Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mau Naik Gunung? Ini Barang Pribadi yang Wajib Dibawa

image-gnews
Ilustrasi naik gunung/berkemah/liburan/traveling. Shutterstock.com
Ilustrasi naik gunung/berkemah/liburan/traveling. Shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Selain menyiapkan fisik, sebelum naik gunung, seorang pendaki kudu merencanakan barang-barang yang harus dibawa selama perjalanan. Lain dengan traveling biasa, mereka wajib mengatur manajemen barang-barang bawaannya.

Pendaki berpengalaman sekaligus pemandu hikking Consina, Virgo Dirgantara, mengatakan barang bawaan seorang pendaki umumnya terbagi atas dua keperluan. “Ada barang yang dibutuhkan secara pribadi, ada pula barang yang diperlukan secara kelompok,” ujar Virgo saat dihubungi pada Sabtu, 5 Mei 2018.

Namun, kadang kala, pendaki bingung memilahnya. Untuk itu, ia memaparkan rincian barang yang wajib dibawa secara personal. “Baik barang yang disiapkan saat hikking maupun camping,” katanya. Berikut adalah barang-barang yang penting untuk dibawa sendiri saat hendak naik gunung. Baca: Mahasiswi Indonesia Sampai di Ketinggian 7000 Mdpl Gunung Everest

1. Atasan dry quick
Kaus berbahan cepat kering atau dry quick penting dibawa oleh pendaki. Kaus ini berbobot ringan. Tentu tak memberi beban lebih pada carrier. Saat kena air hujan pun kaus tersebut bakal cepat kering. “Karena ada teknologi wicking yang menyerap air atau keringat,” ujar Virgo.

2. Sepatu gunung dengan desain middle cut
Sepatu middle cut menjadi peranti penting yang wajib dibawa secara personal. Sepatu model semi-booth ini akan melindungi telapak kaki dan mata kaki dari akar-akar yang melintang, bebatuan tajam, dan cipratan dari genangan air.

3. Trekking pole
Trekking pole atau tongkat jalan akan membantu pendaki menyukseskan perjalanan turun gunungnya. “Penting untuk turun gunung karena dapat menahan beban tubuh,” ujarnya. Idealnya, masing-masing pendaki membawa dua trekking pole. Keduanya akan menyeimbangkan langkah kaki kanan dan kiri selama perjalanan. Baca: Di Festival Cabe-cabean, Pengunjung Bisa Makan Pedas Sampai Puas

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

4. Head lamp
Head lamp atau lampu senter yang dipasangkan di kepala amat penting dibawa ketika pendaki melakukan pendakian. Lampu bantuan ini akan menolong mereka melewati medan gelap saat malam hari.

5. Matras dan slepping bag
Tak kalah penting, matras dan slepping bag kudu masuk carrier masing-masing pendaki. Keduanya akan melindungi pendaki dari hawa dingin di ketinggian lebih dari 2.000 meter di atas permukaan laut, yang suhunya kadang-kadang mendekati nol derajat. Baca: Solo Traveler dan Backpacker Kini Gampang ke Korea Selatan

6. Manajemen layer
Perlengkapan manajemen layer, meliputi based layer, polar, dan jaket windbreaker, penting digunakan saat malam hari di gunung. Tiga jenis pakaian tersebut bakal digunakan berlapis guna melindungi tubuh dari hawa dingin. Selain itu, mengantisipasi pendaki terserang hipotermia.

7. Jas hujan
Jas hujan wajib masuk carrier bagian luar. Sebab, cuaca di pegunungan tak menentu. Hujan dapat turun tiba-tiba dan pendaki kudu langsung siap memakai jas hujan.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Shopee Beri Garansi Tepat Waktu Jika Pesanan Tak Sesuai Jadwal Tiba

2 jam lalu

Cara lacak paket SPX Hemat Shopee cukup mudah. Anda bisa melakukannya secara online lewat aplikasi dan website resminya. Foto: Wikimedia Commons
Shopee Beri Garansi Tepat Waktu Jika Pesanan Tak Sesuai Jadwal Tiba

Shopee berupaya menciptakan pengalaman belanja yang nyaman dan menyenangkan, baik penjual maupun pembeli.


Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

1 hari lalu

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Pelindungan Konsumen OJK, Friderica Widyasari Dewi (kiri) berdialog dengan pelajar saat Kegiatan Edukasi Keuangan di Indonesia Banking School, Jakarta, Senin, 22 Januari 2024. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyelenggarakan kegiatan Edukasi Keuangan terkait investasi, pinjaman hingga perencanaan keuangan yang diikuti sekitar 1.500 pelajar secara luring dan daring guna meningkatkan literasi keuangan masyarakat khususnya bagi pelajar. TEMPO/Tony Hartawan
Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.


Kepala BP2MI Marah karena Barang Bawaan Pekerja Migran Ditahan, Apa Tugas dan Fungsi BP2MI?

