Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

48 Jam di Amsterdam, Catat 8 Tempat Wisata Seru Ini

Reporter

Editor

Susandijani

image-gnews
Rijksmuseum Amsterdam (pixabay.com)
Rijksmuseum Amsterdam (pixabay.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Apa yang pertama kali terlintas di pikiran Anda ketika mendengar kata Amsterdam? Pasti yang pertama kali muncul di pikiran Anda adalah banyaknya sepeda melintas di setiap jalan, kincir angin, bahkan banyak perumahan yang diselipi berbagai macam kanal. Ibu kota dari Negeri Belanda ini memang banyak sekali diselimuti oleh kanal-kanal, “rumah” bagi beberapa karya seni paling terkenal di dunia, dan bekas pusat kerajaan perdagangan global.

Baca juga: Jangan Lewatkan 5 Museum Ini Saat di Amsterdam

Mungkin terlintas kedengarannya serupa dengan Venesia, namun Amsterdam dapat menjadi sebuah destinasi wisata tentang percampuran budaya yang sangat kental. Amsterdam dapat menjadi one-stop destination yang sempurna untuk melepaskan penat Anda akan pekerjaan yang selalu menumpuk setiap harinya.

Bila Anda hanya memiliki waktu sempit untuk plesiran, Amsterdam dapat Anda jelajahi hanya dengan memadatkan waktu sehingga 48 jam merupakan waktu yang cukup untuk Anda menggali apapun tentang Amsterdam.

Hari pertama

Pagi
Pusat bersejarah Amsterdam yang diselimuti berbagai bangunan di kota, de Oude Kerk. Gereja kuno ini merupakan tempat yang tepat bagi Anda untuk mendalami sejarah dan telah berdiri di Amsterdam selama lebih dari 800 tahun.
ilustrasi kopi (pixabay.com)
Saat ini, gereja tersebut aktif sebagai pusat budaya dan secara teratur menyelenggarakan pameran dan konser. Awali sarapan dengan meneguk kopi yang berada di kawasan tersebut. Kedai kopi tersebut juga menyajikan roti dan kopi yang lezat mulai pukul 10.00 dan seterusnya.

Siang
Jalur kanal abad ke-17 Amsterdam ini melengkung di sekitar pusat kota dan berada dalam jarak yang sangat dekat dari de Oude Kerk.
kapal pesiar di Belanda (pixabay.com)
Banyak tur dan kapal pesiar beroperasi di kanal-kanal yang memungkinkan pengunjung untuk melihat lebih banyak tentang sejarah menarik di Amsterdam.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sore
Jika Anda ingin tetap berada di pusat kota Amsterdam, lingkungan kota ini memiliki banyak hal untuk ditawarkan wisatawan yang ingin tahu lebih banyak. Amsterdam-Oost, misalnya, menampilkan sejumlah besar tempat yang berbeda. Tempat yang disebut di bawah pusaran kincir angin yang disebut Brouweij het IJ ini membuat Anda ingin mengistirahatkan badan sejenak dengan membuka botol bir atau sekadar menyeduh kopi hangat.

Malam
Dari Brouwerij het IJ, lakukanlah perjalanan singkat ke ke Plantage, yakni sebuah lingkungan hijau di perbatasan timur Amsterdam-Centrum. Tempat tersebut merupakan sebuah alun-alun di mana banyak diselenggarakan berbagai acara. Untuk makan malam dan seteguk minuman, singgahlah di Café-Restaurant Plantage, yakni brasserie terbuka yang berhadapan dengan kebun binatang.

Berikutnya, menikmati sajian mewah di hari kedua di Amsterdam, seperti apa?

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


10 Tempat Wisata Paling Populer di Indonesia Versi Tripadvisor

3 hari lalu

Pura Luhur Uluwatu, Bali. shutterstock.com
10 Tempat Wisata Paling Populer di Indonesia Versi Tripadvisor

Berikut ini Deretan daftar tempat wisata paling populer di Indonesia versi Tripadvisor, didominasi oleh objek wisata di Bali.


Deretan Destinasi Wisata Terfavorit di 3 Provinsi Selama Libur Lebaran, Apa Saja?

3 hari lalu

Bhikhu berdoa bersama saat perayaan hari raya Magha Puja 2024 di pelataran Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Sabtu 8 Maret 2024. Hari raya Magha Puja diperingati setiap bulan purnama di bulan ketiga kalender Buddha untuk mengenang Sang Buddha saat membabarkan Dharma pentingnya umat menghindari perbuatan jahat, menambah kebajikan, kesucian hati dan pikiran. ANTARA FOTO/Anis Efizudin
Deretan Destinasi Wisata Terfavorit di 3 Provinsi Selama Libur Lebaran, Apa Saja?

Kemenparekraf mengungkap destinasi wisata favorit selama libur lebaran.


