Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Deretan Kota yang Cocok untuk Wisata Sepeda di Indonesia

image-gnews
Pesepeda melintasi Jembatan Plunyon di Kabupaten Sleman, Yogyakarta. Dok. Istimewa
Pesepeda melintasi Jembatan Plunyon di Kabupaten Sleman, Yogyakarta. Dok. Istimewa
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Di Indonesia, penggunaan sepeda sebagai moda transportasi sehari-hari mungkin belum sepopuler di negara maju seperti Jepang, Belanda dan Korea Selatan. Padahal dengan menggunakkan moda transportasi sepeda bisa menyehatkan, murah dan mengurangi kemacetan.

Namun, sejumlah kota-kota besar di Indonesia mulai memperhatikan dan mendorong penggunaan sepeda untuk kegiatan sehari-hari. Hal itu dibuktikan salah satunya dengan pembangunan jalur sepeda. Kota-kota ini juga bisa menjadi tujuan wisata sepeda yang menarik. Berikut beberapa deretan kota yang cocok untuk sepeda di Indonesia:

1. Bogor

Kota ini memiliki banyak jalur sepeda yang seru dan menantang. Kontur kota pegunungan menawarkan banyak trek dengan jalanan yang menanjak.

Beberapa jalur sepeda yang ada di Bogor menawarkan panorama yang indah, misalnya daerah KMO Sentul, Curug Nangka dan Puncak. Jika mencari jalur yang lebih bersahabat tanpa mendaki dengan tanjakan tinggi, Bogor juga memiliki banyak destinasi yang indah dan bersahabat seperti kawasan Kota Bogor dan Kebun Raya Bogor.

2. Bandung

Kota Bandung merupakan kota dengan lingkungan bersepeda yang baik. Udara yang ditawarkan di Kota Bandung ini sangat sejuk membuat kota ini menjadi pilihan yang cocok untuk bersepeda santai.  

Rute sepeda yang ditawarkan dimulai dari Alun-alun Kota Bandung. Pesepeda dapat menemukan berbagai landmark kota dengan gaya jadul yang cocok untuk sekedar berswafoto di media sosial. Jika ingin sekedar bersepeda dengan berswafoto esthetic dapat mampir ke Museum Konferensi Asia Afrika, lalu Jalan Braga yang dipenuhi bangunan tua bergaya Eropa, Gedung Negara bersejarah yang kini menjadi kantor Pemerintah Provinsi Jawa Barat dan terakhir \bisa menikmati kesejukan museum.

Bandung dan sekitarnya juga menawarkan pemandangan indah bagi para pesepeda. Komunitas bersepeda Bandung juga sangat aktif dalam kegiatannya dan ikut andil dalam suasana bersepeda yang mungkin telah melahirkan beberapa pesepeda nasional.

3. Yogyakarta

Yogyakarta merupakan kota terbaik dan teramah buat pesepeda. Berkeliling kota Yogyakarta dengan bersepeda, pesepeda akan disuguhi panorama yang indah dengan bentangan persawahan hijau dan pegunungan. 

Salah satu jalur bersepeda terpopuler di Yogyakarta adalah Gebelk Pari di Nanggulan, Kulonprogo. Jalur melalui persawahan ini dikenal sebagai jalur yang populer bagi para pesepeda di Yogyakarta.

Selain Geblek Par, pengendara bisa merasakan keajaiban bersepeda di Yogyakarta mulai dari Alun-alun Yogyakarta hingga kawasan Malioboro yang kini telah berubah menjadi kawasan ramah sepeda. Pemerintah daerah Yogyakarta  telah lama beradaptasi dengan ekosistem bersepeda yang ramah bagi wisatawan yang berkunjung ke Yogyakarta. Sudut-sudut kota Yogyakarta dirancang agar mudah dikunjungi oleh sepeda dan banyak tempat yang memiliki tempat parkir khusus sepeda.

4. Jakarta

Jakarta merupakan ibu negara di Indonesia yang memiliki penduduk yang cukup padat. Jakarta kini hadir dengan jalur sepeda yang terlindungi.

Di Jakarta, dibangun jalur sepeda di ruas jalan sepanjang jalan Sudirman-Thamrin sepanjang 11,2 kilometer. Lintasan selebar 2 meter itu membentang dari Bundaran Senayan hingga Bundaran Hotel Indonesia (HI). 

