Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

10 Destinasi Wisata Dunia Paling Populer di TikTok

Reporter

image-gnews
Kastil Cinderella terlihat di ujung Main Street yang terlihat sepi pengunjung di taman hiburan Disney's Magic Kingdom setelah ditutup dalam upaya memerangi penyebaran Virus Corona di Orlando, Florida, AS, 16 Maret, 2020. REUTERS/Gregg Newton
Kastil Cinderella terlihat di ujung Main Street yang terlihat sepi pengunjung di taman hiburan Disney's Magic Kingdom setelah ditutup dalam upaya memerangi penyebaran Virus Corona di Orlando, Florida, AS, 16 Maret, 2020. REUTERS/Gregg Newton
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - TikTok mungkin selama ini dikenal sebagai aplikasi video yang berisi tutorial menari atau memasak. Namun aplikasi itu juga memiliki beberapa inspirasi perjalanan yang cukup bagus.

Dari panduan whistlestop hingga 'apakah Anda tahu' tentang keajaiban dunia, ini adalah media yang sangat baik untuk membuat orang tertarik pada perjalanan. Dengan mengumpulkan data tentang tag lokasi dan referensi silang info itu dengan ulasan TripAdvisor, sebuah studi dari situs perjalanan Next Vacay telah menemukan atraksi mana yang benar-benar 'terbesar di TikTok'.

Dan yang teratas adalah Disney World Orlando. Ini sepertinya mengkonfirmasi bahwa sebagian besar pengguna TikTok sebenarnya adalah remaja. Taman hiburan dan resor Floridian andalan Disney telah meraup 8,6 miliar tampilan di platform tersebut.

Selanjutnya adalah Burj Khalifa di Dubai dengan 1,9 miliar tampilan. Ini adalah gedung pencakar langit tertinggi di dunia, maka bagaimana bisa orang pergi ke sana dan tidak membuat TikTok untuk dipamerkan kepada teman?

Ketiga dalam daftar dengan 719 juta tampilan adalah Menara Eiffel. Tenti saja karena pemandangan yang ikonik dan suasana romantis di sana.

Berikut sepuluh tempat wisata yang paling banyak dilihat di TikTok menurut Next Vacay:

1. Disney World Orlando, AS (8,6 miliar tampilan)

2. Burj Khalifa, UEA (1,9 miliar)

3. Menara Eiffel, Prancis (719 juta) 4. Taj Mahal, India (377 juta)

5. Grand Canyon, AS (273 juta)

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

6. Las Vegas Strip, AS (259 juta)

7. Jembatan Golden Gate, AS (118 juta)

8. Bendungan Hoover, AS (79 juta)

9. Taman Nasional Yosemite, AS (59 juta)

10. Stonehenge, Inggris (52 juta)

Jadi, apakah daftar destinasi wisata populer di TikTok di atas menginspirasi perjalanan berikutnya?

TIMEOUT

Baca juga: Bali Masuk Daftar 5 Tempat Paling Instagrammable di Dunia

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Rekomendasi 7 destinasi Wisata di Bumi RA Kartini Jepara

1 jam lalu

Suasana alam di lokasi wisata di kepulauan Karimunjawa. (Dok.Tim ITB)
Rekomendasi 7 destinasi Wisata di Bumi RA Kartini Jepara

Jepara asal RA Kartini memiliki beragam potensi destinasi wisata menarik, salah satunya adalah Taman Nasional Karimunjawa.


Galih Loss jadi Tersangka Penodaan Agama yang Diunggah di TikTok, Polisi Sebut untuk Cari Endorse

11 jam lalu

Tiktoker Galihloss3 memegang HP yang digunakan untuk mengunggah konten yang diduga bermuatan SARA. Dokumentasi Polda Metro Jaya
Galih Loss jadi Tersangka Penodaan Agama yang Diunggah di TikTok, Polisi Sebut untuk Cari Endorse

Dalam proses pemeriksaan, Galih Loss disebut membuat konten ujaran kebencian hingga penodaan agama di akun TikTok untuk mencari endorse.


