Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hampir 150 Ribu Pengunjung, Apa Keistimewaan Museum Gedung Sate?

image-gnews
salah satu yang ditampilkan dalam Museum Gedung Sate Bandung. (foto2 Prima Mulia/TEMPO)
salah satu yang ditampilkan dalam Museum Gedung Sate Bandung. (foto2 Prima Mulia/TEMPO)
Iklan

TEMPO.CO, Bandung - Museum Gedung Sate Bandung tergolong baru. Selama setahun ini sejak dibuka, tercatat hampir 150 ribu orang datang berkunjung. Apa saja keistimewaan museum di dalam gedung kantor pemerintah provinsi Jawa Barat itu?

Baca juga: 48 Museum Tampil di Festival Museum Gedung Sate, Intip Pamerannya

Tema pendirian museum ini untuk mengenalkan Gedung Sate sebagai bangunan cagar budaya. Isinya terkait sejarah, proses pembangunan, pemanfaatan, yang ditampilkan dengan paduan teknologi digital.

Museum itu ulang tahun perdana pada 8 Desember 2018. “Pencetusnya almarhum Ruddy Gandakusumah,” kata Kepala Biro Umum Pemerintah Provinsi Jawa Barat Iip Hidajat, Jumat malam di acara pembukaan festival Museum Gedung Sate, 15 Maret 2019. Ruddy saat itu Kepala Biro Humas, Protokol dan Umum Setda Jabar.
Museum Gedung Sate Bandung dibalut teknologi digital. (Dok.Museum Gedung Sate)
Menurut Iip selama setahun dibuka, jumlah pengunjung Museum Gedung Sate Bandung mencapai 148.134 orang. Menurutnya itu jumlah yang besar untuk sebuah museum. “Kami memanfaatkan teknologi untuk menarik minat pengunjung,” ujarnya.

Museum itu memiliki bioskop mini untuk mengenalkan sejarah pembangunan Gedung Sate. Kemudian ada teknologi Augmented Reality. Perangkat yang bisa dipakai ini akan membawa pengunjung ke masa silam dan seolah-olah hadir di tengah para pekerja Gedung Sate.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sementara teknologi proyektor empat dimensi (4D) menampilkan gambar Gedung Sate dalam tampilan empat dimensi. Gedung yang dirancang oleh J.Berger itu mulai dibangun 1920 dan rampung empat tahun kemudian. Bertingkat tiga, luas total lantainya 8.000 meter persegi.
Suasana pengunjung di dalam Museum Gedung Sate Bandung. (foto2 Prima Mulia/TEMPO)
Pengunjung yang ingin datang diminta membuat pemesanan di website museum. Buka setiap hari kecuali Senin dan tanggal merah. Jam buka dari pukul 09.30-16.00 WIB. Pengunjung dikenai tarif masuk Rp5 ribu per orang.

Di dalam museum, pengunjung dibebaskan mengambil foto tanpa flash atau lampu kilat. Dari museum, pengunjung pub bisa berkoordinasi dengan petugas untuk tur Gedung Sate.
Adapun larangan bagi pengunjung seperti membawa makanan, minuman, ke dalam museum. Barang bawaan seperti itu bisa dititipkan ke petugas. 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Akun Instagram Rumah Sakit Hasan Sadikin Dibajak, Ada yang Tertipu Beli iPhone 14 Pro Max

17 jam lalu

Rencana Gedung Pelayanan Kesehatan Ibu dan Anak Rumah Sakit Umum Pusat dr. Hasan Sadikin  Bandung yang ditargetkan selesai 2024. (Dok.RSHS)
Akun Instagram Rumah Sakit Hasan Sadikin Dibajak, Ada yang Tertipu Beli iPhone 14 Pro Max

Akun media sosial Rumah Sakit Umum Pusat dr. Hasan Sadikin atau RSHS Bandung diretas sejak Senin, 27 November 2023 sekitar pukul 11.00 WIB.


Jumlah Pengunjung GIIAS Bandung 2023 Capai 30 Ribu Orang Lebih

1 hari lalu

Suasana pameran otomotif GIIAS 2023 di Sudirman Grand Ballroom, Bandung, Jawa Barat, 22 November 2023. Pameran otomotif GIIAS yang pertama kalinya digelar di Bandung itu diikuti 18 merek kendaraan bermotor dari berbagai lini industri dan menampilkan beragam inovasi, teknologi kendaraan bermotor serta menghadirkan kendaraan berbasis listrik. TEMPO/Prima mulia
Jumlah Pengunjung GIIAS Bandung 2023 Capai 30 Ribu Orang Lebih

Pameran otomotif GIIAS Bandung 2023 mencatatkan jumlah pengunjung sebanyak 30.438 orang selama lima hari penyelenggaraan.


Cristiano Ronaldo Bagikan Foto Pembukaan Museum CR7 di Riyadh

1 hari lalu

Ronaldo berpose di samping patung lilinnya di museum Cristiano Ronaldo, Riyadh. Instagram
Cristiano Ronaldo Bagikan Foto Pembukaan Museum CR7 di Riyadh

Cristiano Ronaldo berpose di samping patung lilinnya yang mengenakan seragam Al Nassr.


