Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Menengok Waktu Bulan Puasa di Pulau Ho

Reporter

Editor

Mitra Tarigan

image-gnews
Ho-Chi-Minh City.  commons.wikimedia.org
Ho-Chi-Minh City. commons.wikimedia.org
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Cham adalah suku di Vietnam yang kebanyakan warganya memeluk agama Islam. Walau menjadi warga minoritas di negara itu, mereka tetap menjalankan ibadah puasa seperti umat Islam lain. Populasi suku Cham di Vietnam, sesuai dengan sensus nasional pada 1999, mencapai 63.146 warga. Sekitar 1.300 warga muslim suku Cham berada di Kota Ho Chi Minh.

Baca: 6 Kesalahan Pelancong Saat Pertama Kali Traveling ke Luar Negeri

Suku Cham juga memiliki budaya mendatangi makam leluhurnya. Berbeda dengan masyarakat Indonesia yang kebanyakan berziarah menjelang Ramadan, warga suku Cham biasanya berziarah pada hari pertama bulan puasa.

Ho Chi Minh sendiri adalah kota terbesar di Vietnam dan terletak dekat delta Sungai Mekong. Ketika waktu berbuka puasa tiba, banyak masjid yang mengumandangkan azan dan lantunan ayat Al-Quran. Di setiap gang kota dipadati perempuan berjilbab dan pria yang memakai sarung untuk berjalan ke masjid.

Baca: Kisah Penjelajahan Menemukan Harta Karun San Jose Rp 241 Triliun

Terdapat 15 tempat ibadah yang sembilan di antaranya masjid di Kota Ho Chi Minh. Daging halal di pasar lokal sulit didapatkan di kota itu. Jadi, warga muslim perlu teliti dan berhati-hati dalam membeli daging di kota itu.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Masjid dan restoran pada malam hari berfungsi sebagai tempat pertemuan untuk muslim suku Cham. Kita akan lebih sering melihat laki-laki memakai sarung dan songkok sambil meminum teh. Sedangkan perempuan jarang terlihat di masjid karena lebih sering menghabiskan waktu beribadah di rumah.

Baca: Menikmati Kuliner Tempoe Doloe di Pasar Papringan, Temanggung

Muslim di Vietnam sebagian besar terkenal karena dagangannya yang enak, seperti masakan kari. Dengan demikian, restoran mereka sangat ramai dan diminati pengunjung, terlebih pada bulan puasa.

QUORA | THANHIENNEWS | MUH.BASKHORO W.D.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

2 hari lalu

Ilustrasi Semangka
7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

Semangka menjadi buah yang pas sebagai pilihan di bulan Ramadhan. Pada kondisi tubuh yang mengalami dehidrasi, buah ini menjaga kesehatan dan keseimbangan nutrisi.


KAI Commuter Catat 11 Juta Pengguna Kereta selama 2 Minggu Puasa

3 hari lalu

KRL tujuan Bogor - Jakarta melintas di Stasiun Kalibata, Jakarta, Kamis 2 November 2023. PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) atau KAI Commuter meningkatkan perubahan maksimal kecepatan perjalanan pada lintas tersebut meningkat dari sebelumnya 70 km/jam menjadi 80 km/jam. TEMPO/Subekti.
KAI Commuter Catat 11 Juta Pengguna Kereta selama 2 Minggu Puasa

KAI Commuter mencatat total pengguna selama dua pekan puasa Ramadan 2024 mencapai 11.124.427 orang.


Olahraga Saat Ramadan, Coba Latihan Kalistenik yang Ringan

4 hari lalu

Gerak olahraga lunges. shutterstock.com
Olahraga Saat Ramadan, Coba Latihan Kalistenik yang Ringan

Menjaga kesehatan fisik dengan cara berolahraga tetap penting selama Ramadan


Mengenang Kisah Karim Benzema Catatkan Hat-trick Beruntun di Real Madrid saat Berpuasa

4 hari lalu

Karim Benzema saat masih membela Real Madrid. REUTERS/Juan Medina
Mengenang Kisah Karim Benzema Catatkan Hat-trick Beruntun di Real Madrid saat Berpuasa

Karim Benzema pernah membuktikan bahwa berpuasa tak jadi halangan untuk tampil cemerlang dan menjadi bintang di lapangan sepak bola.


Kisah Para Pemain Muslim NBA Berlaga Sambil Berpuasa Ramadan

4 hari lalu

Kyle Irving. Foto : X
Kisah Para Pemain Muslim NBA Berlaga Sambil Berpuasa Ramadan

Sejumlah pemain muslim NBA membagikan kisah mereka mengenai tantangan hingga kiat mereka agar tetap bisa tampil maksimal saat puasa Ramadan.


Batalkah Cabut dan Tambal Gigi saat Puasa Ramadan?

4 hari lalu

Ilustrasi dokter gigi. Shutterstock
Batalkah Cabut dan Tambal Gigi saat Puasa Ramadan?

Dokter mengatakan mencabut gigi saat Ramadan tidak akan membatalkan puasa, begitu juga dengan penambalan dan membersihkan karang gigi.


Dilarang Berpuasa Saat Latihan, Mahamadou Diawara Pilih Tinggalkan Timnas Prancis U-19

5 hari lalu

Mahamadou Diawara. (Instagram/@m_dwr8)
Dilarang Berpuasa Saat Latihan, Mahamadou Diawara Pilih Tinggalkan Timnas Prancis U-19

Mahamadou Diawara, bintang muda Prancis beragama islam, memilih meninggalkan Timnas U-19 karena tidak diperbolehkan menjalankan ibadah puasa.


Redakan Asam Lambung Naik tanpa Batalkan Puasa dengan Cara Ini

6 hari lalu

Ilustrasi Asam Lambung.(TEMPO/Gunawan Wicaksono)
Redakan Asam Lambung Naik tanpa Batalkan Puasa dengan Cara Ini

Asam lambung saat berpuasa dapat diredakan dengan cara berbaring dan meninggikan kepala menggunakan tumpukan bantal tanpa harus membatalkan puasa.


5 Menu Sahur Sehat dan Bergizi Supaya Tidak Lemas Saat Puasa

6 hari lalu

Ada beberapa menu sahur sehat dan bergizi yang bisa Anda santap agar puasa tidak mudah lemas. Hindari makanan atau minuman manis dan berlemak. Foto: Canva
5 Menu Sahur Sehat dan Bergizi Supaya Tidak Lemas Saat Puasa

Ada beberapa menu sahur sehat dan bergizi yang bisa Anda santap agar puasa tidak mudah lemas. Hindari makanan atau minuman manis dan berlemak.


Penyebab Bau Mulut saat Puasa Menurut Dokter Gigi

7 hari lalu

ilustrasi bau mulut (pixabay.com)
Penyebab Bau Mulut saat Puasa Menurut Dokter Gigi

Dokter gigi menerangkan bau mulut umumnya dialami oleh orang yang puasa Ramadan dan pemicunya, Jaga juga kesehatan gigi dan mulut.