, Rideau Canal Skateway yang terkenal di Ottawa, Kanada tidak akan dibuka karena kekurangan es. Itu merupakan arena luar ruangan terbesar tempat bermain ice skating atau seluncur es di dunia.

Sebagai sebuah situs Warisan Dunia UNESCO, skateway membentang sepanjang 7,8 kilometer dan sangat populer di kalangan penduduk lokal dan turis. Namun, dalam beberapa tahun terakhir, Ottawa mengalami musim dingin yang lebih hangat.

Tahun ini dilaporkan sebagai musim dingin terhangat ketiga dalam sejarah. Dan itu menjadi alasan mengapa tidak ada cukup es yang stabil dan padat untuk mendukung seluncur es. Untuk mempertahankan kondisi es di sana, suhu harus tetap antara -10 hingga -20 derajat Celcius agar kanal tetap beku.

Gelanggang luar ruangan terbesar di dunia itu biasanya dibuka pada Januari dan merupakan salah satu daya tarik utama Ottawa. Namun, skateway akan tetap ditutup tahun ini karena kekurangan es yang merupakan pukulan besar bagi semua pengunjung yang bersemangat dan berencana untuk menikmati ice skating tahun ini.

Sementara hubungan langsung antara pemanasan global dan kejadian ini belum dibuat. Namun para ahli menyarankan agar hal tersebut diteliti.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Komisi Ibu Kota Nasional (NCC) yang baru-baru ini menyatakan bahwa esnya 'sangat tipis' telah menyerukan serangkaian studi adaptasi iklim dan melakukan semua upaya untuk mencoba agar skateway tetap terbuka lebih awal dan lebih lama. NCC menilai masih ada harapan dan akan kembali menilai kondisi skateway itu pada akhir pekan.

TIMES OF INDIA

Pilihan Editor: 10 Taman Nasional Kanada yang Menantang Petualang

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kisah Benteng Bahrain yang Berusia Ribuan Tahun, Bekas Ibu Kota Negeri Kuno di Tanah Arab

23 jam lalu

Qal'at al-Bahrain (Fort of Bahrain). Shutterstock
Kisah Benteng Bahrain yang Berusia Ribuan Tahun, Bekas Ibu Kota Negeri Kuno di Tanah Arab

Fort Bahrain bukan hanya sebuah benteng, tetapi juga sebuah kota kuno yang pernah menjadi ibu kota Kekaisaran Dilmun.


Selain Wisata Alam Bebas 5 Taman Nasional Juga Melestasrikan Sejarah Kuno

1 hari lalu

Serengeti National Park atau Taman Nasional Serengeti, Tanzania. Unsplash.com/George Stainton
Selain Wisata Alam Bebas 5 Taman Nasional Juga Melestasrikan Sejarah Kuno

Tdak hanya untuk wisata alam bebas, beberapa taman nasional juga berfungsi untuk melestarikan sejarah kuno


Menyusuri 6 Kuil dan Lokasi Asli Black Myth: Wukong di Cina

3 hari lalu

Game Black Myth: Wukong. YouTube
Menyusuri 6 Kuil dan Lokasi Asli Black Myth: Wukong di Cina

Kesuksesan Black Myth: Wukong mendapat sambutan positif yang ditandai dengan peningkatan pariwisata di beberapa wilayah Tiongkok


Kanada Sediakan 800 Kursi Penerbangan untuk Evakuasi Warganya dari Lebanon usai Serangan Israel

10 hari lalu

Personel keamanan berjaga di lokasi serangan Israel, di tengah permusuhan  antara Hizbullah dan Israel, di Kola, Beirut tengah, Lebanon 30 September 2024. Pemimpin Hizbullah Sayyed Hassan Nasrallah tewas dalam serangan udara dahsyat Israel di Beirut. REUTERS/Louisa Gouliamaki
Kanada Sediakan 800 Kursi Penerbangan untuk Evakuasi Warganya dari Lebanon usai Serangan Israel

Situasi keamanan di Lebanon menjadi semakin berbahaya dan tidak stabil setelah serangan Israel dilakukan bertubi-tubi.


Daya Tarik Kota Evora yang Berencana Menerapkan Pajak Turis pada 2025

14 hari lalu

Evora, Portugal. Unsplash.com/Miriam Pereira
Daya Tarik Kota Evora yang Berencana Menerapkan Pajak Turis pada 2025

Evora terletak di jantung agraris Alentejo di Portugal. Kawasan kecil ini memilki warisan bersejarah yang kaya


Hadapi Overtourism Evora Akan Menerapkan Pajak Turis Mulai 2025

14 hari lalu

Evora, Portugal. Unsplash.com/Miriam Pereira
Hadapi Overtourism Evora Akan Menerapkan Pajak Turis Mulai 2025

Evora di Portugal sudah berencana menerapkan pajak turis sejak 2019 tapi terhambat karena Covid-1


5 Daya Tarik Historic Jeddah dari Wisata Sejarah hingga Alam

15 hari lalu

Historic Jeddah. Dok. Saudi Tourism Authority
5 Daya Tarik Historic Jeddah dari Wisata Sejarah hingga Alam

Historic Jeddah dinobatkan sebagai salah satu dari delapan Situs Warisan Dunia UNESCO yang berada di Saudi pada tahun 2014


India Selatan Punya 5 Situs Warisan Dunia yang Menarik Dikunjungi

20 hari lalu

Hampi, Karnataka. India. Unsplash.com/Akha Jha
India Selatan Punya 5 Situs Warisan Dunia yang Menarik Dikunjungi

India Selatan memiliki latar belakang budaya dinamis, serta memiliki banyak tempat bersejarah yang menarik dan ramai dikunjugi sepanjang tahun


4 Destinasi Wisata di Arab Saudi, dari Kota Tua hingga Laut Merah

22 hari lalu

Habitats, salah satu vila dan resor mewah di Al Ula, Arab Saudi (Instagram/@experiencealula)
4 Destinasi Wisata di Arab Saudi, dari Kota Tua hingga Laut Merah

Wisatawan bisa menjelajahi lorong-lorong kuno, menyeruput kopi Arab asli, atau menyelami petualangan bawah laut di Laut Merah di Arab Saudi.


Mariah Carey Bawa Anak Liburan ke Tembok Besar Cina, Intip Sejarah Situs Warisan Dunia Ini

22 hari lalu

Mariah Carey saat liburan ke Tembok Besar Cina pada 14 September 2024. (Instagram/@mariahcarey)
Mariah Carey Bawa Anak Liburan ke Tembok Besar Cina, Intip Sejarah Situs Warisan Dunia Ini

Dikenal sebagai salah satu keajaiban dunia, Tembok Besar Cina diakui sebagai Situs Warisan Dunia oleh UNESCO.