Traveling ke Macau, Jangan Lewatkan 9 Destinasi Wisata Gratis

14 jam lalu

Macau Tower atau Menara Macau. Unsplash.com/Chris Wu
Traveling ke Macau, Jangan Lewatkan 9 Destinasi Wisata Gratis

Menikmati liburan di Macau tidak harus selalu mengeluarkan biaya mahal


Polda Metro Jaya Tetapkan Tiktokers Galih Loss jadi Tersangka Dugaan Penodaan Agama

15 jam lalu

Tiktoker Galihloss3 memegang HP yang digunakan untuk mengunggah konten yang diduga bermuatan SARA. Dokumentasi Polda Metro Jaya
Polda Metro Jaya Tetapkan Tiktokers Galih Loss jadi Tersangka Dugaan Penodaan Agama

Polda Metro Jaya menetapkan Galih Loss sebagai tersangka penyebaran kebencian dan penodaan agama lewat Tiktoknya @galihloss3.


7 Hal yang Perlu Diketahui Saat Traveling ke Yunani

19 jam lalu

Pemandangan Gunung Lycabettus, Athena, Yunani. Unsplash.com/Lazarescu Alexandra
7 Hal yang Perlu Diketahui Saat Traveling ke Yunani

Ada beberapa hal yang harus diketahui wisatawan sebeulum berkunjung Yunani


Diprediksi Saingi Instagram, Ini 4 Kelebihan TikTok Notes

1 hari lalu

Ilustrasi TikTok. shutterstock.com
Diprediksi Saingi Instagram, Ini 4 Kelebihan TikTok Notes

TikTok Notes menjadi fitur baru yang akan menyaingi Instagram Notes dengan beberapa kelebihan. Lantas, apa kelebihan TikTok Notes?


Ragam 5 Destinasi Wisata Menarik di Kabupaten Sumedang

1 hari lalu

Sejumlah wisatawan melewati bebatuan di danau biru Situ Cilembang, Desa Hariang, Kecamatan Buah Dua, Sumedang, Jawa Barat, 20 Februari 2016. Danau berair biru dan sangat jernih ini mulai dikenal dan ramai diperbincangkan di media sosial baru-baru ini. TEMPO/Prima Mulia
Ragam 5 Destinasi Wisata Menarik di Kabupaten Sumedang

Kabupaten Sumedang menyediakan berbagai kebutuhan wisata, terutama dengan keunggulan panorama alamnya yang indah.


TikTok Sebut RUU Pelarangan di DPR AS Langgar Kebebasan Berpendapat

1 hari lalu

Logo TikTok terlihat di smartphone di depan logo ByteDance yang ditampilkan dalam ilustrasi yang diambil pada 27 November 2019. [REUTERS / Dado Ruvic / Illustration / File Photo]
TikTok Sebut RUU Pelarangan di DPR AS Langgar Kebebasan Berpendapat

TikTok kembali menyuarakan kekhawatiran atas pelanggaran kebebasan berpendapat setelah DPR AS meloloskan RUU yang dapat melarang aplikasi tersebut.


10 Cara FYP di TikTok dengan Cepat, Pilih Musik yang Tepat

2 hari lalu

Beberapa cara untuk top up koin TikTok, yaitu melalui website resmi dan aplikasi TikTok. Berikut ini informasi tata cara dan harganya. Foto: Canva
10 Cara FYP di TikTok dengan Cepat, Pilih Musik yang Tepat

Terapkan 10 cara FYP di TikTok berikut ini supaya konten tembus algoritma TikTok dengan cepat dan tepat. Salah satunya memilih musik yang tepat.


Cara Beli Koin TikTok Melalui Aplikasi dan Website yang Mudah

2 hari lalu

Beberapa dari Anda mungkin tidak asing dengan kata starboy. Apa itu starboy? Istilah ini cukup populer di media sosial TikTok. Ini penjelasannya. Foto: Canva
Cara Beli Koin TikTok Melalui Aplikasi dan Website yang Mudah

Bagi Anda pengguna TikTok, bisa membeli koin TikTok lewat aplikasi dan website. Berikut tata cara beli koin TikTok yang bisa Anda ikuti.