Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Inilah Daya Tarik Wisata Karimunjawa yang Perlu Anda Ketahui

image-gnews
Wisatawan berfoto dengan latar belakang pulau Menjangan di atas bukit Joko Tuo Pulau Karimunjawa, Jepara, Jawa Tengah, 20 Oktober 2016. Bukit tersebut menawarkan pemandangan keindahan pulau-pulau kecil di sekitar pulau Karimunjawa, laut lepas, serta pemandangan pusat kota. ANTARA/Yusuf Nugroho
Wisatawan berfoto dengan latar belakang pulau Menjangan di atas bukit Joko Tuo Pulau Karimunjawa, Jepara, Jawa Tengah, 20 Oktober 2016. Bukit tersebut menawarkan pemandangan keindahan pulau-pulau kecil di sekitar pulau Karimunjawa, laut lepas, serta pemandangan pusat kota. ANTARA/Yusuf Nugroho
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Karimunjawa memang sudah tidak diragukan lagi akan keindahan alamnya sehingga menarik turis domestik maupun mancanegara untuk datang ke tempat tersebut. Terletak di utara Laut Jawa, Karimunjawa  memiliki pantai, mangrove, terumbu karang hingga lamun. 

Untuk mengunjungi Karimunjawa, Anda bisa menggunakan jalur darat atau laut. Untuk jalur udara ditempuh dari Bandara A. Yani di Semarang menuju Bandara Dewadaru di Pulau Kemujan. Sedangkan jalur laut Anda bisa naik kapal KM Siginjai dan KM Expres Bahari dengan jarak tempuh sekitar 90 kilometer.

Berikut beberapa destinasi wisata yang bisa Anda coba ketika berada di Karimunjawa:

1. Trecking Mangrove 

Mengutip jurnal.fp.uns.ac.id, Trekking Mangrove terletak di Desa Kemujan, Kecamatan Karimunjawa. Jarak antara Desa Karimunjawa dengan Desa Kemujan sekitar 20 kilometer. Kawasan ini mempunyai 45 jenis mangrove yang terdiri dari 27 jenis mangrove sejati dan 18 Jenis mangrove. Fasilitas yang tersedia di tempat wisata ini adalah gapura masuk, menara pengawas, pusat informasi, trekking, sunset area, shelter, landmark, papan informasi, dan toilet.

2. Pantai Tanjung Gelam 

Pantai Tanjung Gelam memiliki hamparan pasir putih serta terumbu karang yang menawan. Apabila Anda ingin melihat panorama sunset, Pantai Tanjung Gelam adalah pilihan yang tepat. Pantai yang terletak di ujung barat Kepulauan Karimunjawa ini juga dihiasi dengan pohon kelapa. Anda bisa bersantai sambil menyaksikan deburan ombak.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

3. Bukit Love

Letak Bukit Love tidak jauh dari pusat Karimunjawa. Anda bisa menempuhnya dengan naik sepeda motor. Bukit Love memiliki panorama yang indah. Anda bisa datang di sore hari bila ingin menyaksikan sunset. Tak hanya itu, Bukit Love Karimunjawa juga menyajikan pemandangan laut yang dapat Anda lihat secara luas.

4. Menjangan Besar

Pulau ini letaknya tidak jauh dari Kepulauan Karimunjawa besar. Di Menjangan Besar, Anda bisa mengunjungi penangkaran hiu dan penyu. Bonusnya, Anda juga bisa melihat banyak keramba ikan dan lobster. Tak hanya itu, di sekitar tempat penangkaran terdapat pantai ujung gantungan yang indah dan bisa Anda kunjungi.

MELINDA KUSUMA NINGRUM

Baca juga: 4 Keunikan Kepulauan Karimunjawa nan Eksotis

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kadin: Potensi Perputaran Uang Selama Libur Lebaran Capai Rp 157,3 Triliun

4 jam lalu

Ilustrasi uang rupiah. Shutterstock
Kadin: Potensi Perputaran Uang Selama Libur Lebaran Capai Rp 157,3 Triliun

Kadin Indonesia memprediksi adanya kenaikan perputaran uang selama libur Hari Raya Idul Fitri atau Lebaran 2024 dibandingkan tahun lalu.


5 Tempat Wisata PIK 2: Ada Taman Mangrove Hingga Kuliner Tionghoa

4 jam lalu

Pengunjung memadati Kawasan wisata La Riviera Holiday Festive di Pantai Indah Kapuk 2, Kabupaten Tangerang, Banten, 23 Desember 2022. La Riviera Holiday Festive merupakan kawasan wisata dengan konsep bangunan, sungai hingga kanal mirip di Belanda. TEMPO/Fajar Januarta
5 Tempat Wisata PIK 2: Ada Taman Mangrove Hingga Kuliner Tionghoa

Akses lokasi yang mudah ke PIK 2 juga sangat cocok bagi warga kota yang tidak memiliki banyak waktu untuk berlibur sehingga dapat menghemat waktu.


