Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ini 4 Taman untuk Mengenal Keragaman Hayati Australia Barat

Reporter

image-gnews
Sungai Murchison yang berada di Taman Nasional Kalbarri, Australia Barat (Tourism Western Australia)
Sungai Murchison yang berada di Taman Nasional Kalbarri, Australia Barat (Tourism Western Australia)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Australia Barat merupakan wilayah Australia yang paling dekat dengan Indonesia. Penerbangan langsung dari Bali ke Perth, ibukota negara bagian ini hanya sekitar 3 jam 40 menit.

Wisatawan tak hanya mempunyai pilihan untuk  berputar-putar sekitar Perth, karena negara bagian ini memiliki luas 2,6 juta dan memiliki keragaman hayati yang banyak di berbagai pelosoknya. Dan wisatawan bisa memulai dari Perth. Dan untuk mengenal alamnya, setidaknya ada 4 taman yang bisa dijelajahi, dari taman kota hingga taman nasional.

1. Kings Park dan Botanic Garden
Yang satu ini tak jauh dari hiruk pikuk perkotaan, jadi bisa menjadi pelarian di tengah kehijauan ketika jenuh dengan keramaian. Lokasinya sekitat 1,5 kilometer dari pusat bisnis , area ini memiliki 319 spesies tanaman lokal dan 80 spesies burung. Biasanya warga Perth akan berkumpul di sini di musim panas, karena inilah tempat yang asyik untuk menikmati kehangatan mentari.

King Park dan Botanical Garden yang berada di Perth, ibukota Australia Barat. (Tourism Western Australia)

2. Taman Nasional John Forest
Taman nasional John Forest merupakan taman nasional tertua di negara bagian ini. Hanya dengan perjalanan  1,5 jam, wisatawan bisa mencapai taman nasional yang juga telah ditetapkan sebagai kawasan konservasi sejak 1898 ini.

Berlokasi di Darling Ranges, nikmati aktivitas berjalan kaki atau bersepeda melintasi taman perdu. Wisatawan bisa juga berendam atau berenang di sebuah kolam alami di sini.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

3. Taman Nasional Walpole-Nomalup
Melaju lebih jauh lagi atau sekitar 4,5 jam dari Perth, ada lagi taman nasional yang lebih menantang untuk dijelajahi. Tak lain, dari Taman Nasional Walpole-Nomalup. Nikmati serunya menapaki jembatan besi yang terbentang di atas hutan sepanjang 600 meter di The Valley of the Giants Treetop Walk.

Bunga liar berwarna kuning ini bisa ditemukan di dekat Springdale Road, tak jauh dari Lake Shaster. (Tourism Western Australia)

4. Taman Nasional Kalbarri
Australia Barat juga dikenal dengan bunga-bunga liarnya yang indah, ada lebih dari 12 ribu spesies dan 60 persen di antaranya endemik.  Di antaranya bisa ditemukan di tepian Springdale Road, tapi  lokasi yang tepat dan bikin puas untuk menikmati kembang-kembang cantik ini di Taman Nasional Kalbarri.

Baca Juga: 10 Fakta Menarik Sydney Harbour Bridge, Termasuk Bridge Climb

Di taman nasional seluas 183 ribu hektar ini bisa ditemukan 1.100 jenis bunga liar bermekaran antara bulan Juli hingga Oktober setiap tahunnya. Ada aktivitas seru juga di sini yakni berperahu menyusuri Sungai Murchison. Tentunya, sembari mencecap udara segar dan pemandangan sekeliling.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Penyelamatan Ernando Ari Gagalkan Tendangan Penalti Australia Jadi Momen Penting Kemenangan Timnas U-23 Indonesia

1 hari lalu

Kiper Timnas Indonesia U-23 Ernando Ari. Instagram
Penyelamatan Ernando Ari Gagalkan Tendangan Penalti Australia Jadi Momen Penting Kemenangan Timnas U-23 Indonesia

Pelatih Australia U-23 mengatakan jalannya laga akan berbeda jika kiper timnas U-23 Indonesia Ernando Ari tidak mampu menggagalkan penalti itu.


Erick Thohir Terpukau Tonton Timnas Indonesia U-23 Kalahkan Australia di Piala Asia U-23 2024

1 hari lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir memberikan penjelasan dalam rapat Exco PSSI bersama PT Liga Indonesia Baru (LIB) di Jakarta, Rabu, 3 April 2024. ANTARA/HO-Dok. PSSI
Erick Thohir Terpukau Tonton Timnas Indonesia U-23 Kalahkan Australia di Piala Asia U-23 2024

Apa kata Ketua Umum PSSI Erick Thohir setelah Timnas Indonesia U-23 mengalahkan Australia 1-0 di laga kedua Piala Asia U-23 2024?


