Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

10 Tempat Terbaik Berbulan Madu, Catat Resep Awet Armand Maulana

Editor

Susandijani

image-gnews
Dewi Gita dan Armand Maulana. Instagram.com/@dewigita01
Dewi Gita dan Armand Maulana. Instagram.com/@dewigita01
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Vokalis Band Gigi Armand Maulana dan penyanyi Dewi Gita, hari ini merayakan ulang tahun pernikahan yang ke-25. Mereka pun membagi tips agar dapat membina rumah tangga selalu awet dan langgeng. "Dalam berpasangan pasti akan melewati berbagai fase, kalau sudah di fase ini kami semakin seperti sahabat," ucap Dewi Gita di Ciputra Artpreneur, Kamis, 10 Januari 2019.

Baca juga: Armand Maulana Rayakan Ulang Tahun Saat Liburan di Jepang

Dewi dan Armand juga membagikan tips agar hubungan tetap langgeng. Salah satunya ialah kebersamaan, Armand menuturkan kerap melakukan banyak hal dengan Dewi dan buah hatinya. Selain itu komunikasi juga selalu ia jaga, sehingga ketika tersandung masalah akan cepat teratasi.

Menghabiskan waktu bersama pasangan, identik dengan berlibur dan bersantai. Melepaskan penat akibat bekerja dengan mengunjungi tempat baru yang dapat menyegarkan otak. Nah Melepas penat bersama sambil mengunjungi tempat baru bisa juga dilakukan sambil bulan madu. Di mana tempatnya?

Berikut 10 tempat berbulan madu terbaik di Indonesia yang dirangkum dari berbagai sumber.

1. Pulau Komodo
Manjakan indera Anda dalam keindahan alam dan pesona eksotis yaitu Pulau Komodo. Berenanglah di perairan biru Pantai Pink dan saksikan keindahan laut termasuk terumbu karang yang menakjubkan. Menyelam di Pantai Merah, Batu Bolong, dan Kepulauan Tatawa. Dan pastikan Anda mengunjungi Taman Nasional Komodo dan melihat komodo dari dekat di habitat aslinya. Komodo memang salah satu tempat terbaik untuk dikunjungi di Indonesia untuk bulan madu.

2. Pantai Ora
Lokasinya eksotis dan sangat terpencil, pantai Ora adalah salah satu tujuan bulan madu terbaik di Indonesia. Di sana Anda berdua bisa bersantai di pantai berpasir putih yang menghadap ke perairan Teluk Sawai yang jernih. Kegiatan menyelam dan snorkeling pun disini sangat popoler. Jangan lupa trekking di Pulau Seram yang memiliki hutan dengan berbagai komunitas burungnya yang melimpah. Jangan lewatkan pula kawasan yang ditumbuhi dengan berbagai jenis tanaman di Taman Nasional Manusela.
Wisatawan menikmati suasana pantai dengan latar belakang Pulau Merah di Banyuwangi, Jawa Timur, Jumat, 7 Desember 2018. Pulau Merah yang tercipta dari magma gunung api purba itu, telah ditetapkan sebagai situs Geopark Nasional. ANTARA/Budi Candra Setya

3. Banyuwangi
BanyuwangiKota iniKota ini KotKotadipenuhi dengan permata-permata indah yang membuat bulan madu menjadi indah. Menikmati alam dengan pemandangan alam menakjubkan dari kawasan gunung berapiIjen. Jangan berkedip juga saat nyala api biru  muncul di antara bebatuan belerang kuning.  Atau tahan kekaguman Anda saat menyaksikan  bayi penyu mengambil langkah pertama menuju laut di Pantai Sukamade. Ikuti perjalanan safari melalui Taman Nasional Baluran, pergi snorkeling di Pantai Bama, dan berselancar di Pantai Pulau Merah.

4. Pulau Banda
Dikelilingi air yang jernih dan dipenuhi kehidupan laut yang eksotis, Kepulauan Banda adalah salah satu tempat paling romantis dikunjungi di Indonesia untuk berbulan madu. Berlayarlah dan menyelam di Pulau Ai, Batu Kapal, Hatta Reef, dan Nusa Laut, saksikan matahari terbit yang menakjubkan di Gunung Api dan berjalan-jalan santai di kota Bandaneira yang menawan.

Berikutnya ada Danau Toba sampai Pulau Belitung, apa yang menarik di sana untuk pasangan yang sedang berbulan madu?

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Denada dan Dewi Gita Lestarikan Tari Jaipong Lewat Pertunjukan Nyimas Kawung Anten

3 hari lalu

Denada menari Jaipong dalam pertunjukan Nyimas Kawung Anten di Galeri Indonesia Kaya pada Sabtu, 23 Maret 2024. Dok. Galeri Indonesia Kaya
Denada dan Dewi Gita Lestarikan Tari Jaipong Lewat Pertunjukan Nyimas Kawung Anten

Denada dan Dewi Gita berkolaborasi dengan Padepokan Jugala Raya dalam menampilkan Tari Jaipong di pertunjukan drama tari Nyimas Kawung Anten.


