Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dilarang Naik Kereta Saat Badan Panas, Dijamin Uang Kembali

Reporter

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Petugas menyemprotkan cairan disinfektan di Stasiun Gambir, Jakarta, Kamis 12 Maret 2020. Kegiatan penyemprotan disinfektan itu untuk mencegah penularan COVID-19. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Petugas menyemprotkan cairan disinfektan di Stasiun Gambir, Jakarta, Kamis 12 Maret 2020. Kegiatan penyemprotan disinfektan itu untuk mencegah penularan COVID-19. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT. Kereta Api Indonesia (KAI) melarang calon penumpang yang memiliki suhu tubuh di atas 38 derajat celcius melakukan perjalanan.

Kepala Hubungan Masyarakat PT. KAI Daerah Operasi 1 Jakarta, Eva Chairunisa mengatakan keputusan itu diambil untuk mencegah persebaran wabah virus corona baru atau COVID-19. Setiap penumpang yang hendak naik kereta akan diperiksa temperatur tubuhnya oleh petugas di depan meja boarding, tempat pengecekan tiket dan kartu identitas.

"Bila saat pemeriksaan suhu tubuh calon penumpang di atas 38 derajat celsius maka dilarang melakukan perjalanan kereta," kata Eva Chairunisa di Jakarta, Sabtu, 14 Maret 2020. "KAI akan mengembalikan penuh bea pemesanan tiket."

Untuk penumpang yang dilarang melakukan perjalanan kereta dan mengajak pendamping, Eva melanjutkan, tiket juga dapat dikembalikan penuh. "Maksimal empat orang dalam satu kode booking (pemesanan). Jika berbeda kode booking, maka bea tiket yang dikembalikan maksimal hanya untuk dua orang sebagai pendamping," ujarnya.

Petugas PT KAI Daop 1 Jakarta membawa poster berisi sosialisasi pencegahan penyebaran virus Corona kepada pengguna kereta di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Senin, 9 Maret 2020. TEMPO/Muhammad Hidayat

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Khusus Daerah Operasi 1 Jakarta, pemeriksaan suhu badan calon penumpang kereta jarak jauh akan dilakukan di area pintu cek boarding pass Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen. Tim medis yang bertugas di posko kesehatan stasiun juga disiapkan untuk membantu proses rujukan ke sejumlah rumah sakit bila dibutuhkan.

Sebelumnya, petugas di Stasiun Gambir dan Pasar Senen telah dilakukan desinfeksi menggunakan biosanitizer. Penyemprotan disinfektan dilakukan pada kursi, pagar, dan perangkat fasilitas penumpang serta sudut ruangan stasiun. PT KAI. juga melakukan pembersihan interior dan eksterior kereta secara rutin sebelum perjalanan dengan menggunakan bahan kimia untuk sterilisasi.

Para penumpang disarankan menjaga kebersihan, antara lain tidak membuang bekas tisu atau meludah sembarangan. Bila penumpang merasa kurang sehat, misalnya sedang batuk dan atau pilek, pakailah masker.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Rute dan Syarat Beli Tiket KAI Diskon 20 Persen Mudik Lebaran Belakangan 2024

20 jam lalu

Penumpang Kereta Api Menoreh dari Semarang saat tiba di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Sabtu, 13 April 2024. Arus Balik Lebaran 2024 sebanyak 46.474 penumpang tiba di Jakarta dengan rincian turun di Stasiun Pasar Senen 17.000 penumpang, Stasiun Gambir 15,500 penumpang, Bekasi 6.600 penumpang dan sisanya turun di beberapa stasiun Jakarta. Puncak arus balik lebaran 2024 sendiri diprediksi pada tanggal 13, 14, dan 15 April 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
Rute dan Syarat Beli Tiket KAI Diskon 20 Persen Mudik Lebaran Belakangan 2024

PT KAI beri diskon 20 persen harga tiket kereta api melalui Promo Mudik Belakangan Ekstra Hemat pada 15-21 April 2024. Ini rutenya.


Begini Cara Pesan Makanan di Kereta Api secara Online yang Mudah

22 jam lalu

Prami menyuguhkan makanan kepada penumpang kereta suite class compartment saat joy ride Jakarta-Cirebon, Rabu, 4 Oktober 2023. (Martha Warta Silaban/Tempo)
Begini Cara Pesan Makanan di Kereta Api secara Online yang Mudah

Berikut ini tata cara pesan makanan di kereta api secara online untuk orang lain melalui situs PT Reska Multi Usaha dan aplikasi Access by KAI.


Arus Balik Lebaran, KAI Tambah Perjalanan Kereta Relasi Yogyakarta-Gambir

1 hari lalu

Suasana Stasiun Tugu Yogyakarta Kamis 11 April 2024. Dok.istimewa
Arus Balik Lebaran, KAI Tambah Perjalanan Kereta Relasi Yogyakarta-Gambir

Tiket sudah dapat dibeli di aplikasi Access by KAI dan seluruh channel penjualan tiket kereta api lainnya.