Selain bersepeda di jalur sepeda, Jakarta menawarkan tempat wisata pecinta sepeda. Ini termasuk kawasan Kota Tua dan Monumen Nasional. Pesepeda juga bisa bersepeda di kawasan Taman Margasatwa Raguna, Taman Impian Jaya Ancol dan Pantai Kapuk Indah yang saat ini sedang tren.

5. Batam

Batam merupakan kota metropolitan yang diakui sebagai kota ramah sepeda oleh B2W. Salah satu jalur sepeda yang belakangan menjadi sorotan di Batam adalah jalur dari Bundaran Madani menuju Jembatan Bengkong Sadai yang lebarnya sekitar 2 meter. Selain itu, Batam akan terus mengembangkan infrastruktur ke depannya, termasuk jalur yang aman dan nyaman bagi pesepeda.

6. Jepara

Salah satu kota administratif di Jawa Tengah ini disebut-sebut sudah memulai jalan menuju kota ramah sepeda. Minat penduduk untuk bersepeda ditanggapi oleh pemerintah negara bagian dengan membangun jalur sepeda dan tempat parkir khusus sepeda. Selain itu, Jepara yang tidak terlalu padat penduduknya tentu membuat bersepeda di perbatasan Laut Jawa ini semakin nyaman.

7. Magelang

Kota Magelang sempat mendapat penghargaan kota ramah sepeda dari Bike2Work. Hal itu karena kota di Jawa Tengah ini dinilai memerhatikan pesepeda. Kota itu setidaknya telah memilikijalur sepeda di 9 ruas jalan dan mengusulkan tiga jalur tambahan. Magelang juga menggelorakan Gerakan Bersepeda.

JENIATI ARTAULI TAMPUBOLON

Baca juga: Wisatawan Berangsur Normal, Yogyakarta Gencarkan Promosi Wisata Sepeda

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mobil Dilarang, Wisatawan yang ke 12 Destinasi Ini Harus Rela Jalan Kaki atau Naik Perahu

26 hari lalu

Suasanan Venesia di Italia. Unsplash.com/Andreas M
Mobil Dilarang, Wisatawan yang ke 12 Destinasi Ini Harus Rela Jalan Kaki atau Naik Perahu

Destinasi bebas mobil ini menawarkan tempat pelarian dari hiruk-pikuk kehidupan modern.


Jokowi Bagi-bagi Sepeda, Warga Diminta Ucapkan Pancasila bukan Nama Ikan

34 hari lalu

Presiden Joko Widodo menyapa warga Manado saat berkunjung di salah satu pusat perbelanjaan di Manado, Kamis, 22 Februari 2024. Joko Widodo didampingi sejumlah menteri, menyempatkan waktu luangnya untuk menyapa warga di sela waktu kunjungan kerjanya selama dua hari di Sulawesi Utara. ANTARA FOTO/Adwit Pramono
Jokowi Bagi-bagi Sepeda, Warga Diminta Ucapkan Pancasila bukan Nama Ikan

Presiden Jokowi kembali membagikan sepeda ke warga ketika berkunjung ke Kota Bitung, Sulawesi Utara, Jumat, 23 Februari 2024.


Penjambret Handphone Pesepeda di Menteng Ditangkap, Korbannya Istri Anggota TNI

58 hari lalu

Warga bersepeda di kawasan Bundaran HI, Jakarta, Ahad, 6 Maret 2022. Personel Patroli dari Dinas Perhubungan dan Satuan Polisi Pamong Praja disiapkan untuk mengatur lalu lintas dan mencegah adanya kasus begal hingga penjambretan yang menyasar pesepeda. TEMPO/ Cristian Hansen
Penjambret Handphone Pesepeda di Menteng Ditangkap, Korbannya Istri Anggota TNI

Polda Metro menangkap tiga kawanan penjambret yang merampas handphone pesepeda di Jalan Latuharhary Menteng.


Pesepeda Perempuan di Menteng Jakarta Pusat Dijambret Sampai Jatuh

26 Januari 2024

Para pesepeda dari Too Much Idea Cycling Cult menempelkan tulisan-tulisan di punggungnya saat mengayuh pit. Aksi ini dilakukan menanggapi maraknya kasus begal dan jambret sepeda. Foto: Instagram
Pesepeda Perempuan di Menteng Jakarta Pusat Dijambret Sampai Jatuh

Seorang pesepeda wanita dijambret di Jalan Latuharhari, Menteng, Jakarta Pusat pada Rabu, 24 Januari 2024.


