Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Wisata Kuliner Halal Menteri Retno Marsudi di Beijing

image-gnews
Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menunjukkan berbagai hidangan saat dia berada di sebuah restoran halal di Beijing, Cina. Instagram
Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menunjukkan berbagai hidangan saat dia berada di sebuah restoran halal di Beijing, Cina. Instagram
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Luar Negeri Retno Marsudi berkunjung ke Beijing, Cina, dan melakukan pertemuan dengan Menteri Luar Negeri Tiongkok Wang Yi. Dalam kunjungan itu, Retno Marsudi sempat mengabadikan momentum saat menyantap makanan halal di sebuah restoran di Beijing.

Baca: Menikmati Seblak ala Retno Marsudi, Enak Ada Kencurnya

Dalam sebuah unggahan di akun Instagram pada Jumat, 26 April 2019, Retno Marsudi berbagi cerita tentang kuliner halal di Beijing, Cina. Informasi ini tentu berguna bagi Anda yang sedang mencari referensi makanan halal di Negeri Panda itu.

Retno Marsudi mengunggah video saat berada di Restoran Xinjiang Cuisine di Beijing. "Mencoba hidangan sate domba, mi Xinjiang, dan teh susu kambing," tulis Retno Marsudi dalam keterangan foto di akun Instagram.

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menunjukkan berbagai hidangan saat dia berada di sebuah restoran halal di Beijing, Cina. Instagram

Di video itu, Retno Marsudi menunjukkan ornamen dan arsitektur restoran yang bernuansa Islam. Ada pula beberapa foto saat dia akan menyantap hidangan yang disajikan di meja makan.

Baca juga: Sering Dinas ke Luar Negeri, Retno Marsudi Penting Lakukan Ini

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menunjukkan berbagai hidangan saat dia berada di sebuah restoran halal di Beijing, Cina. Instagram

Tak lupa Retno Marsudi memotret setiap hidangan yang tersaji di meja sebelum disantap, layaknya seorang food blogger. Dia memajang foto sate domba, dan bebek peking, serta beberapa kudapan lainnya.

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menunjukkan berbagai hidangan saat dia berada di sebuah restoran halal di Beijing, Cina. Instagram

Beberapa makanan yang disantap di Restoran Halal Xinjiang Cuisine, di antaranya dim sum dan bebek peking. "La mian ternyata makanan dari masyarakat Hui, Uygur dan kelompok muslim lainnya juga cukup digemari di Tiongkok," tuturnya. "Hay ce! alias....enaaaak!"

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menunjukkan berbagai hidangan saat dia berada di sebuah restoran halal di Beijing, Cina. Instagram

Artikel lainnya:
Susi Pudjiastuti dan Retno Marsudi Pimpin Aksi Bersih Pantai Kuta

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Retno Marsudi Singgung Penembakan Tentara UNIFIL oleh Israel dalam KTT ASEAN-Amerika Serikat

2 hari lalu

Retno Marsudi Singgung Penembakan Tentara UNIFIL oleh Israel dalam KTT ASEAN-Amerika Serikat

Dalam KTT ASEAN-Amerika Serikat, Retno Marsudi menyoroti serangan yang dilakukan tentara Israel ke pasukan UNIFIL


Prajurit TNI UNIFIL Diserang, Menlu: RI Tak Gentar Hadapi Teror Israel

2 hari lalu

Pasukan Satgas TNI UNIFIL berdiri di dekat kendaraan mereka di desa Kfar Kila dekat perbatasan dengan Israel, Lebanon selatan, 8 Oktober 2023. REUTERS/Aziz Taher
Prajurit TNI UNIFIL Diserang, Menlu: RI Tak Gentar Hadapi Teror Israel

Menlu RI Retno Marsudi mengatakan Indonesia tak gentar dengan teror Israel usai serangan kepada dua prajurit TNI di UNIFIL.


Lagi, RI Berhasil Evakuasi 14 WNI dari Lebanon ke Indonesia

2 hari lalu

Sebanyak 40 WNI dan 1 WNA tiba di Indonesia pada 7 Oktober 2024, setelah dievakuasi dari Lebanon. Sumber: dokumen Kementerian Luar Negeri RI
Lagi, RI Berhasil Evakuasi 14 WNI dari Lebanon ke Indonesia

Menlu mengungkap sebanyak 14 WNI telah berhasil dievakuasi dalam gelombang keenam.


