Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Thailand Bersiap Menyambung Pattaya-Bangkok dengan Kereta Peluru

Reporter

Editor

Ludhy Cahyana

image-gnews
Mekanik memeriksa kereta berkecepatan tinggi di Xi'An, Cina. Cina membantu Thailand dengan proyek rel berkecepatan tinggi (HSR). Satu jalur sudah dalam konstruksi, sementara satu lainnya telah disetujui. Foto: ChinaFotoPress/Getty Images AsiaPac/VCG via Getty Images
Mekanik memeriksa kereta berkecepatan tinggi di Xi'An, Cina. Cina membantu Thailand dengan proyek rel berkecepatan tinggi (HSR). Satu jalur sudah dalam konstruksi, sementara satu lainnya telah disetujui. Foto: ChinaFotoPress/Getty Images AsiaPac/VCG via Getty Images
Iklan
Tidak seperti jalur tiga bandara, perusahaan-perusahaan dari Cina bertanggung jawab atas hampir semua konstruksi. Dimulai dari Bang Sue, "jalur Khorat" sepanjang 157 mil ini akan berhenti di Bandara Don Mueang dan ibu kota bersejarah Ayutthaya, sebelum memotong timur laut ke Saraburi dan Pak Chong di dekat Taman Nasional Khao Yai yang populer.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Rencana jangka panjang pemerintah adalah untuk memperluas jalur utara ke Nong Khai, yang terletak 370 mil (600 km) timur laut Bangkok. Nong Khai merupaan kota perbatasan yang dilintasi para pelancong untuk mencapai ibukota Laos, Vientiane. Setelah menyeberangi Sungai Mekong di jembatan baru, penumpang dapat melanjutkan ke utara melalui jalur HSR lain yang sekarang sedang dibangun di Laos.

Tujuan utamanya adalah untuk menghubungkan Thailand dan Laos dengan kota Kunming di provinsi Yunnan di Cina selatan. Jalur Khorat telah menarik lebih banyak kritik daripada jalur tiga bandara, karena investasi 179 miliar baht (US$5,9 miliar) menggunakan anggaran publik.

Menurut para kritikus, jalur tersebut belum saatnya dibangun. Pasalnya timur laut Thailand tidak masuk agenda perjalanan wisatawan. Mereka juga meragukan transparansi ketika pemerintah militer Thailand menyetujui proyek tersebut pada tahun 2017.

Dalam sebuah laporan yang pertama kali diterbitkan oleh The Diplomat, Pechnipa Dominique Lam dari Thailand Development Research Institute memperkirakan jalur tersebut butuh mengangkut 50.000-85.000 penumpang setiap hari selama 20 tahun, untuk membayar kembali biaya investasi." Sebuah angka yang mustahil dalam perhitungan Kementerian Transportasi sekalipun.

Menurut Ruth, jalur timur laut tidak menguntungkan bagi HSR. Pasalnya, kereta api dan bus yang dikelola negara, telah lama beroperasi dengan kerugian finansial karena jumlah penumpang menurun setiap tahun. Maskapai penerbangan milik pemerintah, THAI, juga berjuang karena maskapai murah seperti AirAsia dan Nok Air bersaing dengan tarif dari Bangkok ke lebih dari 20 kota Thailand lainnya hanya dengan US$20.

Para kritikus juga bertanya-tanya apakah cukup banyak orang Thailand yang mampu membayar HSR di negara dengan kesenjangan ekonomi yang sangat luas dan upah minimum hanya 300 baht (US$ 10) per hari.

Meskipun sebagian besar warga Thailand kelas menengah dapat membayar tarif 330 baht untuk kereta peluru dari Bangkok ke U-Tapao, dan 500 baht ke Khorat, banyak dari mereka yang menyukai menggunakan mobil pribadi.

