Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tips Rencanakan Liburan yang Hemat dan Menyenangkan

image-gnews
Ilustrasi wanita sedang berlibur.
Ilustrasi wanita sedang berlibur.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Berlibur kini menjadi kebutuhan wajib. Setelah sibuk dengan aktivitas sehari-hari, orang butuh relaksasi dengan cara berwisata ke tempat yang mengasyikkan. Tentu lebih asyik lagi jika bisa mendapatkan akomodasi diskon sehingga lebih hemat di kantong.

Baca: Sudah Kunjungi 65 Negara, Ini Tips Jalan Gratis ala Asma Nadia

Sebelum tergiur dengan aneka tawaran diskon tiket pesawat, kereta, atau sarana transportasi lainnya sampai hotel atau tempat menginap di tujuan wisata, ada beberapa hal yang harus diperhatikan agar liburan menjadi tambah menyenangkan. Mengutip keterangan tertulis dari tiket.com, berikut ini tips memanfaatkan diskon transportasi dan penginapan untuk liburan.

Pertama, tentukan ke mana tujuan wisata yang diinginkan. Apakah ingin pergi ke pegunungan atau ke pantai? Setelah menentukan tempat, pilihan transportasi sesuai anggaran dan waktu yang diperlukan untuk menunjang perjalanan.

Bila durasi perjalanan menjadi pertimbangan, misalnya tak ingin terlalu lama di perjalanan, maka transportasi udara alias pesawat bisa dipertimbangkan. Namun bila anggaran yang menjadi pertimbangan, maka transportasi jalur darat bisa menjadi pilihan, misalnya kereta. Namun sebelum memilih jenis transportasi, perhatikan jadwal keberangkatan melalui penyedia jasa online travel agent.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ilustrasi liburan keluarga (pixabay.com)

Kedua, pertimbangkan berapa lama waktu berlibur karena berkaitan dengan penentuan tempat menginap. Pilih penginapan atau hotel yang dekat dengan destinasi wisata yang dikunjungi. Untuk mengetahuinya, pelanggan bisa menggunakan fitur peta untuk mengetahui berapa jarak antara penginapan dengan tempat wisata yang dituju. Plus, bagaimana cara menjangkau lokasi wisata tersebut dari penginapan.

Baca juga: Ke New Zealand, Intip Tips Bersenang-senang dengan Sahabat

Ketiga, jaga-jaga anggaran. Menurut tiket.com, ongkos tiket pesawat dan hotel adalah pengeluaran terbesar. Untuk menghemat pengeluaran anggaran, upayakan mencari tiket murah, tentunya dengan tetap perhatikan syarat dan ketentuannya.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


PHRI Bali: Libur Lebaran Berpotensi Dongkrak Hunian hingga 80 Persen

2 hari lalu

Wisata Bali (TEMPO/Mila Novita)
PHRI Bali: Libur Lebaran Berpotensi Dongkrak Hunian hingga 80 Persen

Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Bali menyebutkan libur panjang Lebaran 2024 berpotensi mendongkrak tingkat hunian hotel.


Tip Merencanakan Liburan Lebaran

2 hari lalu

Tip Merencanakan Liburan Lebaran

Berikut tips yang bisa Anda lakukan agar libur Lebaran bersama keluarga terasa lebih menyenangkan.


Hampir 100 Motoris Siaga di Jalur Rawan Kendaraan Kehabisan BBM Wilayah Yogyakarta - Jateng

5 hari lalu

Sejumlah pengemudi melintasi jalur fungsional tol Solo-Yogyakarta di Gerbang Tol Banyudono, Boyolali, Jawa Tengah, Jumat, 22 Desember 2023. PT Jasamarga Jogja Solo (JMJ) mulai mengoperasikan jalur fungsional tol Solo-Yogyakarta untuk arus mudik liburan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 sehingga pengemudi dapat melewatinya melalui gerbang tol Banyudono dan gerbang tol Colomadu hingga Karanganom, Klaten. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho
Hampir 100 Motoris Siaga di Jalur Rawan Kendaraan Kehabisan BBM Wilayah Yogyakarta - Jateng

PT Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Tengah menyatakan telah menyiapkan hampir 100 armada motoris di wilayah Jawa Tengah- Yogyakarta pada periode libur lebaran tahun 2024 ini


Permudah Wisatawan, Sumsel Luncurkan Calendar Of Event South Sumatra 2024

6 hari lalu

Penjabat (Pj) Gubernur  Sumatera Selatan (Sumsel) Agus Fatoni saat meninjau objek wisata Punti Kayu beberapa waktu yang lalu. Terbaru, Pemda setempat meluncurkan Calendar Of Event South Sumatra 2024. TEMPO/Parliza Hendrawan
Permudah Wisatawan, Sumsel Luncurkan Calendar Of Event South Sumatra 2024

Sumsel siap menyambut wisatawan sepanjang tahun ini. dengan meluncurkan Calendar Of Event South Sumatra 2024.


