Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ranah Minang Menjadi Tema Festival Colourful Indonesia di Paris

Reporter

image-gnews
Anjungan Indonesia dipadati pengunjung dalam salah satu pameran pariwisata terbesar di dunia, Internationale Torismus Brse di Berlin, Jerman, Pameran ini berlangsung 5-8 Maret 2014
Anjungan Indonesia dipadati pengunjung dalam salah satu pameran pariwisata terbesar di dunia, Internationale Torismus Brse di Berlin, Jerman, Pameran ini berlangsung 5-8 Maret 2014
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - KBRI Paris bekerja sama dengan Indonesia Diaspora Network France mengelar Festival Colourful Indonesia (FCI) 2018 pada 22-23 September mendatang. Perhelatan kali ini mengangkat tema Ranah Minang, maka segala hal berbau Minang akan ditampilkan.

Festival, antara lain, akan menampilkan sajian kuliner Minang, interior desain rumah tradisional, hingga penampilan penyanyi Elly Kasim dan kesenian oleh kelompok Institut Seni Indonesia Padang Panjang. Pada seksi Maison Indonesienne atau Rumah Indonesia, pengunjung bisa menikmati suasana rumah tradisional Indonesia.

Keterangan pers yang dikeluarkan pada Rabu, 19/9, menyebutkan festival ini bertujuan sebagai ajang promosi untuk meningkatkan nilai Trade, Tourism, dan Investasi Indonesia. Pameran akan digelar di Pavillon Dauphine, Paris.

Untuk memeriahkan bazaar makanan dan produk Indonesia akan tampil Chef Degan Septoadji yang menggear demo dan workshop masakan dan bumbu Indonesia.

Selain itu juga diadakan Indonesia France Business Forum yang akan memberikan kesempatan perwakilan dari Indonesia Investment Promotion Center (IIPC) London, memaparkan kemudahan berinvestasi di Indonesia. Target forum ini adalah menjaring investor di Prancis.

Bisnis Forum Indonesia-Perancis akan diikuti one-on-one Business Meeting dengan pengusaha Prancis dan Indonesia. Nantinya akan terlibat lebih dari dua puluh perusahaan Indonesia di bidang farmasi, argoindustri, teh, kopi, bumbu, serta agen perjalanan wisata.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Khusus untuk  meningkatkan nilai ekspor kopi spesial asal Indonesia, juga akan hadir lima pengusaha kopi khusus asal Indonesia. Kehadiran merea didukung olen Badan Ekonomi dan Kreatif (Bekraf)

Selain bertujuan untuk meningkatkan nilai TTI Indonesia-Prancis, penyelenggaraan FCI 2018 juga menggencarkan kampanye kelapa sawit Indonesia. Untuk bagian ini akan mendapat dukungan dari Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDP KS).

KBRI akan memberikan edukasi kepada warga Prancis dengan melihat berbagai fakta kelapa sawit melalui infografis yang ada di lokasi. Lalu ada pojok anak, serta workshop masakan Indonesia menggunakan produk-produk turunan minyak kelapa sawit.

ANTARA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


13 Bom di Jakarta Menerima Penghargaan Ho Chi Minh City International Film Festival

6 hari lalu

Putri Ayudya sebagai Karin saat berlaga aksi dalam film 13 Bom di Jakarta. Visinema
13 Bom di Jakarta Menerima Penghargaan Ho Chi Minh City International Film Festival

Film 13 Bom di Jakarta menerima dua penghargaan bergengsi dari Ho Chi Minh City International Film Festival


Mas Dhito Berharap Festival Kuno Kini Berdampak Bagi Masyarakat

29 hari lalu

Mas Dhito Berharap Festival Kuno Kini Berdampak Bagi Masyarakat

Dalam rangka memperingati Hari Jadi Kabupaten Kediri ke-1220, Bupati Kediri, Hanindhito Himawan Pramana atau Mas Dhito, menggelar festival Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM), Festival Kuno Kini.


Mengenal Glastonbury Festival, Seventeen Grup K-Pop yang Ikut Tampil

36 hari lalu

Ekspresi dua orang wanita saat menyaksikan Festival Glastonbury di Somerset, Inggris, 21 Juni 2023. REUTERS/Jason Cairnduff
Mengenal Glastonbury Festival, Seventeen Grup K-Pop yang Ikut Tampil

Seventeen menjadi grup K-Pop pertama yang akan tampil di Pyramid Stage acara Glastonbury


Grup Musik Indonesia Tampil di SXSW, Simak Asal-usul Festival Ini

42 hari lalu

Festival SXSW. Foto :  SXSW
Grup Musik Indonesia Tampil di SXSW, Simak Asal-usul Festival Ini

Grup musik Indonesia asal Majalengka LAIR ikut mengisi festival South by Southwest atau SXSW di Austin, Texas, Amerika Serikat


Traveling ke India, 5 Destinasi India ini Tawarkan Ritual dan Festival Unik

53 hari lalu

Festival Diwali di Varanasi, Uttar Pradesh. Unsplash.com/Tanusree Mitra
Traveling ke India, 5 Destinasi India ini Tawarkan Ritual dan Festival Unik

Lima kota di India ini terkenal dengan ritual dan festival menarik di India


Pegadaian Gelar Festival Ramadan

53 hari lalu

Pegadaian Gelar Festival Ramadan

PT Pegadaian mengadakan Festival Ramadan untuk nasabah dan masyarakat umum dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan 1445 H.


Naked Man Festival di Jepang Dihentikan setelah Lebih dari 1.000 Tahun Gegara Krisis Populasi

22 Februari 2024

Festival Somin-sai atau Naked Man yang sudah lebih dari 1.000 tahun terakhir kali diselenggarakan pada Sabtu, 17 Februari 2024 di Kuil Kokusekiji, Kota Oushu, Prefektur Iwate, Jepang (visitiwate.com
Naked Man Festival di Jepang Dihentikan setelah Lebih dari 1.000 Tahun Gegara Krisis Populasi

Dihentikannya festival ini karena Jepang mengalami krisis populasi. Para pria sudah lanjut usia dan tak ada regenerasi.


8 Festival Aneh di Dunia, Mandi Lumpur di Korea hingga Perang Anggur di Spanyol

6 Januari 2024

Wisatawan saling melempar tomat saat mengikuti festival pertarungan tahunan
8 Festival Aneh di Dunia, Mandi Lumpur di Korea hingga Perang Anggur di Spanyol

Jika ingin traveling yang sedikit berbeda tahun ini, datangkan ke festival-festival ini dan nikmati kebersamaannya.


Telkomsel Gelar Poin Festival 2023

21 Desember 2023

Telkomsel Gelar Poin Festival 2023

Apresiasi dan keuntungan untuk pelanggan diberikan Telkomsel dengan menggelar Poin Festival 2023.


Pegadaian Impact Festival Hadir di Cimahi & Banyuwangi

20 Desember 2023

Pegadaian Impact Festival Hadir di Cimahi & Banyuwangi

Peduli Kesejahteraan Masyarakat, Pegadaian Impact Festival Hadir di Cimahi & Banyuwangi