Mobil Klasik Ramaikan Nostalgia Komunitas Otomotif Era 90-an di Bandung

2 hari lalu

Mobil era 1990an meramaikan kegiatan Nostalgia Jalur Da90's di Taman Radio, Dago, Kota Bandung pada Minggu, 26 November 2023. (Group Otomotif 1990)
Mobil Klasik Ramaikan Nostalgia Komunitas Otomotif Era 90-an di Bandung

Nostalgia Jalur Da90's diikuti sejumlah mobil klasik seperti Toyota Crown, BMW E30, Mitsubishi Colt, Daihatsu Feroza, hingga Mazda RX7.


Hari Terakhir GIIAS Bandung 2023, Ada Diskon 10 Persen untuk Warga Jabar

2 hari lalu

Pengunjung GIIAS Bandung 2023. (Dok GIIAS)
Hari Terakhir GIIAS Bandung 2023, Ada Diskon 10 Persen untuk Warga Jabar

Para pengunjung GIIAS Bandung mendapatkan beragam informasi mengenai teknologi terbaru yang canggih dari berbagai produk, termasuk kendaraan listrik.


Ridwan Kamil Ungkap Alasan Mau Jadi Ketua Tim Kampanye Prabowo-Gibran di Jawa Barat

2 hari lalu

(ki-ka) Dedi Mulyadi, Menteri Pertahanan Prabowo Subianto, dan Ridwan Kamil, menyapa ribuan orang kepala desa dan pengurus Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia di GOR C-Tra Arena, Bandung, Jawa Barat, 23 November 2023. Prabowo Subianto bersama mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan mantan Bupati Purwakarta Dedi Mulyadi, menghadiri Rakerda Apdesi Jawa Barat yang dihadiri sekitar 5.000 orang kepala desa dan pengurus pemerintah desa. TEMPO/Prima Mulia
Ridwan Kamil Ungkap Alasan Mau Jadi Ketua Tim Kampanye Prabowo-Gibran di Jawa Barat

Ridwan Kamil mengatakan berutang budi kepada Prabowo sejak menjadi Wali Kota Bandung.


Ridwan Kamil Klaim Prabowo Satu-satunya Capres yang Konkret Bantu Palestina

3 hari lalu

Ridwan Kamil di pengukuhan Tim Kampanye Daerah Jawa Barat Prabowo-Gibran, di The House Convention Hall Paskal, Bandung, Sabtu malam, 25 November 2023. Foto: Tim Kampanye Prabowo-Gibran
Ridwan Kamil Klaim Prabowo Satu-satunya Capres yang Konkret Bantu Palestina

Ridwan Kamil mengatakan, Prabowo merupakan sosok yang berpengalaman bertugas di luar negeri, termasuk dalam membantu Palestina.


Prabowo: Keinginan di Hati Saya dan Jokowi Mempersatukan Kita

3 hari lalu

Calon Presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto menyampaikan pidato saat Konsolidasi TKD Prabowo - Gibran Provinsi Jawa Barat di The House Convention Hall, Bandung, Jawa Barat, Sabtu, 25 November 2023. ANTARA/M Agung Rajasa
Prabowo: Keinginan di Hati Saya dan Jokowi Mempersatukan Kita

Calon Presiden Prabowo Subianto kembali menyinggung pentingnya keberlanjutan dalam menjalankan pembangunan negara.


6 Hal Seru yang Bisa Dilakukan di Hanoi Vietnam, Menjelajah Danau dan Mencicipi Kopi Telur

3 hari lalu

Teluk Ha Long masih menjadi destinasi utama di Vietnam, usai pelonggaran karantina wilayah. Wisatawan domestik mengunjungi kawasan tersebut, usai karantina dibuka. Foto: @rjoey
6 Hal Seru yang Bisa Dilakukan di Hanoi Vietnam, Menjelajah Danau dan Mencicipi Kopi Telur

Berlayarlah di sepanjang Teluk Halong atau lakukan perjalanan sehari ke Provinsi Ninh Binh untuk menjelajahi gua selama berkunjung ke Hanoi Vietnam.


Museum Keris Nusantara Solo Dapat Hibah Puluhan Senjata Tradisional dari Menteri Era Soeharto

3 hari lalu

Sekretaris Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Solo Siti Khotimah (empat dari kiri) mewakili Museum Keris Nusantara menerima secara simbolis hibah keris dari penghibah di Museum Keris Nusantara Solo, Jawa Tengah, Jumat malam, 24 November 2023.TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Museum Keris Nusantara Solo Dapat Hibah Puluhan Senjata Tradisional dari Menteri Era Soeharto

Museum Keris Nusantara Solo mendapatkan hibah sekitar 30 koleksi senjata tradisional milik mantan Menteri Perindustrian Kabinet Pembangunan III (masa orde baru), AR Soehoed