Pengguna Commuter Line Tujuan Wisata Mendominasi di H+3 Lebaran, KAI Commuter Imbau Keamanan dan Kenyamanan

7 hari lalu

Sejumlah penumpang berdesakan di dalam gerbong kereta rel listrik (KRL) Commuterline Jabodetabek di Stasiun KA Depok Baru, Depok, Jawa Barat, Senin, 24 April 2023. VP Corporate Secretary KAI Commuter Erni Sylviane Purba menyebutkan kepadatan penumpang KRL Jabodetabek sejak H+1 hingga H+2 Lebaran didominasi pengguna musiman yang memanfaatkan waktu liburnya untuk bersilaturahmi dengan kerabat ataupun berwisata ke sejumlah tempat di Jabodetabek, seperti Kota Tua, Monas, Kebun Raya Bogor, dan sejumlah obyek wisata lainnya. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
Pengguna Commuter Line Tujuan Wisata Mendominasi di H+3 Lebaran, KAI Commuter Imbau Keamanan dan Kenyamanan

Corporate Secretary KAI Commuter Anne Purba berujar selama Lebaran volume pengguna commuter line Jabodetabok mendominasi, khususnya pada H+3 Lebaran.


Besok Kawasan Wisata Monas Gelar Special Show Lebaran, Hadirkan Musisi Hingga Komedian

7 hari lalu

Suasana wisata Monumen Nasional (Monas) pada Lebaran hari kedua, Jakarta, Kamis, 11 April 2024. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Besok Kawasan Wisata Monas Gelar Special Show Lebaran, Hadirkan Musisi Hingga Komedian

Selama pekan lebaran khususnya tanggal 13 April 2024, Monas mengadakan special show bagi pengunjung, mulai dari aktor, musisi, dan komedian.


Hari Kedua Lebaran, Pantai di Selatan Jabar Mulai Dipadati Wisatawan

8 hari lalu

Pantai Batu Karas Pangandaran (disparbud.jabarprov.go.id)
Hari Kedua Lebaran, Pantai di Selatan Jabar Mulai Dipadati Wisatawan

Pada hari kedua Lebaran 2024, Pantai di wilayah Jawa Barat, mulai dipadati wisatawan.


Hari Kedua Lebaran, BMKG Prediksi Hujan Petir Siang di Sejumlah Lokasi Wisata Jawa Barat

9 hari lalu

Deretan villa berdiri di atas danau buatan di kawasan wisata Dusun Bambu di Situ Lembang, Bandung Barat, Jawa Barat, 22 Februari 2015. Villa-villa tersebut dibuat dengan konsep rumah panggung atau gubuk. TEMPO/Fardi Bestari
Hari Kedua Lebaran, BMKG Prediksi Hujan Petir Siang di Sejumlah Lokasi Wisata Jawa Barat

Kondisi cuaca di sejumlah lokasi wisata di Jawa Barat pada hari kedua Lebaran umumnya cerah berawan pada pagi hari


Di Spanyol, TikTok Digunakan untuk Merencanakan Perjalanan

11 hari lalu

Sejumlah peserta berjoged bersama sambil disiram dengan air menjelang pembukaan Festival San Fermin di Pamplona, Spanyol, 6 Juli 2018. Festival San Fermin juga menjadi daya tarik wisatawan untuk berkunjung ke Spanyol. REUTERS/Susana Vera
Di Spanyol, TikTok Digunakan untuk Merencanakan Perjalanan

TikTok dinilai berperan untuk perencanaan perjalanan, karena banyak orang mengunggah rencana perjalanan, harga, dan yang dilihat di berbagai tempat


Genosida Gaza, PNS Jerman Menuntut Penghentian Pasokan Senjata ke Israel

12 hari lalu

Demonstran pro-Palestina melakukan protes saat konflik antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas berkecamuk di Munich, Jerman, 9 Oktober 2023. REUTERS/Christine Uyanik
Genosida Gaza, PNS Jerman Menuntut Penghentian Pasokan Senjata ke Israel

Para pegawai pemerintah menyerukan Jerman dan Belanda untuk menghentikan pengiriman senjata karena masalah hak asasi manusia di Gaza


Aktivis Greta Thunberg Ditangkap Dua Kali Saat Unjuk Rasa di Belanda

12 hari lalu

Seseorang memegang gambar aktivis iklim Greta Thunberg ketika para aktivis menandai dimulainya Pekan Iklim di New York selama demonstrasi yang menyerukan pemerintah AS untuk mengambil tindakan terhadap perubahan iklim dan menolak penggunaan bahan bakar fosil di New York City, New York, AS, 17 September 2023. REUTERS/Eduardo Munoz
Aktivis Greta Thunberg Ditangkap Dua Kali Saat Unjuk Rasa di Belanda

Aktivis Greta Thunberg ditangkap lagi setelah dibebaskan dalam unjuk rasa menentang subsidi bahan bakar minyak.


Lelah dengan Kesehatan Mentalnya, Wanita Muda di Belanda akan Jalani Eutanasia

13 hari lalu

Seorang pengunjuk rasa memegang poster memprotes eutanasia di depan gedung parlemen di Lisbon, Portugal, 29 Mei 2018.[REUTERS/Rafael Marchante]
Lelah dengan Kesehatan Mentalnya, Wanita Muda di Belanda akan Jalani Eutanasia

Frustasi dengan masalah kesehatan mentalnya yang tak ada perbaikan, wanita muda di Belanda ini akan mengakhiri hidupnya lewat eutanasia.