3 Kesalahan yang Sering Dilakukan Pasangan saat Merencanakan Bulan Madu

24 hari lalu

Ilustrasi pasangan liburan/traveling/bulan madu. Shutterstock.com
3 Kesalahan yang Sering Dilakukan Pasangan saat Merencanakan Bulan Madu

Dari mengikuti nasihat media sosial sampai memilih penerbangan yang tepat, jangan lakukan kesalahan ini saat akan bulan madu.


Bali Terpilih jadi Destinasi Bulan Madu Terbaik di Dunia, Ubud jadi Favorit Pasangan Pelancong

19 Januari 2024

Pura di Ubud, Bali. Foto: Travel + Leisure.
Bali Terpilih jadi Destinasi Bulan Madu Terbaik di Dunia, Ubud jadi Favorit Pasangan Pelancong

Selain untuk bulan madu, Bali pun menjadi lokasi favorit untuk melakukan sesi foto prewedding bahkan untuk melangsungkan pesta pernikahan.


Bali Peringkat Teratas Destinasi Bulan Madu Terbaik di Dunia Versi TripAdvisor

15 Januari 2024

Sejumlah wisatawan mancanegara (wisman) mengunjungi Pantai Batu Bolong di Badung, Bali, Rabu 3 Mei 2023. Sebanyak 370.832 orang wisman tercatat mengunjungi Pulau Bali pada bulan Maret 2023 atau meningkat 14,59 persen dibandingkan bulan sebelumnya dengan mayoritas wisatawan yang berasal dari Australia, India, dan Singapura. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
Bali Peringkat Teratas Destinasi Bulan Madu Terbaik di Dunia Versi TripAdvisor

Bali menjadi destinasi bulan madu terbaik di dunia menurut Traveller's Choice Tripadvisor Awards 2024. Berdasarkan apa?


Bali Jadi Destinasi Bulan Madu Nomor Satu Pilihan TripAdvisor, Kalahkan Maladewa dan Santorini

12 Januari 2024

Wisatawan menikmati pemandangan matahari terbenam dari dekat Patung Triratna Amreta Bhuwana di kawasan wisata Pantai Jerman, Kuta, Badung, Bali, Kamis, 12 Januari 2023. Patung Triratna Amreta Bhuwana yang baru selesai pembangunannya sebagai bagian dari proyek penataan Pantai Seminyak, Legian, Kuta (Samigita) itu dibangun sebagai ikon pariwisata baru untuk menarik kunjungan wisatawan ke Pantai Jerman. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
Bali Jadi Destinasi Bulan Madu Nomor Satu Pilihan TripAdvisor, Kalahkan Maladewa dan Santorini

TripAdvisor menuliskan bahwa Bali adalah kartu pos hidup, surga Indonesia yang terasa seperti fantasi.


9 Destinasi Romantis yang Cocok untuk Bulan Madu, dari Bali hingga Santorini

30 Desember 2023

Santorini, Yunani (Pixabay.com)
9 Destinasi Romantis yang Cocok untuk Bulan Madu, dari Bali hingga Santorini

Tempat-tempat ini jadi pilihan pasangan untuk bulan madu, menciptakan kenangan yang tak terlupakan seumur hidup.


Pasangan Pengantin Baru Ini Gagal Bulan Madu ke Turki gara-gara Paspor Basah

30 Desember 2023

ilustrasi paspor ditolak (pixabay.com)
Pasangan Pengantin Baru Ini Gagal Bulan Madu ke Turki gara-gara Paspor Basah

Paspor rusak membuat pasangan rugi Rp54 juta untuk sembilan hari bulan madu, uang tersebut tidak bisa dikembalikan.


Komunitas Penyanyi Female '90s Hibur Puluhan Kakek-Nenek di Panti Wreda

26 Desember 2023

Perwakilan komunitas Female '90s, yaitu Fryda Lucyana, Dewi Gita, Dea Mirella, Memes, Dee Lestari dan Sita Nursanti dari trio Rida Sita Dewi menghibur puluhan kakek-nenek penghuni Panti Werdha Budi Mulia 3, Jakarta Selatan, Minggu, 17 Desember 2023. Dok. Istimewa
Komunitas Penyanyi Female '90s Hibur Puluhan Kakek-Nenek di Panti Wreda

Para penyanyi perempuan yang debut di era 1990-an tergabung ke dalam komunitas Female '90s melakukan kegiatan sosial bersama.


10 Destinasi Bulan Madu yang Paling Populer di Dunia, Ada Indonesia

7 November 2023

Pantai di Maladewa (Pixabay)
10 Destinasi Bulan Madu yang Paling Populer di Dunia, Ada Indonesia

Karena perjalanan ini istimewa, pasangan baru memilih destinasi bulan madu yang indah dan romantis.


ISIS Serang Pasangan Bulan Madu dan Pemandu Safari di Hutan Uganda

19 Oktober 2023

Operator tur taman safari Afrika mampu menghadirkan kenyamanan dan keamanan di rimba liar. Foto: Roar Africa
ISIS Serang Pasangan Bulan Madu dan Pemandu Safari di Hutan Uganda

Presiden Yoweri Museveni berjanji pasukan Uganda akan mengejar pembunuh pasangan bulan madu dan pemandu. ISIS mengklaim bertanggung jawab.