Komunitas B2W Gugat Heru Budi ke PTUN, Kadishub DKI: Pembangunan Jalur Sepeda Lampaui Target

18 Januari 2024

Sejumlah bendera partai politik yang terpasang di stick cone pembatas jalur sepeda di Jalan H.O.S Cokroaminoto, Jakarta Pusat berjatuhan ke jalan pada Ahad, 14 Januari 2024. TEMPO/Aisyah Amira Wakang.
Komunitas B2W Gugat Heru Budi ke PTUN, Kadishub DKI: Pembangunan Jalur Sepeda Lampaui Target

Komunitas Bike To Work akan menggugat Pj Gubernur DKI Heru Budi soal pemangkasan pembangunan jalur sepeda di DKI.


Dishub DKI Bakal Bongkar Stick Cone Jalur Sepeda Secara Bertahap, Alasannya?

17 Januari 2024

Stick cone pembatas jalur sepeda rusak karena dipasangi bendera partai politik di Jalan H.O.S Cokroaminoto, Jakarta Pusat, Ahad, 14 Januari 2024. TEMPO/Aisyah Amira Wakang.
Dishub DKI Bakal Bongkar Stick Cone Jalur Sepeda Secara Bertahap, Alasannya?

Keputusan itu diambil Kepala Dishub DKI Jakarta setelah mengevaluasi jalur sepeda terproteksi berdasarkan aduan warga.


B2W Indonesia Kecam Pemasangan Alat Peraga Kampanye di Stick Cone Jalur Sepeda

16 Januari 2024

Pengendara melintas di depan Alat Peraga Kampanye Pemilu 2024 di Kawasan Kembangan, Jakarta, 11 Januari 2024. Keberadaan APK yang terpasang di pinggir jalan serta fasilitas publik tersebut berdampak pada rusaknya pemandangan dan keindahan ruang publik. TEMPO/Fajar Januarta
B2W Indonesia Kecam Pemasangan Alat Peraga Kampanye di Stick Cone Jalur Sepeda

Komunitas Bike to Work Indonesia mengecam pemasangan alat peraga kampanye di stick cone jalur sepeda. Sejumlah stick cone ditemukan rusak.


Stick Cone Jalur Sepeda yang Dipasangi Bendera Partai Jadi Bengkok dan Rusak

16 Januari 2024

Sejumlah bendera partai politik yang terpasang di Jalan H.O.S Cokroaminoto, Jakarta Pusat terlihat jatuh pada Ahad, 14 Januari 2024. TEMPO/Aisyah Amira Wakang.
Stick Cone Jalur Sepeda yang Dipasangi Bendera Partai Jadi Bengkok dan Rusak

Bawaslu DKI meminta partai untuk tertib dalam memasang bendera menanggapi maraknya bendera partai dipasang di stick cone jalur sepeda.


B2W Gugat Heru Budi ke PTUN, Pesepeda Bandingkan Pembangunan Jalur Sepeda di Era Anies Baswedan

15 Januari 2024

Penampakan trotoar di Simpang Santa, Jakarta Selatan yang diaspal menjadi jalan raya. TEMPO/Ami Heppy
B2W Gugat Heru Budi ke PTUN, Pesepeda Bandingkan Pembangunan Jalur Sepeda di Era Anies Baswedan

Komunitas B2W atau Bike to Work akan menggugat Pj Gubernur DKI Heru Budi Hartono ke PTUN soal pemangkasan jalur sepeda.


5 Poin Gugatan B2W Indonesia ke Heru Budi Soal Jalur Sepeda di Jakarta

14 Januari 2024

Sejumlah warga bersepeda saat berlangsungnya hari bebas kendaraan bermotor di Jakarta, Minggu, 4 September 2022. ANTARA FOTO/Aprillio Akbar
5 Poin Gugatan B2W Indonesia ke Heru Budi Soal Jalur Sepeda di Jakarta

Gugatan komunitas B2W Indonesia terhadap Heru Budi ini memiliki konsekuensi hukum terhadap Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.