Hasil Piala Asia U-23 2024: Timnas Indonesia Menang 1-0 atas Australia, Peluang Lolos Fase Grup Terbuka

1 hari lalu

Pemain Timnas Indonesia Komang Teguh dan rekan-rekannya merayakan gol ke gawang Australia di Piala Asia U-23 2024 pada Kamis, 18 April 2024. Twitter @TimnasIndonesia.
Hasil Piala Asia U-23 2024: Timnas Indonesia Menang 1-0 atas Australia, Peluang Lolos Fase Grup Terbuka

Komang Teguh menjadi pencetak gol kemenangan timnas U-23 Indonesia atas Australia di Piala Asia U-23 2024.


Hasil Piala Asia U-23 2024: Timnas U-23 Indonesia vs Australia, Babak Pertama Skor 1-0

1 hari lalu

Timnas Indonesia U-23 menghadapi Australia U-23 di pekan kedua babak penyisihan Grup A AFC U-23 Asian Cup. FOTO/X
Hasil Piala Asia U-23 2024: Timnas U-23 Indonesia vs Australia, Babak Pertama Skor 1-0

Komang Teguh membawa Timnas U-23 Indonesia unggul sementara atas Australia di babak pertama fase grup Piala Asia U-23-2024.


Mal di Sydney Lokasi Penikaman Massal Kembali Dibuka

2 hari lalu

Ilustrasi Penusukan. shutterstock.com
Mal di Sydney Lokasi Penikaman Massal Kembali Dibuka

Mal Bondi Westfield di Sydney, Australia kembali dibuka setelah insiden penikaman massal oleh pria gangguan jiwa pada Sabtu lalu.


Susunan Pemain Timnas U-23 Indonesia vs Australia: Nathan Tjoe-A-On Starter, Justin Hubner Cadangan

2 hari lalu

Pemain timnas Indonesia, Nathan Tjoe-A-On (nomor punggung 14) saat pertandingan Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Vietnam di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 21 Maret 2024. Kredit: Tim Media PSSI.
Susunan Pemain Timnas U-23 Indonesia vs Australia: Nathan Tjoe-A-On Starter, Justin Hubner Cadangan

Shin Tae-yong diprediksi akan kembali menerapkan formasi 3-4-3 namun dengan komposisi skuad yang berbeda pada laga Timnas U-23 Indonesia vs Australia.


Jeam Kelly Sroyer Bicara Strategi Timnas Indonesia U-23 Hadapi Australia: Harus Menekan dan Tidak Bertahan

2 hari lalu

Penyerang timnas U-22 Jeam Kelly Sroyer menjawab pertanyaan pewarta setelah mengikuti latihan tim di Lapangan latihan B Gelora Bung Karno, Jakarta, Senin, 24 April 2023. ANTARA/RAUF ADIPATI
Jeam Kelly Sroyer Bicara Strategi Timnas Indonesia U-23 Hadapi Australia: Harus Menekan dan Tidak Bertahan

Laga Timnas Indonesia U-23 vs Australia di Piala Asia U-23 2024 berlangsung di Stadion Abdullah bin Khalifa, Qatar, pada Kamis malam, 18 April 2024.


Preview Laga Timnas U-23 Indonesia vs Australia di Piala Asia U-23 2024

2 hari lalu

Witan Sulaeman (nomor punggung 8) dan Marselino Ferdinan (nomor punggung 7) dalam laga uji coba timnas U-23 Indonesia vs Uni Emirat Arab yang berakhir dengan skor 1-0. Pertandingan digelar di Dubai, Uni Emirat Arab, Senin waktu setempat, 8 April 2024. Kredit: Tim Media PSSI.
Preview Laga Timnas U-23 Indonesia vs Australia di Piala Asia U-23 2024

Duel Timnas U-23 Indonesia vs Australia akan tersaji pada pertandingan kedua Grup A Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa.


Sudah Gabung Timnas U-23 Indonesia, Justin Hubner Berpeluang Jadi Starter Lawan Australia Malam Ini?

2 hari lalu

Pemain Timnas Indonesia, Justin Hubner. pssi.org
Sudah Gabung Timnas U-23 Indonesia, Justin Hubner Berpeluang Jadi Starter Lawan Australia Malam Ini?

Ketua BTN Sumardji dan asisten pelatih timnas U-23 Indonesia Nova Arianto menjawab peluang Justin Hubner tampil sebagai starter saat lawan Australia.


Profil Wasit Majed Al Shamrani yang Pimpin Laga Timnas U-23 Indonesia vs Australia di Piala Asia U-23 2024

2 hari lalu

 Majed Mohammed Al-Shamrani. Instagram
Profil Wasit Majed Al Shamrani yang Pimpin Laga Timnas U-23 Indonesia vs Australia di Piala Asia U-23 2024

Wasit Majed Al Shamrani yang akan memimpin laga timnas U-23 Indonesia vs Australia di Piala Asia U-23 2024, pernah pimpin laga timnas Indonesia.