15 hari lalu

Tangkapan layar Kepala BP2MI Benny Rhamdani dalam konferensi pers terkait peristiwa tenggelamnya kapal PMI Indonesia di Korsel, diikuti dari Jakarta, Minggu (10/3/2024) (ANTARA).
Kepala BP2MI Marah karena Barang Bawaan Pekerja Migran Ditahan, Apa Tugas dan Fungsi BP2MI?

Kepala BP2MI belum lama ini marah-marah karena mendapati barang bawaan pekerja migran ditahan dan diaca-acak di pelabuhan.


7 Tips dari PLN untuk Pastikan Kondisi Listrik di Rumah Aman sebelum Ditinggal Mudik

17 hari lalu

ilustrasi listrik di rumah (pixabay.com)
7 Tips dari PLN untuk Pastikan Kondisi Listrik di Rumah Aman sebelum Ditinggal Mudik

PT PLN memberikan tips bagi masyarakat untuk memastikan listrik di rumah dalam kondisi aman sebelum ditinggal mudik lebaran.


Tips Perjalanan Mudik Lebaran: Bagaimana Pola Istirahat yang Ideal?

17 hari lalu

Pemudik bersepeda motor menutupi kepala dengan kardus saat antre untuk menaiki kapal di Pelabuhan Ciwandan, Cilegon, Banten, Minggu, 7 April 2024. Kondisi di lokasi diperparah dengan panas matahari yang menyengat sehingga sejumlah pemudik yang dibonceng memilih meninggalkan motor untuk berteduh hingga beberapa harus dibawa ke pos kesehatan. TEMPO/M Taufan Rengganis
Tips Perjalanan Mudik Lebaran: Bagaimana Pola Istirahat yang Ideal?

Ahli gizi dari Persatuan Ahli Gizi Indonesia (PERSAGI) dr. Atmarita MPH memberi tips jalani perjalanan yang aman saat mudik lebaran.


5 Tips dari Polisi agar Rumah Tetap Aman saat Ditinggal Mudik Lebaran

18 hari lalu

Ilustrasi rumah. Unsplash.com/Evelyn Paris
5 Tips dari Polisi agar Rumah Tetap Aman saat Ditinggal Mudik Lebaran

Polisi membagikan tips kepada masyarakat yang akan mudik Lebaran agar rumah yang ditinggalkan dalam keadaan kosong bisa tetap aman.


Kemenhub Atur Lintas Angkutan Barang dan Orang di Empat Pelabuhan Utama

37 hari lalu

Sejumlah kendaraan roda empat antre menunggu kapal bersandar di Dermaga 3 Pelabuhan Merak, Kota Cilegon, Banten, Sabtu 23 Desember 2023. PT ASDP Ferry memprediksi puncak arus mudik natal 2023 di Pelabuhan Merak terjadi pada 22-23 Desember 2023, dengan data jumlah penumpang per 12 jam mencapai 24.235 orang terdiri dari 22.113 dalam kendaraan dan 2.122 pejalan kaki. ANTARA FOTO/Muhammad Bagus Khoirunas
Kemenhub Atur Lintas Angkutan Barang dan Orang di Empat Pelabuhan Utama

Kemenhub mengatur pergerakan angkutan orang dan barang di empat pelabuhan utama selama Ramadhan.


Bea Cukai: Tidak Ada Aturan Petugas Memfoto Paspor dan Penumpang Imbas Pembatasan Barang dari Luar Negeri

37 hari lalu

Penumpang pesawat di Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta saat berlakunya aturan baru bea cukai mengenai pembatasan jumlah barang dari luar negeri dan jastip di Kota Tangerang, 15 Maret 2024. TEMPO/Martin Yogi Perdamean
Bea Cukai: Tidak Ada Aturan Petugas Memfoto Paspor dan Penumpang Imbas Pembatasan Barang dari Luar Negeri

Bea Cukai menyatakan tidak aturan bahwa petugas harus memfoto paspor dan penumpang saat pemeriksaan di bandara.


Terkini Bisnis: Alasan Pemerintah Batasi Barang Bawaan Penumpang, Zulhas Cek Grosir ke ITC Mangga Dua

38 hari lalu

Penumpang membawa barang bawaan di Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Bali. ANTARA/Naufal Fikri Yusuf
Terkini Bisnis: Alasan Pemerintah Batasi Barang Bawaan Penumpang, Zulhas Cek Grosir ke ITC Mangga Dua

Berita terkini ekonomi dan bisnis hingga Minggu sore, 17 Maret 2024 antara lain alasan pemerintah membatasi barang impor bawaan penumpang.


Apa Alasan Pemerintah Membatasi Barang Impor Bawaan Penumpang?

38 hari lalu

Penumpang membawa barang bawaan di Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Bali. ANTARA/Naufal Fikri Yusuf
Apa Alasan Pemerintah Membatasi Barang Impor Bawaan Penumpang?

Pemerintah mengatakan penerapan kebijakan tersebut untuk membatasi masuknya barang impor yang selama ini dianggap terlalu bebas.