Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Museum Sejarah Jakarta Dibuka, Ini Ketentuan Pengunjung

Reporter

Editor

Ludhy Cahyana

image-gnews
Suasana Taman Fatahillah di depan museum Sejarah Jakarta yang ditutup. Saat berlakunya  PSBB di Jakarta seluruh fasilitas umum seperti tempat wisata, tempat hiburan, taman, balai pertemuan, ruang RPTRA, gedung olah raga, museum serta pusat perbelanjaan. ANTARA/Paramayuda
Suasana Taman Fatahillah di depan museum Sejarah Jakarta yang ditutup. Saat berlakunya PSBB di Jakarta seluruh fasilitas umum seperti tempat wisata, tempat hiburan, taman, balai pertemuan, ruang RPTRA, gedung olah raga, museum serta pusat perbelanjaan. ANTARA/Paramayuda
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Saat berlaku masa peralihan Pembatasan Sosial Berskala Besar atau PSBB transisi, Museum Sejarah Jakarta atau Museum Fatahillah telah menerima pengunjung pada Senin, 8 Juni 2020.

"Hari Senin (8 Juni) sudah ada pengunjung yang datang, total 45 orang. Untuk pengunjung kami imbau masyarakat yang sehat berkunjung ke museum, tidak membawa balita, ibu hamil dan lansia," kata Kepala Unit Pengelola Museum Kesejarahan Jakarta, Sri Kusumawati kepada TEMPO, Selasa, 9 Juni 2020.

Dalam masa PSBB transisi itu, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan memperbolehkan museum dibuka kembali pada 8 Juni. Ketika Museum Sejarah Jakarta kembali menerima pengunjung, Sri menjelaskan, bahwa jumlah kunjungan dibatasi.

"Maksimal jumlah pengunjung yang kami layani adalah 50 persen dari kapasitas maksimal daya tampung museum," kata Sri. Saat PSBB transisi, ia menambahkan, pengelola tetap memasang target tertentu untuk jumlah pengunjung.

"Kami berharap sekitar 100 orang-250 orang bisa kami layani pada masa transisi ini setiap hari," ucapnya. Aturan untuk para pengunjung, yakni wajib memakai masker, menjaga jarak fisik, mencuci tangan di tempat yang disediakan.

Sri menambahkan, bahwa para pegawai telah diberi pelatihan untuk pelayanan dalam masa transisi itu. Petugas keamanan, kata dia, diminta untuk rutin memantau pergerakan terkait jarak antara pengunjung.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Beberapa tempat di museum juga sudah dibuatkan tanda-tanda. Itu untuk memudahkan pengunjung menjaga jarak mereka selama beraktivitas di museum," katanya.

Sri menjelaskan, sebelum museum kembali dibuka telah dilakukan desinfeksi. Seluruh petugas museum, ujar dia, juga diperiksa suhu tubuh setiap hari sebelum bekerja.

Suasana di Museum Sejarah Jakarta atau Museum Fatahillah ketika kembali menerima pengunjung, Selasa, 9 Juni 2020. Dokumentasi: Museum Sejarah Jakarta

"Petugas menggunakan masker, sarung tangan, sering mencuci tangan ketika bertugas. Kami latih terlebih dahulu bagaimana melayani pengunjung di masa transisi ini." ujarnya.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


21 Tahun Museum Layang-Layang Indonesia Mengabadikan Layangan dari Masa ke Masa

4 hari lalu

Perayaan hari jadi Museum Layang-Layang ke-21 di Pondok Labu, Jakarta Selatan, pada Sabtu, 23 Maret 2023.  TEMPO/S. Dian Andryanto
21 Tahun Museum Layang-Layang Indonesia Mengabadikan Layangan dari Masa ke Masa

Museum Layang-Layang Indonesia memperingati 21 tahun eksistensinya mengabadikan kebudayaan layangan di Indonesia.


7 Destinasi Wisata Gratis di Hong Kong

6 hari lalu

Big Budha, Lantau, Hong Kong. Instagram.com/Nadine Marfurt
7 Destinasi Wisata Gratis di Hong Kong

Kalau merencanakan perjalanan dengan tepat, wisatawan dapat merasakan banyak hal di Hong Kong dengan gratis.