Taman Nasional Baluran Ditutup bagi Pengunjung hingga 18 Maret 2024 karena Cuaca Ekstrem

11 hari lalu

Rusa timor (cervus timorensis) beraktivitas di savana Taman Nasional Baluran, Situbondo, Jawa Timur. ANTARA FOTO/Budi Candra Setya
Taman Nasional Baluran Ditutup bagi Pengunjung hingga 18 Maret 2024 karena Cuaca Ekstrem

Objek wisata alam Taman Nasional Baluran Situbondo, Jawa Timur, ditutup sementara bagi pengunjung pada 16-18 Maret 2024, karena cuaca ekstrem.


10 Pengalaman Wisata yang Paling Banyak Dicari di Dunia

22 hari lalu

Penggembira dari sekolah samba Mocidade ikut berparade pada malam pertama penyelenggaraan karnaval tahunan di Rio de Janeiro, Brasil, Minggu (19/2). REUTERS/Sergio Moraes
10 Pengalaman Wisata yang Paling Banyak Dicari di Dunia

Kebanyakan pengalaman wisata yang masuk dalam daftar berada di Eropa dan Amerika, tetapi ada dua berada di Asia.


Pusat Grosir Solo Siapkan Konsep Baru Jadi Kawasan One Stop Shopping, Pedagang Bakal Difasilitasi Aplikasi CRM

22 hari lalu

Beberapa tenant yang ada di Pusat Grosir Solo atau PGS, Jawa Tengah, menawarkan berbagai produk fesyen kepada pengunjung, Selasa, 5 Maret 2024. Manajemen PGS sedang mempersiapkan konsep baru untuk menjadikan kawasan itu sebagai kawasan bisnis one stop shopping. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Pusat Grosir Solo Siapkan Konsep Baru Jadi Kawasan One Stop Shopping, Pedagang Bakal Difasilitasi Aplikasi CRM

Manajemen Pusat Grosir Solo (PGS) sedang mempersiapkan konsep baru wisata belanja di Kota Solo yang akan diterapkan mulai tahun 2026.


Tips Memilih Hotel Murah di Jakarta

24 hari lalu

Tips Memilih Hotel Murah di Jakarta

Menemukan sebuah hotel yang nyaman dan sesuai dengan kebutuhan memang tidak mudah. Namun, untuk membantu Anda dalam mencari penginapan yang sesuai dengan budget dan kebutuhan, kami telah menyusun beberapa tips yang bisa Anda gunakan sebagai panduan dalam memilih hotel murah di Jakarta.


Jepang Destinasi Negara Terbaik untuk Liburan 2024

26 hari lalu

Ilustrasi traveling ke Jepang. Unsplash.com/Zhaoli JIN
Jepang Destinasi Negara Terbaik untuk Liburan 2024

Dari survei pembaca Conde Nast Traveler, Jepang urutan pertama destinasi negara terbaik untuk liburan


Rayakan HUT ke-12 Traveloka, Siap-siap Berburu Diskon di Traveloka Travel Fair 2024

29 hari lalu

Iko Putera, CEO of Transport Traveloka, Dendy Kurniawan, President Director, PT Pelita Air Service, dan Catherine Belle Guillas, Senior Commercial Director - Revenue Optimization Archipelago International berbagi informasi penawaran menarik bagi travelers pada acara konferensi pers Traveloka Travel Fair 2024, Selasa, 27 Februari 2024. (Dok. Traveloka)
Rayakan HUT ke-12 Traveloka, Siap-siap Berburu Diskon di Traveloka Travel Fair 2024

Traveloka merayakan ulang tahun ke-12 dengan Traveloka Travel Fair 2024, menawarkan diskon untuk hotel bintang 4 dan 5 di seluruh dunia.