Sementara kelas pekerja, lebih menyukai bus dan van yang harganya sekitar seperempat dari harga tiket yang diusulkan untuk HSR. Kereta api reguler bahkan lebih murah dan jalur ganda yang sedang dibangun kian menambah kompetisi dalam transportasi.

Stasiun Phitsanolok, stasiun pemberhentian rute kereta Bangkok-Chiang Mai yang populer. Foto: David Luekens/CNN Travel

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


6 Poin Pertemuan Jokowi dan Menlu China: Proyek Kereta Cepat Jakarta-Surabaya hingga Situasi Timur Tengah

1 hari lalu

Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi bertemu Presiden Joko Widodo di Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin, 11 Juli 2022. Sumber: Biro Setpres
6 Poin Pertemuan Jokowi dan Menlu China: Proyek Kereta Cepat Jakarta-Surabaya hingga Situasi Timur Tengah

Jokowi menginginkan adanya percepatan studi kelayakan trayek kereta cepat hingga Surabaya.


Menlu Cina Wang Yi Bertemu Prabowo setelah Bicara dengan Jokowi

1 hari lalu

Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi tiba di Komplek Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis 18 April 2024. Wang Yi melakukan pertemuan dengan Presiden Joko Widodo usai Presiden terpilih RI, Prabowo Subianto, melawat ke China pada awal April lalu dan bertemu dengan Presiden China Xi Jinping. Keduanya berbagi pandangan mengenai kedamaian regional dan berkomitmen untuk mempererat hubungan. TEMPO/Subekti.
Menlu Cina Wang Yi Bertemu Prabowo setelah Bicara dengan Jokowi

Menlu Cina Wang Yi bakal bicara dengan Prabowo, yang saat ini berstatus Presiden terpilih, di tengah rencana penguatan kerja sama ekonomi antara Cina dan Indonesia.


Enam Hari Perayaan Songkran di Thailand, Ada 243 Korban karena Kecelakaan Lalu Lintas

1 hari lalu

Enam Hari Perayaan Songkran di Thailand, Ada 243 Korban karena Kecelakaan Lalu Lintas

Perayaan Songkran dijuluki sebagai tujuh hari berbahaya karena banyaknya korban di jalan raya karena kecelakaan.


Besok, Luhut dan Menlu Cina Wang Yi Rundingkan soal Kereta Cepat hingga IKN di Labuan Bajo

1 hari lalu

Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi usai bertemu dengan Presiden Joko Widodo di Komplek Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis 18 April 2024. Wang Yi melakukan pertemuan dengan Presiden Joko Widodo usai Presiden terpilih RI, Prabowo Subianto, melawat ke China pada awal April lalu dan bertemu dengan Presiden Cina Xi Jinping. Keduanya berbagi pandangan mengenai kedamaian regional dan berkomitmen untuk mempererat hubungan. TEMPO/Subekti.
Besok, Luhut dan Menlu Cina Wang Yi Rundingkan soal Kereta Cepat hingga IKN di Labuan Bajo

Menteri Koordinator Bidang Maritim dan Investasi Luhut Pandjaitan akan membahas rincian penguatan kerja sama ekonomi Indonesia-Cina di Labuan Bajo.


3 Pesan Jokowi ke Menlu Cina, dari Soal Ekonomi hingga Situasi di Timur Tengah

1 hari lalu

Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi tiba di Komplek Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis 18 April 2024. Wang Yi melakukan pertemuan dengan Presiden Joko Widodo usai Presiden terpilih RI, Prabowo Subianto, melawat ke China pada awal April lalu dan bertemu dengan Presiden Cina Xi Jinping. Keduanya berbagi pandangan mengenai kedamaian regional dan berkomitmen untuk mempererat hubungan. TEMPO/Subekti.
3 Pesan Jokowi ke Menlu Cina, dari Soal Ekonomi hingga Situasi di Timur Tengah

Presiden Jokowi menyampaikan tiga pesan saat bertemu Menlu Cina Wang Yi di Istana Kepresidenan Jakarta hari ini.