Menlu RI Ungkap Kondisi Terkini Dua TNI Anggota UNIFIL yang Diserang Israel

3 hari lalu

Pasukan Irlandia merupakan bagian dari Pasukan Sementara Perserikatan Bangsa-Bangsa di Lebanon (Unifil), yang telah menolak permintaan militer Israel untuk mengosongkan beberapa posisinya sebelum serangan darat Israel. Foto : X/@DefenceForces
Menlu RI Ungkap Kondisi Terkini Dua TNI Anggota UNIFIL yang Diserang Israel

Dua prajurit TNI anggota UNIFIL diserang oleh Israel. Menlu Retno mengungkap kondisi terkini kedua TNI tersebut.


Fakta-fakta tentang UNIFIL, Pasukan Penjaga Perdamaian PBB yang Diserang Israel

3 hari lalu

Anggota pasukan penjaga perdamaian Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNIFIL) mengamati perbatasan Lebanon-Israel, saat mereka berdiri di atap menara pengawas di kota Marwahin, di Lebanon selatan, 12 Oktober 2023. REUTERS/Thaier Al-Sudani
Fakta-fakta tentang UNIFIL, Pasukan Penjaga Perdamaian PBB yang Diserang Israel

Dua penjaga perdamaian PBB, UNIFIL, dari kontingen Indonesia terluka karena serangan pasukan Israel di Lebanon selatan.


Menlu Retno Marsudi Kutuk Serangan Israel yang Lukai Dua Tentara Indonesia di Lebanon

3 hari lalu

Sejumlah prajurit Satuan Tugas Maritime Task Force (MTF) TNI Kontingen Garuda XXVIII-N/UNIFIL berjalan ke atas geladak KRI Frans Kaisiepo-368 usai mengikuti upacara penyambutan di Dermaga Kolinlamil, Tanjung Priok, Jakarta, Selasa 6 Februari 2024. Sebanyak 119 prajurit satgas yang dipimpin Letkol Laut (P) John David Nalasakti Sondakh tersebut disambut langsung oleh Kepala Staf TNI AL (KSAL) Laksamana TNI Muhammad Ali usai melaksanakan tugas misi perdamaian dunia sekitar 12 bulan. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat
Menlu Retno Marsudi Kutuk Serangan Israel yang Lukai Dua Tentara Indonesia di Lebanon

Retno Marsudi mengecam keras serangan tentara Israel (IDF) di Lebanon Selatan yang melukai 2 personil pasukan perdamaian PB


Dukung Wisata Halal, Hong Kong Perbanyak Musala di Tempat Wisata dan Pusat Perbelanjaan

4 hari lalu

Cheung Chau, Hong Kong (Dok. Hong Kong Tourism Board)
Dukung Wisata Halal, Hong Kong Perbanyak Musala di Tempat Wisata dan Pusat Perbelanjaan

Pemerintah Hong Kong akan memperbanyak bangunan musala di tempat tempat wisata dan pusat perbelanjaan sebagai langkah untuk mendukung wisata halal dan ramah muslim.


10 Cara Mencari Makanan Enak saat Wisata Kuliner di Luar Negeri

4 hari lalu

Ilustrasi festival makanan. Freepik.com
10 Cara Mencari Makanan Enak saat Wisata Kuliner di Luar Negeri

Banyak tantangan ketika mencari makanan enak di negara asing, mulai dari perbedaan bahasa hingga selera. Jadi, baca tips wisata kuliner ini.


Setahun Perang Gaza, Paus Fransiskus Mengecam Ketidakmampuan Dunia Hentikan Perang di Timur Tengah

5 hari lalu

Paus Fransiskus berbincang dengan warga Palestina di Vatikan, 22 November 2023. Paus Fransiskus bertemu dengan sejumlah warga Palestina yang keluarganya dibantai di Gaza oleh Israel. Vatican Media/Handout via REUTERS
Setahun Perang Gaza, Paus Fransiskus Mengecam Ketidakmampuan Dunia Hentikan Perang di Timur Tengah

Setahun perang Gaza menelan korban jiwa. Paus Fransiskus mengecam ketidakmampuan memalukan warga internasional menghentikan perang di Timur Tengah.


Retno Marsudi Bawa Isu Pelindungan HAM dan Sengketa Laut Cina Selatan di KTT ASEAN

5 hari lalu

Retno Marsudi Bawa Isu Pelindungan HAM dan Sengketa Laut Cina Selatan di KTT ASEAN

Dalam KTT ASEAN, Indonesia memastikan memantau dari dekat perkembangan situasi Laut Cina Selatan dan berharap eskalasi tidak terjadi