Mengenang 29 Tahun Nike Ardilla Berpulang, Perangko Wajahnya Pernah Diterbitkan di Rusia

8 hari lalu

Gaya rambut khas Nike Ardilla. Instagram/@billboard_ina
Mengenang 29 Tahun Nike Ardilla Berpulang, Perangko Wajahnya Pernah Diterbitkan di Rusia

Hampir 3 dekade penyanyi Nike Ardilla meninggal, 19 Maret 1995 akibat kecelakaan di Bandung. Penggemarnya masih tersebar sampai hari ini.


Isaac Herzog Hadiri Peresmian Museum Holocaust di Belanda

17 hari lalu

Presiden terpilih Israel, Isaac Herzog dan istrinya, Michal, merayakan keterpilihannya setelah sesi khusus di Knesset pada 2 Juni 2021. Foto: REUTERS/Ronen Zvulun
Isaac Herzog Hadiri Peresmian Museum Holocaust di Belanda

Kehadiran Presiden Israel Isaac Herzog ke Amsterdam disambut unjuk rasa sebagai protes genosida pada warga Palestina.


Jangan Lupakan Masa Pandemi Covid-19: Protokol Kesehatan, Jaga Jarak, Pakai Masker hingga Rapid Test

22 hari lalu

Suasana ruang tunggu penumpang di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Jumat, 12 Juni 2020. Petugas pun telah memasang tanda jarak agar penumpang dapat menerapkan physical distancing saat berada di area stasiun. TEMPO/Muhammad Hidayat
Jangan Lupakan Masa Pandemi Covid-19: Protokol Kesehatan, Jaga Jarak, Pakai Masker hingga Rapid Test

Saat Pandemi Covid-19 berbagai kehidupan 'normal' berubah drastis. Saat itu yang kerap terdengar seperti protokol kesehatan, jaga jarak, rapid test.


Setelah Bertemu Para Menkeu, Sri Mulyani Berkunjung ke Pasar dan Museum di Brasil

24 hari lalu

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menceritakan pengalamannya saat berkunjung ke Mercado Municipal de So Paulo dan Museu de Arte de So Paulo, Brasil, lewat unggahannya di Instagram @smindrawati, Ahad, 3 Maret 2024. (Sumber: Instagram)
Setelah Bertemu Para Menkeu, Sri Mulyani Berkunjung ke Pasar dan Museum di Brasil

Menteri Keuangan Sri Mulyani menghabiskan sisa waktunya di So Paulo Brasil dengan mengunjungi museum dan pasar. Begini cerita perjalanannya.


Bunga Bangkai Mekar di California, Pengunjung Antre Mencium Baunya

27 hari lalu

Bunga bangkai mekar di California Academy of Sciences, Amerika Serikat, mulai Selasa, 26 Februari 2024 (tangkapan layar Youtube)
Bunga Bangkai Mekar di California, Pengunjung Antre Mencium Baunya

Bunga bangkai khas Pulau Sumatra itu disumbangkan ke California Academy of Sciences pada 2017, lalu disimpan di ruang pameran hutan hujan sejak 2020.


Pembangunan Museum Budaya, Sains, dan Teknologi Solo Capai 40 Persen, Tahap Pertama Ditarget Selesai Akhir Tahun

37 hari lalu

 Desain Museum Budaya, Sains, dan Teknologi Solo (Tangkapan layar)
Pembangunan Museum Budaya, Sains, dan Teknologi Solo Capai 40 Persen, Tahap Pertama Ditarget Selesai Akhir Tahun

Museum Budaya, Sains, dan Teknologi akan menjadi destinasi wisata edukasi di Kota Solo.


Situs Sejarah Hingga Museum Jadi Favorit Wisatawan di Festival Musim Semi Cina

39 hari lalu

Festival Musim Semi di Cina. Xinhua
Situs Sejarah Hingga Museum Jadi Favorit Wisatawan di Festival Musim Semi Cina

Liburan Festival Musim Semi atau Tahun Baru Imlek berlangsung meriah di Cina. Wisatawan penuhi libur 8 hari itu ke berbagai destinasi wisata menarik.


Super Bowl 2024 Ini 14 Rekomenasi Destinasi Ramah Kantong di Las Vegas

45 hari lalu

Welcome Sign to Las Vegas. Unsplash.com/Nick Mllenbeck
Super Bowl 2024 Ini 14 Rekomenasi Destinasi Ramah Kantong di Las Vegas

Super Bowl 2024 di gelar di Las Vegas. Kota yang identik dengan kemewahan ini memiliki beragam destinasi yang ramah kantong