Menilik Jejak Sejarah Kudeta Junta Militer Di Myanmar

2 hari lalu

Seorang tentara dari Tentara Pembebasan Nasional Karen (KNLA) berpatroli dengan kendaraan, di samping area yang hancur akibat serangan udara Myanmar di Myawaddy, kota perbatasan Thailand-Myanmar di bawah kendali koalisi pasukan pemberontak yang dipimpin oleh Persatuan Nasional Karen, di Myanmar, 15 April 2024. REUTERS/Athit Perawongmetha
Menilik Jejak Sejarah Kudeta Junta Militer Di Myanmar

Myanmar, yang dulunya dikenal sebagai Burma itu telah lama dianggap sebagai negara paria ketika berada di bawah kekuasaan junta militer yang menindas.


Honor 200 Lite Terlihat di Laman Sertifikasi NBTC Thailand

2 hari lalu

Ponsel Honor 50. gizmochina.com
Honor 200 Lite Terlihat di Laman Sertifikasi NBTC Thailand

Ponsel Honor 200 Lite dapat ditujukan sebagai penerus seri Honor 100 yang diluncurkan pada November 2023.


Terpopuler Bisnis: Kritik terhadap Tiga Menteri Saksi Politisasi Bansos, 907 Ribu Kendaraan Belum Balik ke Jabodetabek

3 hari lalu

Foto kolase:  Menko Perekonomian Airlangga Hartarto, Menko PMK Muhadjir Effendy, Menteri Keuangan Sri Mulyani, Menteri Sosial Tri Rismaharini dalam sidang sengketa Pilpres 2024 di Mahkamah Konstitusi, Jakarta, Jumat 5 April 2024. TEMPO/Subekti.
Terpopuler Bisnis: Kritik terhadap Tiga Menteri Saksi Politisasi Bansos, 907 Ribu Kendaraan Belum Balik ke Jabodetabek

Ekonom Ideas mendukung kritik Faisal Basri terhadap tiga menteri yang bersaksi soal politisasi Bansos di MK.


7 Tempat Terbaik Merayakan Festival Songkran di Thailand

3 hari lalu

Biksu Buddha Thailand bepergian dengan perahu di Kanal Ong Ang saat sedekah pagi untuk melakukan upacara keagamaan untuk menandai Tahun Baru tradisional Thailand 'Songkran' di Bangkok, Thailand, 13 April 2024. Thailand merayakan Tahun Baru tradisional Thailand 'Songkran' festival, juga dikenal sebagai festival air, yang setiap tahun jatuh pada tanggal 13 April, dan dirayakan dengan percikan air sebagai tanda simbolis pembersihan dan penghapusan dosa dan nasib buruk dari tahun yang lalu. Organisasi Pendidikan, Ilmu Pengetahuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNESCO) memasukkan Festival Songkran Thailand ke dalam daftar Warisan Budaya Tak Benda Kemanusiaan. EPA-EFE/NARONG SANGNAK
7 Tempat Terbaik Merayakan Festival Songkran di Thailand

Dari hiruk pikuk kota metropolitan hingga keindahan alam yang memesona, Thailand memiliki segala yang Anda butuhkan untuk merayakan Festival Songkran.


Akhir Libur Lebaran, Penumpang Kereta Cepat Lebih dari 21 Ribu

3 hari lalu

Suasana mudik lebaran di Stasiun Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB) Halim, Jakarta, Sabtu, 6 April 2024. Kereta cepat Whoosh untuk pertama kalinya bakal melayani penumpang mudik lebaran. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Akhir Libur Lebaran, Penumpang Kereta Cepat Lebih dari 21 Ribu

Kereta Cepat Indonesia China atau KCIC mencatat jumlah penumpang kereta cepat Whoosh mencapai 21.500 orang pada Senin, 15 April 2024 atau hari terakhir libur lebaran.