Kebut Perbaikan Jalan Rusak Jelang Lebaran, Akses Destinasi di Yogyakarta Jadi Prioritas

1 hari lalu

Banner yang menyindir rusaknya Jalan Godean Sleman Yogyakarta. Dok : Istimewa
Kebut Perbaikan Jalan Rusak Jelang Lebaran, Akses Destinasi di Yogyakarta Jadi Prioritas

Sejumlah akses infrastruktur jalan di wilayah Yogyakarta mulai gencar diperbaiki menjelang libur Lebaran ini.


Pasar Malaysia Ditawari Eksotisme Destinasi Wisata Ini di Sleman

3 hari lalu

Candi Prambanan bersiap menyambut Nyepi. Tempo/Pribadi Wicaksono
Pasar Malaysia Ditawari Eksotisme Destinasi Wisata Ini di Sleman

Sleman menawarkan sejumlah destinasi wisata pada pasar wisatawan Malaysia, di Malaysian Association of Tour and Travel Agents (MATTA) Fair


Sebagian Tambak Udang di Karimunjawa yang Diduga Cemari Lingkungan Tak Lagi Beroperasi

3 hari lalu

Foto udara tambak udang vaname intensif di sekitar area hutan mangrove tepi pantai Desa Kemujan, Karimunjawa, Jepara, Jawa Tengah, Minggu, 28 Juli 2019. Komunitas lingkungan Alam Karimun (Akar) khawatir terhadap dampak alih fungsi lahan hutan bakau dan perkebunan tepi pantai menjadi lahan-lahan tambak intensif dapat merusak ekosistem lingkungan hidup serta deforestasi berpotensi mengganggu sektor pariwisata setempat. ANTARA
Sebagian Tambak Udang di Karimunjawa yang Diduga Cemari Lingkungan Tak Lagi Beroperasi

KLHK telah menetapkan tersangka setelah memeriksa di lapangan sejumlah tambak udang yang mencemari lingkungan Karimunjawa.


ICJR Ungkap 4 Alasan Aktivis Lingkungan Karimunjawa Daniel Frits Harus Diputus Bebas

3 hari lalu

Ketua komunitas pegiat lingkungan Lingkar Juang Karimunjawa Bambang Zakariya menyaksikan hutan mangrove yang mati akibat tercemar sisa limbah tambak udang vaname intensif di tepi pantai Desa Kemujan, Karimunjawa, Jepara, Jawa Tengah, Senin, 18 September 2023. Menurut data yang dihimpun komunitas pegiat lingkungan Lingkar Juang Karimunjawa sebanyak 33 titik tambak udang intensif tak berizin di wilayah Karimunjawa telah merusak ekosistem lingkungan hidup, mengganggu sektor ekonomi masyarakat nelayan, petani rumput laut serta pariwisata akibat pencemaran sisa limbah dan deforestasi. ANTARA FOTO/Aji Styawan
ICJR Ungkap 4 Alasan Aktivis Lingkungan Karimunjawa Daniel Frits Harus Diputus Bebas

Aktivis lingkungan Karimunjawa Daniel Frits dikriminalisasi setelah memberi komentar soal rencana tambak udang di Karimunjawa.


Rekomendasi 5 Destinasi Wisata Menarik di Arab Saudi

4 hari lalu

Hegra, Arab Saudi. Unsplash.com/Hatem Boukhit
Rekomendasi 5 Destinasi Wisata Menarik di Arab Saudi

Kekayaan budaya, tradisi, dan sejarah Arab Saudi menyatu dengan keindahan alam yang dapat memberikan pengalaman tak terlupakan untuk wisatawan


Wisata Religi Sumbar, Ada Masjid dengan Arsitektur Terbaik hingga Surau Buya Hamka

4 hari lalu

Masjid Raya Sumatera Barat. Foto : Pemkot Padang
Wisata Religi Sumbar, Ada Masjid dengan Arsitektur Terbaik hingga Surau Buya Hamka

Destinasi wisata religi di Sumbar banyak jumlahnya, antara lain Masjid Raya Sumatera Barat hingga surau tempat Buya Hamka menimba ilmu agama.


Wae Rebo di Flores Masuk Peringkat Kedua Desa Terindah Dunia 2024

5 hari lalu

Senja di desa adat Waerebo, 28 April 2017. Desa adat Waerebo terletak di atas ketinggian 1200 Mdpl di Kabupaten Manggarai, NTT. ANTARA FOTO
Wae Rebo di Flores Masuk Peringkat Kedua Desa Terindah Dunia 2024

Media internasional The Spectator Index baru saja membagikan daftar 7 Desa Terindah di dunia. Salah satu desa di Indonesia menyabet runner up.


Kota di Portugal Ini Jadi Destinasi Pariwisata Berkembang di Eropa

6 hari lalu

Braga, Portugal. Unsplash.com/Julia Koblitz
Kota di Portugal Ini Jadi Destinasi Pariwisata Berkembang di Eropa

Selain Lisbon dan Porto, Braga juga dilirik wisatawan yang mengunjungi Portugal. Destinasi apa yang menarik di sana?