Arus Balik Lebaran, Tiket Kereta Api Sribilah Utama Cukup Rp 105 Ribu

1 hari lalu

Kereta Api Sribilah Utama relasi Medan-Rantauprapat hadirkan promo untuk pelanggan yang ingin mudik lebih awal bersama keluarga. Foto: Istimewa
Arus Balik Lebaran, Tiket Kereta Api Sribilah Utama Cukup Rp 105 Ribu

PT Kereta Api Indonesia (KAI) memberlakukan tarif spesial selama masa arus balik lebaran. Tiket Kereta Api Sribilah Utama hanya Rp 105.000.


Belasan Ribu Penumpang Padati Stasiun Jember di Puncak Arus Balik Lebaran

1 hari lalu

Ilustrasi penumpang kereta api. ANTARA /Reno Esnir
Belasan Ribu Penumpang Padati Stasiun Jember di Puncak Arus Balik Lebaran

Belasan ribu penumpang memadati Stasiun Kereta Api Jember di puncak arus balik Lebaran hari ini.


Arus Balik Lebaran, KAI Operasikan 256 Kereta Api Jarak Jauh per Hari

2 hari lalu

Sejumlah pemudik menunggu kedatangan kereta api di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Senin 8 April 2024. PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 1 Jakarta mencatat keberangkatan penumpang mudik Lebaran 2024 untuk H-2 atau 8 April 2024 sebanyak 370.872 orang yang sudah berangkat dari Jakarta keberbagai kota tujuan di Jawa Timur, Jawa Tengah dan Jawa Barat. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Arus Balik Lebaran, KAI Operasikan 256 Kereta Api Jarak Jauh per Hari

PT KAI (Persero) bakal mengoperasikan 256 kereta api jarak jauh per hari pada arus balik lebaran. KAI juga menyediakan 150.924 tempat duduk selama arus balik.


Libur Lebaran, Barang Penumpang yang Tertinggal di Kereta Yogyakarta Senilai Rp126 Juta

2 hari lalu

Stasiun Tugu Yogyakarta (Dok. Istimewa)
Libur Lebaran, Barang Penumpang yang Tertinggal di Kereta Yogyakarta Senilai Rp126 Juta

Barang tertinggal di kereta diamankan petugas dan telah dimasukkan pada database sistem Lost and Found.


Puncak Arus Balik Penumpang Kereta Api Diprediksi Hingga Esok

2 hari lalu

Penumpang Kereta Api Sawunggalih dari Kutoarjo saat tiba di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Sabtu, 13 April 2024. Arus Balik Lebaran 2024 sebanyak 46.474 penumpang tiba di Jakarta dengan rincian turun di Stasiun Pasar Senen 17.000 penumpang, Stasiun Gambir 15,500 penumpang, Bekasi 6.600 penumpang dan sisanya turun di beberapa stasiun Jakarta. Puncak arus balik lebaran 2024 sendiri diprediksi pada tanggal 13, 14, dan 15 April 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
Puncak Arus Balik Penumpang Kereta Api Diprediksi Hingga Esok

Selama masa arus balik angkutan lebaran 2024, Daop 3 Cirebon menjalankan tujuh kereta api.


H+2 Lebaran, 46 Ribu Lebih Penumpang Kereta Tiba di Jakarta

2 hari lalu

Penumpang Kereta Api Sawunggalih dari Kutoarjo saat tiba di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Sabtu, 13 April 2024. Arus Balik Lebaran 2024 sebanyak 46.474 penumpang tiba di Jakarta dengan rincian turun di Stasiun Pasar Senen 17.000 penumpang, Stasiun Gambir 15,500 penumpang, Bekasi 6.600 penumpang dan sisanya turun di beberapa stasiun Jakarta. Puncak arus balik lebaran 2024 sendiri diprediksi pada tanggal 13, 14, dan 15 April 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
H+2 Lebaran, 46 Ribu Lebih Penumpang Kereta Tiba di Jakarta

Kedatangan penumpang ke wilayah daop 1 Jakarta selama periode arus balik lebaran 13-21 April 2024 mencapai 362.916.


Hari Kedua Lebaran, Penumpang KA Divre 1 Sumut Mencapai 10.500 Orang

3 hari lalu

Lebaran kedua atau Kamis, 11 April 2024, PT KAI Divre 1 Sumut mencatat jumlah penumpang mencapai 10.500 orang. Volume penumpang tertinggi pada masa Angkutan Lebaran 2024. Foto: Istimewa
Hari Kedua Lebaran, Penumpang KA Divre 1 Sumut Mencapai 10.500 Orang

Jumlah penumpang kereta pada masa Angkutan Lebaran 2024 di wilayah Divre 1 Sumatera Utara terjadi pada Lebaran kedua atau Kamis, 11 April.